Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Luhut Minta Pembangunan Tol Trans Sumatera Selesai Awal 2024

Luhut Minta Pembangunan Tol Trans Sumatera Selesai Awal 2024 Menko Luhut resmikan SPKLU pertama di Tol Trans Sumatera. ©Humas Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi

Merdeka.com - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan ingin pembangunan Tol Trans Sumatera selesai pada kuartal pertama tahun 2024. Sebab, proyek infrastruktur ini masuk dalam salah satu Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) tahun 2020-2024.

Saat ini, progres pembangunan sudah mencapai 40 persen. Pembangunan ini pun harus mampu menghubungkan banyak titik di Sumatera agar tercipta simpul ekonomi baru yang berdampak bagi keseimbangan perekonomian.

"Ketika tol sudah mulai beroperasi, diharapkan dapat melancarkan konektivitas, mengefisiensikan waktu, menghemat biaya, meningkatkan kelancaran logistik, serta dapat menghubungkan dengan banyak kawasan," papar Luhut dalam siaran persnya, Jakarta, Rabu (27/1).

Orang lain juga bertanya?

Tak terkecuali kawasan industri, kawasan pariwisata, dan simpul produksi lain. Tol Trans Sumatera ini dibangun untuk menurunkan kesenjangan dan meningkatkan infrastruktur wilayah, termasuk di kawasan Merak-Bakauheni-Lampung.

"Pembangunan di wilayah ini menjadi penting karena terdapat 21 juta orang dan 4,5 juta kendaraan yang melewati Pelabuhan Merak-Pelabuhan Bakauheni," tutur Luhut.

Perwakilan Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) Eka P. Anas mengatakan saat ini Jalan Tol Trans Sumatera sudah mulai beroperasi, yakni dari Lampung ke Aceh. Tol yang sudah bisa digunakan yakni 534 kilometer yang terdiri dari delapan ruas.

Jalur yang telah bisa digunakan antara lain, Sigil-Banda Aceh sejauh 13 km. Medan-Binjai sejauh 3,2 km. Pekanbaru-Dumai sejauh 131 km. Lalu, Palembang-Indralaya sejauh 21,93 km. Terbanggi Besar-Pematang Panggang-Kayu Agung sejauh 189 km. Terakhir Bakauheni-Terbanggi Besar sejauh 140,41 km.

(mdk/azz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Begini Nasib Pembangunan Jalan Tol Terpanjang di Indonesia di Era Kepemimpinan Presiden Prabowo
Begini Nasib Pembangunan Jalan Tol Terpanjang di Indonesia di Era Kepemimpinan Presiden Prabowo

Pemerintah juga berkomitmen menyelesaikan pembangunan jalan pendukung jalan tol Trans Sumatra lintas Jambi hingga Riau

Baca Selengkapnya
Daftar Tol Baru Bakal Beroperasi Pertengahan Tahun, Ada Tol Cimanggis-Cibitung
Daftar Tol Baru Bakal Beroperasi Pertengahan Tahun, Ada Tol Cimanggis-Cibitung

Pria yang akrab disapa Yongki ini pun memaparkan dua ruas Tol Trans Sumatera lain yang lokasinya berada di Sumatera Utara, Jambi hingga Sumatera Selatan.

Baca Selengkapnya
Hutama Karya Butuh Rp30 T Sambungkan Tol Trans Sumatera Hingga ke Jambi
Hutama Karya Butuh Rp30 T Sambungkan Tol Trans Sumatera Hingga ke Jambi

Wakil Menteri BUMN II Kartika Wirjoatmodjo berharap, hingga akhir 2024, Tol Trans Sumatera akan tersambung dari Bakauheni sampai Jambi.

Baca Selengkapnya
Hutama Karya Minta Penyertaan Modal Negara Rp1 Trilun untuk Bangun Tol Palembang-Betung
Hutama Karya Minta Penyertaan Modal Negara Rp1 Trilun untuk Bangun Tol Palembang-Betung

Dengan tambahan PMN sebesar Rp1 triliun ini akan mendorong progres pembangunan ruas Tol Palembang-Betung yang berpotensi sepanjang 64 km.

Baca Selengkapnya
Ini Infrastruktur PSN Dikerjakan BUMN PTPP & Bakal Selesai Sesuai Target, Salah Satunya Tol Probolinggo-Banyuwangi
Ini Infrastruktur PSN Dikerjakan BUMN PTPP & Bakal Selesai Sesuai Target, Salah Satunya Tol Probolinggo-Banyuwangi

Sejumlah proyek infrastruktur PSN lainnya yang masih dikerjakan oleh perseroan saat ini yaitu seperti Proyek Jalan Tol Probolinggo – Banyuwangi.

Baca Selengkapnya
Jokowi Canangkan Pembangunan MRT Fase 1 Hubungkan Medan Satria-Tomang
Jokowi Canangkan Pembangunan MRT Fase 1 Hubungkan Medan Satria-Tomang

Dia meyakini keberadaan MRT lintas timur ke barat ini akan memberikan dukungan kepada Jakarta sebagai kota global dan aglomerasi.

Baca Selengkapnya
Brantas Abipraya Kejar Target Pembangunan Tol Bayunglencir-Tempino Seksi 3
Brantas Abipraya Kejar Target Pembangunan Tol Bayunglencir-Tempino Seksi 3

Pembangunan Jalan Tol Bayunglencir-Tempino, Seksi 3 dikerjakan PT Brantas Abipraya (Persero) sedang dikebut penyelesaiannya.

Baca Selengkapnya
Dokumen Desain MRT Timur-Barat ke Pemprov DKI, Grounbreaking Ditargetkan Agustus 2024
Dokumen Desain MRT Timur-Barat ke Pemprov DKI, Grounbreaking Ditargetkan Agustus 2024

Penyerahan BED merupakan salah satu batu loncatan bagi perkembangan transportasi massal berbasis rel di Indonesia, khususnya di Jakarta.

Baca Selengkapnya
Pembangunan Tol Solo-Klaten Rampung Akhir Agustus 2024
Pembangunan Tol Solo-Klaten Rampung Akhir Agustus 2024

Dia berharap tol Solo-Klaten bisa segera selesai sehingga  dapat dimanfaatkan oleh masyarakat umum.

Baca Selengkapnya
Resmikan Bagian dari Jalan Tol Trans Sumatera, Jokowi: Tinggal 40 Km Lagi Sampai ke Danau Toba
Resmikan Bagian dari Jalan Tol Trans Sumatera, Jokowi: Tinggal 40 Km Lagi Sampai ke Danau Toba

Pembangunan jalan tol yang jadi bagian dari tol trans sumatera ini sebentar lagi akan tembus ke kawasan Parapat dan Danau Toba.

Baca Selengkapnya
Jokowi Resmikan Jalan Tol Binjai-Langsa dan Kutepat, Habiskan Rp17,6 Triliun
Jokowi Resmikan Jalan Tol Binjai-Langsa dan Kutepat, Habiskan Rp17,6 Triliun

Jokowi mengatakan pembangunan jalan tol tersebut menghabiskan anggaran Rp17,6 triliun.

Baca Selengkapnya
Jakarta-Banyuwangi Tersambung Tol Dalam 5 Tahun ke Depan
Jakarta-Banyuwangi Tersambung Tol Dalam 5 Tahun ke Depan

Kelanjutan proyek akan dilaksanakan secara bertahap.

Baca Selengkapnya