Targetkan Hamas, jet Israel lakukan lebih dari 140 serangan di jalur Gaza
"Kami menanggapi dengan menargetkan pabrik semen yang digunakan oleh Hamas untuk membangun terowongan teror, terowongan-terowongan teroris maritim dan beberapa situs teror di komplek militer," kata IDF.
Jet-jet Israel menyerang lebih dari 140 target milik Hamas, Rabu malam di daerah kantong Palestina di Gaza di bawah kendali mereka.
Serangan udara itu disinyalir sebagai pembalasan atas rentetan 150 roket yang ditembakkan ke Israel pada Rabu malam, 25 di antaranya ditembak jatuh oleh sistem pertahanan Iron Dome.
-
Apa yang dilakukan Israel terkait perang dengan Hamas? Menteri Keamanan Nasional Israel, Itmar Ben-Gvir mengatakan, pemerintah Israel akan membagikan 4.000 pucuk senapan serbu.
-
Apa yang dituduhkan Hamas terhadap pemerintah AS terkait serangan terbaru di Jalur Gaza? Hamas mengonfirmasi serangan ini pada Selasa, menuding pemerintahan Presiden AS Joe Biden bertanggung jawab atas kelanjutan perang "pemusnahan" terhadap rakyat Palestina di Jalur Gaza.
-
Kapan agresi Israel di Jalur Gaza dimulai? Sejak agresinya dimulai pada 7 Oktober 2023, Israel telah membunuh 37.626 orang, sekitar 75 persen di antaranya adalah anak-anak, wanita dan orang tua.
-
Apa yang terjadi pada anak-anak Palestina di Jalur Gaza? Menurut laporan Save The Children, diperkirakan 21.000 anak Palestina hilang dalam agresi brutal Israel di Jalur Gaza. Banyak yang terperangkap di bawah reruntuhan, ditahan, dikubur di kuburan tanpa tanda, atau hilang dari keluarga mereka.
-
Kapan gencatan senjata antara Hamas dan Israel di Gaza dimulai? Gencatan senjata antara Israel dan Hamas di Gaza akan dimulai pada Jumat pukul 7 pagi waktu setempat, dengan gelombang pertama sandera akan dibebaskan pada pukul 4 sore, demikian keterangan juru bicara Kementerian Luar Negeri Qatar Majed al-Ansari kemarin.
-
Siapa yang mengkritik tindakan Israel di Jalur Gaza? Aktor pemenang Oscar asal Spanyol, Javier Bardem, mengecam keras Israel pada Jumat (20/9) karena tindakan brutal mereka di Jalur Gaza, Palestina yang kini hancur lebur.
"Kami menanggapi dengan menargetkan pabrik semen yang digunakan oleh Hamas untuk membangun terowongan teror, terowongan-terowongan teroris maritim dan beberapa situs teror di komplek militer," kata IDF.
IDF juga melaporkan bahwa jet tempur Israel telah menembak ke arah "skuad peluncuran roket" di Gaza.
Seorang juru bicara otoritas kesehatan Gaza mengatakan sebelumnya bahwa seorang Palestina meninggal di Gaza pada hari Rabu setelah Israel menembaki eksklave yang diduga sebagai pembalasan terhadap roket yang ditembakkan ke wilayahnya.
Sebelumnya, Israel menuduh kaum militan dalam eksklaf Hamas meluncurkan sekitar 70 roket ke wilayahnya. Sebagian besar dari mereka menghantam daerah terbuka, dikutip dari Sputnik, Kamis (9/8).
Militer mengatakan itu menanggapi serangan udara di sebuah kendaraan yang diduga digunakan oleh skuad peluncuran roket di Gaza untuk menembakkan roket ke Israel.
Baca juga:
Mencekam, Israel bombardir Kota Gaza dengan puluhan roket
Berjuang bebaskan Palestiana dari pendudukan Israel, Tamimi ingin jadi pengacara
Fakta tentang Ahed Tamimi, aktivis Palestina yang pernah tampar tentara Israel
Usai dibebaskan, Ahed Tamimi akan terima penghargaan dari cucu Nelson Mandela
Ahed Tamimi dan buruknya citra Israel di mata dunia internasional
Ahed Tamimi ingin kuliah hukum usai bebas dari penjara Israel