Tren Aneh Anak Muda China: Pelihara Biji Mangga Seperti Hewan Peliharaan
Anak-anak muda sedang dilanda tren aneh: memelihara biji mangga layaknya hewan peliharaan.
Memelihara kucing atau anjing tampaknya masih kurang memuaskan bagi para pecinta binatang di China.
Tren Aneh Anak Muda China: Pelihara Biji Mangga Seperti Hewan Peliharaan
Hobi aneh ini menyusul tren janggal sebelumnya yang tahun lalu menampilkan anak-anak muda di universitas membuat hewan peliharaan dari kardus.
Para pemilik mengaku memelihara biji mangga itu sama asyiknya dengan memelihara anjing atau kucing. Mereka bahkan menyebut memelihara biji mangga bisa memberikan terapi kenyamanan.
-
Kenapa nama anjing lucu menjadi tren? Rasa sayang sang pemilik membuat mereka memberikan nama anjing lucu.
-
Apa tren baru yang viral di media sosial China? Tren yang disebut "charger 5 menit" ini kemudian viral di media sosial, dan diikuti banyak masyarakat.
-
Kenapa Mentan menunda perjalanan ke China? Mentan mengaku seharusnya dia terbang ke China untuk melakukan pertemuan bilateral dengan Menteri Pertanian di sana. Namun, begitu dia mendengar kabar adanya bencana banjir dan longsor keberangkatannya terpaksa ditunda. "Sebenarnya saya harus berangkat ke China. Tapi mendengar kabar, kami dengar kabar setelah keliling Padang, Sumatera Barat." "Kena musibah, termasuk pertanian jadi saya mundurkan. Insyaallah dalam waktu dekat mungkin paling lambat bulan depan, anggarannya sudah turun untuk Sumbar.
-
Apa yang dimaksud dengan tren perjalanan "pantat besi"? Xinxin, yang berasal dari provinsi Jiangxi di China tenggara, lulus tahun lalu dengan gelar master dari sebuah universitas di provinsi Yunnan tetapi belum mendapatkan pekerjaan. Selama tahun jedanya, ia menjelajahi 42 kota di seluruh daratan, serta di Rusia, Thailand, dan Indonesia.
-
Apa yang dimaksud dengan peribahasa China bijak? Peribahasa China Bijak 1. "Jangan takut tumbuh perlahan, takutlah hanya berdiri diam." 2. "Ada dua jenis manusia sempurna: mereka yang sudah mati, dan mereka yang belum lahir." 3. "Makin banyak kamu berkeringat dalam latihan, makin sedikit kamu berdarah dalam pertempuran." 4. "Kau mendapatkan apa yang kau bayar." 7. "Pilih pekerjaan yang kamu sukai dan kamu tidak akan pernah harus bekerja sehari pun dalam hidupmu." 8. "Jangan pernah menilai seseorang dari penampilannya." 9. "Perjalanan seribu mil dimulai dengan langkah pertama." 10. "Kesempatan mengetuk pintu hanya sekali."
-
Apa yang sedang dirancang oleh China di luar angkasa? China sedang Merancang Teleskop Luar Angkasa yang Tujuannya Bisa Kalahkan Hubble, Begini Spesifikasinya Demi menglahkan Hubble, China membuat teleskop yang punya spesifikasi tinggi.
Liu mendokumentasikan perubahan tekstur rambut pada biji mangga itu dan memperlihatkan bagaimana biji mangga itu berkembang dari kering hingga berambut dan cukup empuk untuk ditepuk-tepuk.
Unggahan Liu juga memperlihatkan bagaimana perubahan warna dari biji mangga itu dari kekuningan menjadi putih.
Seorang pemelihara biji mangga lainnya, Xiaomeng, mengatakan kepada Jiupai News, jika ingin memelihara biji mangga maka seseorang harus membeli jenis mangga yang tepat.
Dilansir dari laman South China Morning Post, dibutuhkan usaha yang tidak enteng untuk memelihara biji mangga karena tidak saja biji itu harus dicuci dan disikat, tapi juga membutuhkan asupan sinar matahari agar tidak berjamur. Xiaomeng bahkan memakai pengering rambut ketika sedang membersihkan biji mangganya agar terasa empuk. Untuk Liu dia memakai lidah buaya yang diusapkan ke biji mangga agar peliharaannya itu terasa halus.Liu menyebut dua "putrinya" itu sebagai "hewan peliharaan ideal" karena cukup murah dibanding hamster. Liu mengatakan teman sekamarnya juga memelihara biji mangga tapi tidak "sebagus seperti punyaku".