KM Bahari Indonesia Terbakar di Perairan Laut Jawa, 26 Penumpang Selamat
Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan Jakarta selaku SAR Mission Coordinator (SMC) Hendra Sudirman mengatakan, dalam operasi ini berhasil menyelamatkan 26 orang yang berada di KM Bahari Indonesia. Mereka terselamatkan oleh KM Samudera Jaya Abadi yang saat itu melintasi lokasi terbakarnya kapal tersebut.
Basarnas Jakarta kembali melanjutkan Operasi SAR terhadap KM Bahari Indonesia yang terbakar di Perairan Laut Jawa, pada Selasa (21/7) kemarin. Dalam operasi ini melibatkan tiga unsur SAR Laut yang terdiri dari KN SAR Wisnu (Basarnas), KN Alugara (KPLP) dan KM Bahari 3.
Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan Jakarta selaku SAR Mission Coordinator (SMC) Hendra Sudirman mengatakan, dalam operasi ini berhasil menyelamatkan 26 orang yang berada di KM Bahari Indonesia. Mereka terselamatkan oleh KM Samudera Jaya Abadi yang saat itu melintasi lokasi terbakarnya kapal tersebut.
-
Kapan kapal itu tenggelam? Kapal yang berpenumpang 37 orang dan bermuatan ikan ini dikabarkan terbalik saat mengalami cuaca buruk di Perairan Selayar," ujarnya melalui keterangan tertulisnya, Selasa (12/3).
-
Kapan kapal-kapal itu tenggelam? Kapal ini berasal dari pertengahan Dinasti Ming (1368-1644).
-
Kapan bangkai kapal tersebut tenggelam? Para arkeolog mengatakan, temuan unik ini berasal dari periode Romawi dan Mamluk sekitar 1.700 dan 600 tahun lalu.
-
Kapan kapal Uluburun tenggelam? Dengan usia sekitar 3.300 tahun, Uluburun tidak hanya menjadi contoh keterampilan teknik pembangunan kapal pada zamannya, tetapi juga menyimpan rahasia jaringan perdagangan global yang mengagumkan.
-
Kapan bangkai kapal itu diperkirakan tenggelam? Kapal berusia 3.300 tahun dan muatannya yang terdiri dari ratusan amphorae (bejana penyimpanan) yang masih utuh itu ditemukan di dasar laut Mediterania, seperti yang dilaporkan dalam siaran pers bersama hari ini dari Otoritas Purbakala Israel (IAA) dan Energean.
-
Apa yang diangkut oleh Kapal Arimbi? Kapal Arimbi merupakan kapal pengangkut gas pertama milik Pertamina.
"Kita terima informasi dini hari tadi melalui agen KM Bahari Indonesia bahwa seluruh penumpang dalam keadaan sehat dan selamat dan saat ini sudah bergerak menuju Ketapang menggunakan KM Samudera Jaya Abadi." katanya dalam siaran pers yang diterima, Rabu (22/7).
Dalam operasi ini, terlihat KM Bahari Indonesia ditemukan di Perairan Laut Jawa yang telah bergeser ke arah barat laut dengan jarak sekitar 18 Nm dari lokasi terbakarnya kapal tersebut.
"Kondisi kapal masih terapung dengan api sudah padam kemudian kita lakukan penyisiran pada kapal tersebut dan didapat hasil sudah tidak ada korban lagi yang dievakuasi," kata Hendra.
Berikut nama-nama penumpang KM Bahari Indonesia :
1. Khafid (Nakhoda)
2. Deri Irianto
3. Jandres Hendrikus L
4. Dwi Agus Muryanto
5. Fransiskus Andang
6. Ikhwan Nurcahyo
7. Fauzi Pratama Putra
8. Moh. Massus
9. Achmad Slamet Darmawan
10. Ahmad Ashifudin
11. Muhammad Fadil
12. Bambang Edy Purwanto
13. Nasikin
14. Nofrizal
15. Imam Buuchori
16. Kasiro
17. Purwanto
18. I Ketut Sudiarsana
19. Slamet Mulyono
20. Adi Saputra
21. Oza Apriliasyah
22. Doni Afrika Pratama
23. Rio Hari Ananta
24. Yanuar Rudiansyah
25. Valmon Emiga Aritonang
26. Khediv Abil Qois