Terbakar cemburu istrinya digoda, RC tusuk temannya hingga tewas
Kasatreskrim Polrestabes Bandung, AKBP M Yoris Maulana, mengungkapkan peristiwa itu terjadi di kawasan Pasar Gedebage, Kota Bandung, Jabar pada Kamis (19/7) malam pukul 11.30 WIB.
Gelap mata karena terbakar cemburu, RC (29) menusuk temannya berinisial W (29) hingga tewas. RC menduga W telah menggoda istrinya.
Kasatreskrim Polrestabes Bandung, AKBP M Yoris Maulana, mengungkapkan peristiwa itu terjadi di kawasan Pasar Gedebage, Kota Bandung, Jabar pada Kamis (19/7) malam pukul 11.30 WIB.
-
Apa yang dilakukan Dudung Abdurachman di Pekan Raya Jakarta? Eks Kepala Staff Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI (Purn) Dudung Abdurachman kedapatan menghabiskan waktu luang bersama keluarga. Dia memilih untuk berkunjung ke Pekan Raya Jakarta (PRJ).
-
Kapan Desa Panggungharjo dibentuk? Desa Panggungharjo dibentuk berdasarkan maklumat monarki Yogyakarta tahun 1946 yang mengatur tentang tata kalurahan saat itu.
-
Siapa yang menemukan pendatang yang menjadi pemulung di Jakarta? "Ada juga yang beberapa waktu lalu ketemu ya kita pemulung segala macam. Kita kembalikan,"
-
Apa yang diuji coba oleh Pemprov DKI Jakarta? Penjelasan Pemprov DKI Uji Coba TransJakarta Rute Kalideres-Bandara Soekarno Hatta Dikawal Patwal Selama uji coba dengan menggunakan Bus Metro TransJakarta dikawal dengan petugas Patwal hingga ada penutupan sementara di beberapa persimpangan Penjabat Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono bersama jajaran Pemprov DKI Jakarta menjajal langsung TransJakarta menuju Bandara Internasional Soekarno-Hatta yang dimulai dari Terminal Kalideres.
-
Kenapa Pemilu di Indonesia penting? Partisipasi warga negara dalam Pemilu sangat penting, karena hal ini menunjukkan dukungan dan kepercayaan terhadap sistem demokrasi yang berlaku.
-
Kapan kemacetan di Jakarta terjadi? Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta, Rani Mauliani menerangkan, kemacetan parah di beberapa titik di Jakarta kerap terjadi pada jam berangkat dan pulang kerja.
Sebelumnya, tersangka meminta korban menemuinya di sekitar pasar. Setelah bertemu, tersangka yang sudah kesal langsung menanyakan maksud perlakuan korban menggoda istrinya.
Adu mulut terjadi antarkeduanya karena korban tidak mengakui tuduhan tersebut. Tak kuasa menahan emosi, tersangka kemudian menusukkan pisau dapur ke arah dada sebelah kiri dan lengan sebelah kiri.
Emosi tak juga meredam, pisau itu ditikamkan ke arah dagu korban sebanyak 3 kali. Dia tersungkur dengan darah bercucuran.
Korban sempat dibawa ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Bandung untuk mendapatkan perawatan. Namun, ia mengembuskan napas terakhir pada Jumat (20/7/2018) dini hari sekira pukul 03.00 WIB.
Polisi yang menerima laporan langsung mengejar. Tim gabungan Satreskrim Polrestabes Bandung bersama Polsek Panyileukan akhirnya mengendus pergerakan pelaku. Tak lama berselang, petugas kepolisian berhasil menangkap tersangka yang sedang bersembunyi di Panyileukan.
"Pelaku berhasil kami amankan. Motifnya ini akibat cemburu terhadap korban yang sering menggoda istri tersangka," ujar Yoris di Mapolrestabes Bandung, Jalan Jawa, Kota Bandung, Jumat (20/7).
Sementara itu, Reno mengaku khilaf menikam rekannya sendiri. Pria berprofesi buruh itu kadung emosi terhadap Wahyu.
"Saya khilaf, emosi tahu dia menggoda istri saya. Saya lihat dengan mata kepala sendiri," kata Reno memberikan pengakuan.
Baca juga:
Suami Saripah bersyukur satu dari dua pembunuh istrinya ditangkap
Masih dirawat, pembunuh PNS di Kaltim dengan palu segera jadi tersangka
Enggan masak nasi, Suladi dibunuh ayah kandungnya
Pemukul PNS Kaltim pakai palu hingga tewas diduga idap gangguan mental
Usai nobar final Piala Dunia, pelajar tewas dibacok sekelompok orang
Tahanan eks PNS tewas di tahanan, 13 orang jadi tersangka penganiayaan
Tembak pelaku yang hantam PNS Kaltim dengan palu, Kapolres tegaskan sesuai prosedur