Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Swedia Luncurkan Roket, Jatuh di Norwegia

Swedia Luncurkan Roket, Jatuh di Norwegia Roket penelitian TEXUS 58 diluncurkan Sweden Space Corp (SSC) pada 24 April 2023. ©Sweden Space Corp (SSC)/Handout via REUTERS

Merdeka.com - Roket penelitian yang diluncurkan Swedia pada Senin pagi tidak berfungsi dan justru mendarat 15 km di dalam kawasan Norwegia.

Sweden Space Corp (SSC) meluncurkan roket tersebut dari Pusat Antariksa Esrange (ESC). Menurut pernyataan SSC, roket tersebut mencapai ketinggian 250 km di mana uji coba dilakukan dalam gravitasi nol.

"Ia mendarat di pegunungan dengan ketinggian 1.000 meter, dan 10 kilometer dari permukiman terdekat," jelas kepala komunikasi SSC, Philip Ohlsson kepada Reuters pada Selasa,

Dia menambahkan, pihaknya telah menangani hal tersebut dan menginformasikan pemerintah Swedia dan Norwegia.

Dikutip dari Reuters, Kamis (27/4), SSC mengatakan penyelidikan sedang berlangsung untuk memastikan rincian teknis yang menyebabkan kegagalan tersebut.

"Otoritas Norwegia menanggapi aktivitas tidak berizin di sisi perbatasan Norwegia dengan sangat serius," kata juru bicara Kementerian Luar Negeri Norwegia melalui surel.

Jubir tersebut menambahkan, jika terjadi pelanggaran perbatasan, mereka yang bertanggung jawab harus segera memberi tahu otoritas terkait Norwegia, termasuk kementerian luar negeri, melalui saluran yang tepat. Namun kementerian tersebut belum menerima notifikasi resmi dari otoritas Swedia.

Jubir mengatakan, memungut puing roket juga perlu izin dari otoritas Norwegia. Terkait kerusakan di sekitar lokasi jatuhnya roket belum diketahui.

(mdk/pan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Begini Akibatnya jika Sensor Roket Pesawat Luar Angkasa Terpasang Terbalik, Semua Orang Panik
Begini Akibatnya jika Sensor Roket Pesawat Luar Angkasa Terpasang Terbalik, Semua Orang Panik

Kejadian ini menimpa roket Proton-M milik Rusia. Membawa tiga satelit navigasi untuk dikirim ke luar angkasa.

Baca Selengkapnya
FOTO: Penampakan Roket Space One Jepang Meledak Sesaat Setelah Diluncurkan
FOTO: Penampakan Roket Space One Jepang Meledak Sesaat Setelah Diluncurkan

Roket tersebut membawa satelit eksperimental pemerintah Jepang yang dapat menggantikan satelit intelijen di orbit.

Baca Selengkapnya
FOTO: Momen Peluncuran Roket Raksasa Starship Milik Elon Musk: Sukses Capai Orbit, tapi Hancur Saat Kembali ke Bumi
FOTO: Momen Peluncuran Roket Raksasa Starship Milik Elon Musk: Sukses Capai Orbit, tapi Hancur Saat Kembali ke Bumi

Roket terkuat di dunia ini telah menyelesaikan hampir seluruh uji terbang melalui ruang angkasa pada percobaan ketiganya, tapi hancur saat kembali ke Bumi.

Baca Selengkapnya
Ini yang Harus Dilakukan jika Ada Benda dari Pesawat Luar Angkasa Jatuh Menimpa Rumah
Ini yang Harus Dilakukan jika Ada Benda dari Pesawat Luar Angkasa Jatuh Menimpa Rumah

Persoalan ini memang jarang terjadi, namun dengan peningkatan penerbangan luar angkasa, hal yang dianggap tak lazim ini bisa saja terjadi.

Baca Selengkapnya
Elon Musk Girang Dapat Proyek Rp 13,8 Triliun dari NASA Buat Pesawat Luar Angkasa yang Bisa Hancurkan ISS
Elon Musk Girang Dapat Proyek Rp 13,8 Triliun dari NASA Buat Pesawat Luar Angkasa yang Bisa Hancurkan ISS

SpaceX ditunjuka NASA membuat pesawat luar angkasa yang hancurkan stasiun luar angkasa.

Baca Selengkapnya
Bagian dari Roket China Jatuh ke Kawasan Pemukiman
Bagian dari Roket China Jatuh ke Kawasan Pemukiman

Roket tersebut diluncurkan untuk mengirimkan Space Variable Objects Monitor, sebuah teleskop sinar-X.

Baca Selengkapnya
Elon Musk Pernah Menguji Mitos Kesuksesan Roket Falcon 1, Hasilnya Benar-benar Jadi Kenyataan
Elon Musk Pernah Menguji Mitos Kesuksesan Roket Falcon 1, Hasilnya Benar-benar Jadi Kenyataan

Hari ini adalah hari bersejarah SpaceX sukses meluncur ke ruang angkasa setelah 3 kali gagal mengorbit.

Baca Selengkapnya
Was-was Amerika Serikat Melihat Rencana Rusia Menaruh Senjata Nuklir di Luar Angkasa
Was-was Amerika Serikat Melihat Rencana Rusia Menaruh Senjata Nuklir di Luar Angkasa

Amerika Serikat (AS) cemas melihat rencana Rusia mau meletakan senjata nuklir di luar angkasa.

Baca Selengkapnya
Hari Ini 67 Tahun Lalu, Rusia Cetak Sejarah Buat Satelit Pertama yang Sukses ke Luar Angkasa
Hari Ini 67 Tahun Lalu, Rusia Cetak Sejarah Buat Satelit Pertama yang Sukses ke Luar Angkasa

Kantor berita Rusia TASS melaporkan bahwa satelit Sputnik itu berada pada jarak 560 mil (900 kilometer) di atas Bumi dan mengitarinya setiap satu setengah jam.

Baca Selengkapnya
Perusahaan Jepang Ini Mau Menjaring Sampah Ruang Angkasa Seukuran Bus
Perusahaan Jepang Ini Mau Menjaring Sampah Ruang Angkasa Seukuran Bus

Astroscale, perusahaan asal Jepang, telah menandatangani kontrak senilai USD90 juta dengan JAXA untuk misi pembersihan sampah antariksa.

Baca Selengkapnya
Rumah Ditimpa Sampah Luar Angkasa, Keluarga Ini Minta Ganti Rugi ke NASA
Rumah Ditimpa Sampah Luar Angkasa, Keluarga Ini Minta Ganti Rugi ke NASA

Rumah Ditimpa Sampah Luar Angkasa, Keluarga AS Meminta Ganti Rugi ke NASA

Baca Selengkapnya