Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Didemo ibu-ibu warga Pinangsia, Ahok kesal anak kecil dimanfaatkan

Didemo ibu-ibu warga Pinangsia, Ahok kesal anak kecil dimanfaatkan Ahok tinjau ujian SD. ©2015 merdeka.com/arie basuki

Merdeka.com - Sekitar 10 orang ibu-ibu warga Pinangsia, Tamansari, Jakarta Barat, pagi ini mendatangi kantor Balai Kota DKI Jakarta untuk melayangkan protes terhadap Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama (Ahok). Ibu-Ibu ini menolak ditempatkan di Rusun Marunda dan meminta Ahok untuk memindahkan mereka ke Rusun Muara Baru.

Wilastri, salah seorang ibu yang datang ke Balai Kota mengatakan, Rusun Marunda yang ditempati saat ini terlalu jauh dari tempat anaknya bersekolah dan tempat kerja sang suami. Mereka juga menolak apabila anak-anaknya harus pindah sekolah.

"Rusunnya terlalu jauh dari sekolah anak saya. Anak saya ini sudah enak sekolah di situ. Dia murid berprestasi. Makanya kami minta Pak Ahok agar kami dipindahkan. Kami enggak mau kalau anak kami yang pindah sekolah," kata Wilastri, yang juga membawa anaknya ke Balai Kota Jakarta, Rabu (3/6).

Namun, Ahok yang tak terima diprotes oleh para ibu tersebut, balik memarahi mereka. Dengan nada tinggi Ahok berbicara dengan mereka agar tidak memanfaatkan anak kecil untuk mendemo dirinya.

"Saya sudah tahu cara main kalian JRMK (Jaringan Rakyat Kecil Miskin Kota). Kalian bisanya itu peralat dan manfaatkan anak kecil. Kalian semua saja," kata Ahok di hadapan para ibu tersebut.

Ahok menegaskan, jika mau protes kepada gubernur seharusnya tidak memanfaatkan anak kecil. Ahok meminta kepada mereka sebaiknya mengajukan surat keberatan agar segera diproses.

"Lebih baik bikin surat saja deh," kata Ahok sambil memasuki ruang kerjanya.

(mdk/dan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ini Tuntutan Warga Rusun Marunda yang Atapnya Roboh, Sebelum Pindah ke Nagrak
Ini Tuntutan Warga Rusun Marunda yang Atapnya Roboh, Sebelum Pindah ke Nagrak

"Mereka mau direlokasi tapi tuntutan mereka minta dipenuhi juga," ujar Maulana.

Baca Selengkapnya
Alasan Warga Tak Ingin Huni Rusun Nagrak: Kampung Susun Bayam Sudah Ada, Untuk Apa Pindah
Alasan Warga Tak Ingin Huni Rusun Nagrak: Kampung Susun Bayam Sudah Ada, Untuk Apa Pindah

"kita sudah dapat SK calon penghuni, sudah dapat nomor unit, terus mau ngapain di pindahkan ke Nagrak? terus kampung susun yang sudah jadi buat apa?”

Baca Selengkapnya
Pengungsi Rohingya Banyak Anak-Anak, Ulama Desak Pemda Aceh Beri Tempat Layak
Pengungsi Rohingya Banyak Anak-Anak, Ulama Desak Pemda Aceh Beri Tempat Layak

MPU Aceh menyebut isu berkaitan etnis Rohingya yang beredar di media sosial belum tentu benar.

Baca Selengkapnya
Viral Momen Polwan Kunjungi Panti Asuhan Balita di Semarang, Penuh Haru
Viral Momen Polwan Kunjungi Panti Asuhan Balita di Semarang, Penuh Haru

Viral momen polwan kunjungi panti asuhan balita di Semarang, penuh haru.

Baca Selengkapnya
Raja Tega Tak Punya Hati, Keluarga ini Tolak & Usir Anak Perempuannya yang Kembali ke Rumah
Raja Tega Tak Punya Hati, Keluarga ini Tolak & Usir Anak Perempuannya yang Kembali ke Rumah

Kisah seorang anak perempuan yang ditolak keluarganya setelah diusir.

Baca Selengkapnya
FOTO: Aksi Warga Sabang Demo Tolak Kedatangan Pengungsi Rohingya di Aceh
FOTO: Aksi Warga Sabang Demo Tolak Kedatangan Pengungsi Rohingya di Aceh

Mereka mendesak UNHCR dan IOM untuk segera memindahkan pengungsi Rohingya dari Aceh.

Baca Selengkapnya
Ditolak Warga Kwala Langkat, 51 Etnis Rohingya Dipindahkan dari Tenda Darurat
Ditolak Warga Kwala Langkat, 51 Etnis Rohingya Dipindahkan dari Tenda Darurat

Aksi penolakan itu dilakukan di depan tenda darurat tempat penampungan puluhan orang etnis Rohingya tersebut di Pantai Ujung Damak.

Baca Selengkapnya
152 Pengungsi Rohingya di Deli Serdang Ditolak Warga: Keadaan sudah Susah jangan Ditambah lagi
152 Pengungsi Rohingya di Deli Serdang Ditolak Warga: Keadaan sudah Susah jangan Ditambah lagi

Sebanyak 152 orang etnis Rohingya asal Myanmar terdampar di Pantai Dewi Indah, Kecamatan Pantai Labu, Kabupaten Deli Serdang.

Baca Selengkapnya
Jelang Piala Dunia U-17, Warga Kampung Bayam Diharapkan Segera Pindah ke Rusun
Jelang Piala Dunia U-17, Warga Kampung Bayam Diharapkan Segera Pindah ke Rusun

Jakarta International Stadium (JIS) akan menjadi salah satu venue Piala Dunia U-17.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Viral Emak-Emak Rempang Usir TNI Tolak Relokasi, Kapolri Kirim 400 Polisi
VIDEO: Viral Emak-Emak Rempang Usir TNI Tolak Relokasi, Kapolri Kirim 400 Polisi

Sejumlah warga Rempang mengusir petugas yang hendak menawarkan relokasi.

Baca Selengkapnya
Warga Kolong Jembatan Tomang Bakal Dipindah ke Rusunawa KS Tubun
Warga Kolong Jembatan Tomang Bakal Dipindah ke Rusunawa KS Tubun

Warga juga akan diajak untuk melihat langsung fasilitas dan kondisi rusunawa yang kelak bakal mereka tempati.

Baca Selengkapnya
Respons AHY soal Kabar Otorita IKN Ultimatum Warga Pemaluan Bongkar Rumah
Respons AHY soal Kabar Otorita IKN Ultimatum Warga Pemaluan Bongkar Rumah

Permintaan Otorita IKN agar warga membongkar rumahnya lantaran bangunan tersebut tidak sesuai dengan tata ruang wilayah IKN.

Baca Selengkapnya