Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kasus Turun, Ruang Pasien Covid-19 di 18 RS Rujukan Palembang Kosong

Kasus Turun, Ruang Pasien Covid-19 di 18 RS Rujukan Palembang Kosong Perawatan pasien Covid-19 di RSUD Kota Bogor. ©2021 Merdeka.com/Arie Basuki

Merdeka.com - Ruang isolasi pasien Covid-19 di 18 rumah sakit rujukan di Palembang mulai kosong. Hal ini dampak penurunan penyebaran virus corona. Pada awal dan puncak pandemi, Pemerintah Kota Palembang menyiapkan 822 tempat tidur pasien Covid-19 yang tersebar di 18 RS rujukan. Namun kini hanya 33 tempat tidur yang disiapkan untuk perawatan pasien.

Hingga 10 November 2021, ada 9 kasus aktif di Palembang. Dari jumlah itu, 4 di antaranya dirawat di RS dan 5 orang menjalani isolasi mandiri.

Kepala Seksi Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular Dinas Kesehatan Palembang Yudhi Setiawan mengungkapkan, pihaknya tidak memerlukan tambahan BOR karena kasus penularan semakin turun. Hanya saja tempat tidur khusus pasien Covid-19 saat ini tetap disiapkan untuk mengantisipasi adanya lonjakan kasus terjadi.

Orang lain juga bertanya?

"Penambahan BOR di rumah sakit tidak lagi diperlukan karena sekarang sudah kembali normal," ungkap Yudhi, Kamis (11/11).

Menurut dia, berkurangnya kasus Covid-19 di kota itu juga disebabkan semakin tingginya kesadaran masyarakat dalam menerapkan protokol kesehatan. Alhasil, penyebaran virus dapat dicegah dan penularan pun tak terjadi.

"Perilaku hidup bersih dan sehat menjadi salah satu cara mencegah penularan," ujarnya.

Selain itu, vaksinasi Covid-19 juga turut andil dalam mencegah penularan. Meski saat ini baru 68 persen dari targer 75 persen yang divaksin, kekebalan komunal sudah menunjukkan dampak positif dalam mengantisipasi terpapar virus.

"Paling tidak vaksinasi bisa mengurangi dampaknya," kata dia.

Meski demikian, pihaknya tetap mengimbau masyarakat tetap melanjutkan kebiasaan disiplin protokol kesehatan untuk mencegah lonjakan kasus. Sebab, ancaman gelombang ketiga pada akhir tahun nanti terbuka lebar.

"Tetap disiplin, jangan kendor, tetap pada kebiasaan baru ini pada masa mendatang," pungkasnya.

(mdk/ray)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kasus Covid-19 di Sumsel Naik Drastis usai Libur Nataru, 1 Orang Meninggal
Kasus Covid-19 di Sumsel Naik Drastis usai Libur Nataru, 1 Orang Meninggal

Kemenkes RI sudah mengirimkan vaksin Inavac ke Dinkes Sumsel.

Baca Selengkapnya
RSJ Semarang Siapkan Ratusan Kamar untuk Caleg Gagal dan Masyarakat yang Gangguan Jiwa Usai Pemilu
RSJ Semarang Siapkan Ratusan Kamar untuk Caleg Gagal dan Masyarakat yang Gangguan Jiwa Usai Pemilu

Di Rumah Sakit Jiwa Amino Gondohutomo Semarang memiliki fasilitas 10-20 kamar tidur. Sementara untuk jumlah dokter spesialis kejiwaannya sebanyak 11 orang.

Baca Selengkapnya
Potret Ruangan Khusus Caleg Depresi di RSUD Pamekasan, Fasilitas Lengkap Ada Dokter Jiwa hingga Penjagaan 24 Jam
Potret Ruangan Khusus Caleg Depresi di RSUD Pamekasan, Fasilitas Lengkap Ada Dokter Jiwa hingga Penjagaan 24 Jam

Pihak rumah sakit mengantisipasi adanya caleg depresi akibat kalah Pemilu

Baca Selengkapnya
Polisi Pastikan Ledakan di RS Semen Padang Bukan Bom, Penyebab Masih Diselidiki
Polisi Pastikan Ledakan di RS Semen Padang Bukan Bom, Penyebab Masih Diselidiki

Hasil pengamatan sementara, fasilitas di lantai tujuh rumah sakit tersebut terdampak cukup parah akibat ledakan.

Baca Selengkapnya
Kemenkes Temukan 2 Kasus Baru Cacar Monyet di Jakarta
Kemenkes Temukan 2 Kasus Baru Cacar Monyet di Jakarta

Kasus pertama cacar monyet terjadi pada Agustus 2022 lalu. Pasien itu pun sudah dinyatakan sembuh.

Baca Selengkapnya
RSUP Kariadi Semarang Siapkan 12 Ruangan Khusus untuk Caleg Depresi Usai Kalah Pemilu
RSUP Kariadi Semarang Siapkan 12 Ruangan Khusus untuk Caleg Depresi Usai Kalah Pemilu

Dokter-dokter spesialis juga dipersiapkan seperti psikolog dan psikiater untuk membantu dalam pengobatan.

Baca Selengkapnya
Pascaledakan, Pihak RS Semen Padang Hentikan Sementara Operasional Rumah Sakit
Pascaledakan, Pihak RS Semen Padang Hentikan Sementara Operasional Rumah Sakit

Manajemen rumah sakit sedang mengevakuasi seluruh pasien rawat inap yang terdata sebanyak 102 orang.

Baca Selengkapnya
Kemenkes Targetkan 3.057 Rumah Sakit Terapkan Layanan KRIS Pada Juni 2025
Kemenkes Targetkan 3.057 Rumah Sakit Terapkan Layanan KRIS Pada Juni 2025

Saat ini sudah ribuan rumah sakit berproses menerapkan KRIS.

Baca Selengkapnya
Menkes Budi: Kasus Covid-19 di Indonesia Jelang Natal dan Tahun Baru 2024 Tak Mengkhawatirkan
Menkes Budi: Kasus Covid-19 di Indonesia Jelang Natal dan Tahun Baru 2024 Tak Mengkhawatirkan

Budi juga menganjurkan masyarakat untuk kembali menggunakan masker saat mengakses tempat-tempat yang rawan.

Baca Selengkapnya
Ratapan Warga Korban Kebakaran Dekat RSUD Kebayoran Lama: Pikiran Sudah Kosong, Harus Diikhlasin
Ratapan Warga Korban Kebakaran Dekat RSUD Kebayoran Lama: Pikiran Sudah Kosong, Harus Diikhlasin

Ratusan warga yang terdampak kebakaran diamankan ke posko pengungsian di halaman RSUD Kebayoran Lama.

Baca Selengkapnya
Rumah Sakit Mojokerto Penuh Pasien Anak Derita Demam hingga Kejang, Waspadai Dampak Cuaca Panas Ekstrem
Rumah Sakit Mojokerto Penuh Pasien Anak Derita Demam hingga Kejang, Waspadai Dampak Cuaca Panas Ekstrem

Rumah sakit di Mojokerto kewalahan menampung pasien anak. Sejumlah anak sakit tak kebagian kamar.

Baca Selengkapnya
Anggaran Kesehatan di 2023 Capai Rp183,2 Triliun, Tak Ada Lagi Dana untuk Covid-19
Anggaran Kesehatan di 2023 Capai Rp183,2 Triliun, Tak Ada Lagi Dana untuk Covid-19

Berikut rincian penyaluran anggaran kesehatan di 2023.

Baca Selengkapnya