Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pencuri Kayu di Hutan Lindung Bali Kelabui Petugas dengan Rumput Gajah

Pencuri Kayu di Hutan Lindung Bali Kelabui Petugas dengan Rumput Gajah Pencuri kayu di hutan lindung Karangasem. ©2021 Merdeka.com

Merdeka.com - Seorang warga berinisial IYW (57) ditangkap kepolisian Polsek Rendang, Kabupaten Karangasem, Bali. Dia ditangkap karena melakukan pencurian kayu atau illegal logging di kawasan hutan lindung Munduk Bunut, Desa Pempatan, Kecamatan Rendang, Kabupaten Karangasem, Senin (15/3) kemarin.

"Iya, telah terjadi peristiwa pencurian kayu hutan," kata Kapolsek Rendang, Kompol I Made Sudartawan, Selasa (16/3).

Peristiwa itu terjadi pukul 17.30 Wita. Saat itu, polisi bersama tim kehutanan Rendang melaksanakan patroli dan mendapat informasi dari masyarakat bahwa telah terjadi pencurian kayu di kawasan hutan.

Orang lain juga bertanya?

Petugas lantas mendatangi TKP dan melakukan penyanggongan. Kemudian sekitar pukul 18.30 WITA datang kendaraan carry pikap warna hitam dengan nopol DK 8062 GW dari dalam kawasan hutan yang dikemudikan oleh pelaku.

Petugas menyetop dan melakukan pemeriksaan terhadap kendaraan tersebut. Pelaku ditemukan telah mengangkut kayu hutan jenis ampupu dan kayu kaliandra dengan modus ditutupi menggunakan rumput gajah.

Setelah diinterogasi, pelaku mengakui perbuatanya mendapat kayu tersebut dari dalam kawasan hutan Munduk Bunut. Petugas mengamankan pelaku bersama barang bukti ke Polsek Rendang.

"Modus operandinya, pelaku melakukan pencurian kayu hutan kemudian mengangkut dengan cary pikap dengan cara ditutupi menggunakan rumput gajah untuk mengelabui petugas kehutanan," ujar Sudartawan.

(mdk/ray)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Lokasi Pengolahan Kayu Hutan Besar di Kampar Terbongkar, 5 Orang Diringkus Polisi
Lokasi Pengolahan Kayu Hutan Besar di Kampar Terbongkar, 5 Orang Diringkus Polisi

Kayu diduga berasal dari kawasan hutan Desa Sungai Sarik disita.

Baca Selengkapnya
Kebakaran Hutan di Gunung Arjuno Diduga Dipicu Aktivitas Pemburu Liar, Polisi Kejar Pelaku
Kebakaran Hutan di Gunung Arjuno Diduga Dipicu Aktivitas Pemburu Liar, Polisi Kejar Pelaku

Kebakaran hutan di lereng Gunung Arjuno sejak Sabtu (26/8) diduga dipicu aktivitas pemburu yang beroperasi di kawasan Taman Hutan Raya (Tahura) Raden Soerjo.

Baca Selengkapnya
Menhut Raja Juli Bertemu Jaksa Agung, Siap Tindak Tegas Bisnis Ilegal di Kawasan Hutan
Menhut Raja Juli Bertemu Jaksa Agung, Siap Tindak Tegas Bisnis Ilegal di Kawasan Hutan

Fokus pemerintahan Presiden Prabowo Subianto adalah untuk kesejahteraan, dan keadilan, kemakmuran bagi rakyat Indonesia.

Baca Selengkapnya
Misi Personel Polri Tembus Hutan Belantara Menuju Dusun Terpencil di Pelalawan
Misi Personel Polri Tembus Hutan Belantara Menuju Dusun Terpencil di Pelalawan

Keamanan menjadi prioritas di tengah tensi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 seperti saat ini.

Baca Selengkapnya
Kejagung Libatkan BPKP Hitung Kerugian Negara di Kasus Korupsi KLHK
Kejagung Libatkan BPKP Hitung Kerugian Negara di Kasus Korupsi KLHK

Kejagung menilai kasus ini terbilang mirip dengan perkara Duta Palma,

Baca Selengkapnya
Polisi Baku Tembak dengan Pencuri Sawit di OKI, 1 Orang Tewas dan 2 Luka-Luka
Polisi Baku Tembak dengan Pencuri Sawit di OKI, 1 Orang Tewas dan 2 Luka-Luka

Baku tembak terjadi antara polisi dan pencuri sawit di Ogan Komering Ilir (OKI).

Baca Selengkapnya
Kepala Desa dan Tokoh Masyarakat  Rusak Hutan Demi Lahan Sawit
Kepala Desa dan Tokoh Masyarakat Rusak Hutan Demi Lahan Sawit

SR melakukan perambahan hutan konservasi guna menanam kelapa sawit. Untuk memuluskan aksinya tersebut, SR meminta persetujuan kepada tersangka AA.

Baca Selengkapnya
Menteri Kehutanan Gandeng BPKP Tuntaskan Kasus Sawit Ilegal di Kawasan Hutan
Menteri Kehutanan Gandeng BPKP Tuntaskan Kasus Sawit Ilegal di Kawasan Hutan

Raja Juli Antoni mengaku mendapat banyak masukan, data dan brief dari Kepala BPKP.

Baca Selengkapnya
Gajah Liar Rusak Kebun dan Pondokan Warga
Gajah Liar Rusak Kebun dan Pondokan Warga

Kemunculan gajah di Muratara pertama kali dilaporkan warga Kelurahan Karya Makmur.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Pemburu Badak Jawa di Taman Nasional Ujung Kulon Diciduk, Punya 'Markas' di Hutan
VIDEO: Pemburu Badak Jawa di Taman Nasional Ujung Kulon Diciduk, Punya 'Markas' di Hutan

Polisi melakukan pencarian terhadap pelaku pemburuan Badak Jawa di Taman Nasional Ujung Kulon

Baca Selengkapnya
Perambah Hutan Seenaknya Bangun Pondok di Taman Nasional di Pelalawan, Petugas Geram Langsung Dibakar
Perambah Hutan Seenaknya Bangun Pondok di Taman Nasional di Pelalawan, Petugas Geram Langsung Dibakar

Padahal sebelumnya petugas TNTN telah memberi peringatan lebih dahulu untuk perambah.

Baca Selengkapnya
Duh, Alat Pemantau Aktivitas Gunung Semeru Hilang Dicuri
Duh, Alat Pemantau Aktivitas Gunung Semeru Hilang Dicuri

Alat yang hilang berupa enam buah accu, dua buah solar panel, dan satu buah regulator solar panel.

Baca Selengkapnya