9 Resep Olahan Ikan Mujair yang Menggugah Selera dan Mudah Dibuat
Merdeka.com - Ikan mujair adalah ikan air tawar yang biasa dibudidaya dan menjadi favorit banyak orang untuk dikonsumsi karena harganya yang relative terjangkau.
Ikan mujair sendiri seperti ikan pada umumnya memiliki rasa yang gurih. Pengolahan untuk menghilangkan sisa bau amisnya pun cukup mudah dengan berbagai rempah dan bumbu.
Tak hanya itu, ikan mujair juga kaya akan gizi seperti protein dan selenium yang dibutuhkan untuk tubuh manusia. Ada berbagai resep olahan ikan mujair yang tersebar di berbagai daerah. Berikut merdeka.com merangkum resep olahan ikan mujair yang menggugah selera melansir dari fimela dan briliofood:
-
Bagaimana cara mendapatkan asupan protein dari ikan selain susu? 'Sebenarnya produk ekstrak ikan sudah ada dalam bentuk lain selain minuman, misalnya kapsul ikan, ekstrak ikan, tepung ikan, yang biasanya bisa diberikan pada orang yang membutuhkan asupan protein lebih, misalnya orang dengan status gizi kurang atau orang dengan penyakit infeksi yang kebutuhan proteinnya meningkat,' jelasnya.
-
Siapa yang cocok mengkonsumsi ikan mujair? Ikan mujair adalah ikan air tawar yang mengandung protein tinggi dan rendah lemak. Mereka juga mengandung selenium, vitamin B12, dan niacin. Mujair merupakan pilihan ikan yang rendah kalori dan lemak, membuatnya cocok untuk orang yang ingin menjaga berat badan.
-
Apa nutrisi di dalam ikan? Ikan merupakan sumber protein dan lemak sehat yang kaya, serta mengandung banyak vitamin dan mineral penting, menurut Washington State Department of Health.
-
Dimana ikan mujair ditemukan? Ikan mujair ditemukan oleh seorang pria bernama 'Mujair' di sungai serang pantai Selatan Blitar, Jawa Timur pada tahun 1939.
-
Kenapa ikan penting untuk protein? Selain daging dan tempe, ikan ternyata adalah sumber protein yang kaya dan sehat.
-
Nutrisi apa saja yang terdapat dalam ikan teri? Ikan teri adalah ikan kecil yang kaya nutrisi. Mereka mengandung asam lemak omega-3, protein tinggi, dan mineral seperti kalsium dan fosfor. Ikan teri juga merupakan sumber vitamin B12 yang baik untuk kesehatan sel darah merah dan sistem saraf.
Resep Olahan Ikan Mujair Bumbu Bawang
©2021 Merdeka.com/ instagram pindangraya
Bahan
Bumbu Halus
Cara Membuat:
- Cuci bersih ikan mujair, buang isi perutnya dan kerok sisiknya.
- Lumuri ikan mujair yang telah dicuci dengan air perasan jeruk nipis untuk menghilangkan bau amis.
- Haluskan bumbu kemudian tambahkan sedikit air.
- Lumuri ikan dengan bumbu yang telah dihaluskan, diamkan kira-kira selama 15 sampai 20 menit agar bumbu benar-benar meresap.
- Panaskan minyak, goreng ikan dengan api sedang hingga benar-benar matang dan kering di bagian luarnya.
- Angkat ikan goreng mujair yang telah matang, tiriskan.
- Ikan goreng mujair bumbu bawang ketumbar siap disajikan bersama sambal bawang, sambal kecap, sambal tomat atau sesuai selera.
Bahan:
Bumbu pecak:
Cara membuat:
- Haluskan bumbu bawang putih, kunyit, ketumbar dan garam. Lumuri ikan mujair dengan bumbu. Biarkan kurang lebih 30 menit. Goreng ikan hingga matang dan kering.
- Sangrai bawang merah, jahe dan kencur hingga matang. Ulek bersama cabai rawit, jangan terlalu halus.
- Tuang dengan air panas sedikit demi sedikit, campur dengan gula dan garam. Aduk rata.
Resep Olahan Ikan Mujair Bumbu Pecel
Bahan:
Cara Membuat:
1. Panaskan minyak tumis bawang putih hingga harum, masukkan bumbu halus tumis sebentar.2. Masukkan air dan bumbu yang lain, masak sampai mendidih.3. Masukkan ikan, masak hingga air menyusut. Tes rasa, matikan api dan angkat.4. Sajikan sesuai selera.
Resep Olahan Ikan Mujair Panggang Madu
Bahan:
Bumbu rendaman:
Bumbu oles:
Cara Membuat:
1. Cuci dan bersihkan ikan, buang insangnya. 2. Haluskan semua bumbu rendaman, lalu rendam kurang lebih 15 menit. 3. Goreng ikan sampai setengah matang. 4. Olesi dengan bumbu oles. Lalu panggang. 5. Dibolak-balik olesi lagi dengan bumbu sampai matang. 6. Siap dihidangkan.
Resep Asem Mujair
Bahan:
Cara Membuat:
1. Cuci bersih ikan mujair, sisihkan. 2. Rebus air, masukkan ikan saat airnya hangat. 3. Jika sudah mendidih, masukkan asam mentah dan bumbu halus (kecilkan api) tambahkan gula, garam dan cabai rawit masak 10 menit. Matikan api. 4. Tambahkan tomat dan taburan bawang goreng. Sajikan.
Resep Olahan Mujair Bumbu Acar
Bahan:
3 ikan mujair, goreng setengah matang1/2 wortel, iris panjang1/2 timun, iris
Bahan bumbu:
Cara membuat:
1. Panaskan minyak goreng. 2. Masukkan bahan bumbu-tumis sampai harum. 3. Masukkan air tunggu berbuih. 4. Masukkan garam, gula, merica. 5. Setelah mendidih masukkan timun dan wortel, aduk rata. 6. Masukkan ikan mujair, aduk pelan sampai bumbu meresap. 7. Sajikan.
Resep Olahan Mujair Nyat Nyat
Bahan:
Bumbu ikan:
Bumbu genep:
Cara Membuat:
1. Cuci dan bersihkan ikan. Lumuri dengan jeruk nipis. Diamkan sekitar 3 menit. 2. Haluskan bumbu untuk ikan dan lumuri ikan sampai merata. Diamkan sekitar 5 menit. Goreng ikan hingga matang. Tiriskan. 3. Haluskan bumbu genep dan tumis dengan minyak hingga harum. Masukkan daun salam dan serai yang dimemarkan. Aduk rata. 4. Masukkan air dan ikan mujair yang sudah digoreng, masak hingga airnya berkurang. Tambahkan garam dan gula. Aduk rata dan koreksi rasa. Mujair nyat-nyat siap dinikmati. 5. Sajikan.
Resep Kotokan Ikan Mujair
©2021 Merdeka.com/ instagram ameliabausad
Bahan:
Bumbu halus:
Cara Membuat:
1. Goreng ikan mujair sampai kering. 2.Tumis bumbu halus, masukan daun jeruk, potongan tomat, daun bawang. 3. Masukan santan, beri air. 4. Beri gula garam penyedap. 5. Masukkan ikan hingga bumbu meresap sambil cek rasa. 6. Setelah matang, angkat dan sajikan.
Pesmol Ikan Mujair
©2021 Merdeka.com/ instagram pesmol ikan
Bahan:
Bumbu halus:
Pelengkap:
Cara Membuat:
1. Tumis sebentar bumbu yang telah dihaluskan, tambahkan air. 2. Setelah mendidih, koreksi rasa, masukan ikan mujair goreng. 3. Tambahkan daun jeruk, serai dan tomat. Matikan api. 4. Untuk penyajian, tambahkan bawang merah goreng. (mdk/amd)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Suwir ikan tuna pedas nan lezat dan praktis ini dijamin akan menggugah selera Anda.
Baca SelengkapnyaIni dia resep ikan mujair goreng yang dapat kamu coba di rumah agar menghasilkan tekstur kulit renyah dan daging juicy.
Baca SelengkapnyaIkan sidat adalah sejenis ikan belut yang kaya nutrisi.
Baca SelengkapnyaResep lobster patut diketahui karena lobster memiliki kandungan protein cukup tinggi.
Baca SelengkapnyaDelapan ikan lokal Indonesia ternyata tak kalah dengan ikan salmon dalam hal kandungan omega-3 dan beberapa vitamin lainnya yang bermanfaat untuk tubuh.
Baca SelengkapnyaSejumlah ikan yang bisa kita peroleh dengan mudah dan murah di pasar ternyata memiliki kandungan protein yang tinggi.
Baca SelengkapnyaAda berbagai resep pesmol ikan yang bisa menjadi menu andalan Anda dan keluarga
Baca SelengkapnyaApakah anda ingin mencoba memasak ikan gabus di rumah? Resep olahan ikan gabus berikut bisa menjadi referensi anda.
Baca SelengkapnyaLembut, gurih, dan hangat membuat cream soup menjadi santapan favorit saat sakit.
Baca SelengkapnyaUdang memiliki beragam kandungan gizi baik untuk tubuh.
Baca SelengkapnyaMerdeka.com merangkum informasi tentang 11 jenis ikan air tawar yang sering dikonsumsi dan mempunyai daging yang empuk dan lezat.
Baca SelengkapnyaBumbu ikan bakar pedas manis berikut ini bisa jadi referensi masakanmu di rumah. Selain lezat, juga mudah untuk dibuat. Simak selengkapnya.
Baca Selengkapnya