Ini Hobi yang Digemari Orang Yunani Kuno, Nomor Empat Tidak Patut Ditiru
Hobi ini dinikmati orang Yunani kuno di waktu senggang dan ada juga sebagai hiburan.
Ini Hobi yang Digemari Orang Yunani Kuno, Nomor Empat Tidak Patut Ditiru
Ini Hobi yang Digemari Orang Yunani Kuno, Nomor Empat Tidak Patut Ditiru
Yunani Kuno memiliki sejarah dan kebudayaan yang membuat penasaran. Salah satu aspek kebudayaan masyarakat kuno Yunani adalah hobi yang mereka nikmati, sebagai hiburan dan mengisi waktu senggang.
Ada empat hobi yang paling digemari orang Yunani kuno. Ada hobi yang patut ditiru, tapi ada juga yang tidak boleh ditiru. Berikut empat hobi yang gemar dilakukan orang-orang Yunani di masa lampau. Simak di slide berikut (swipe up):
-
Apa yang ditemukan oleh ilmuwan terkait kerajaan kuno? Ilmuwan Temukan Kamp Militer Kerajaan Kuno yang Telah Lama Hilang, Sejarahnya Tertulis dalam Alkitab Berbahasa Ibrani Kisah pengepungan yang dilakukan Raja Asiria kuno dijelaskan dalam Alkitab berbahasa Ibrani. Kamp militer yang digunakan oleh raja Asiria, Sanherib, yang pengepungannya terhadap Lakhis dan Yerusalem dijelaskan dalam Alkitab Ibrani, akhirnya telah diidentifikasi, kata seorang ahli.
-
Apa yang ditemukan oleh para arkeolog di kota kuno di Palaiokastro, Yunani? Arkeolog menemukan sebuah kota kuno di Palaiokastro, Serres, Yunani. Menurut laporan Greek Reporter, kota ini berdiri pada abad keenam SM dan eksis sampai abad keenam Masehi.
-
Apa yang ditemukan oleh arkeolog di Irulegi yang mengungkap bahasa kuno? Para peneliti menemukan bukti langka tentang bahasa kuno misterius dalam cetakan tangan perunggu berusia 2.100 tahun.
-
Apa yang ditemukan arkeolog di desa kuno Thorikos, Yunani? Arkeolog menemukan rumah Zaman Besi di desa kuno Thorikos, Yunani.
-
Apa yang ditemukan oleh para arkeolog di kuil kuno berusia 2.800 tahun di Yunani? Para arkeolog yang sedang menggali sebuah kuil kuno berusia 2.800 tahun di sebuah tempat suci di Yunani menemukan serangkaian artefak menarik. Mereka juga menemukan sayap tanah liat yang kemungkinan adalah bagian dari sphinx atau putri duyung, serta sebagian dari sebuah kalung emas.
-
Mengapa saluran kuno ini penting bagi sejarah? Temuan ini menjadi semakin penting karena memberikan wawasan baru tentang sejarah kuno Yerusalem dan cara hidup penduduknya pada masa itu.
1. Membaca Karya Sastra
Yunani kuno dikenal karena kontribusi besarnya terhadap kesusastraan dunia. Dua karya sastra Yunani kuno yang paling terkenal sampai saat ini adalah Iliad dan Odyssey karya Homer.
Iliad dan Odyssey telah diterjemahkan ke dalam berbagai bahasa di dunia. Puisi epos ini mengisahkan tentang perang Troya antara bangsa Troya dan Yunani.
Foto: Teks kuno Iliad Sumber: Wikimedia Commons
Buku ini ditulis ketika masih berkembang tradisi oral. Karya sastra ini kerap dibacakan di depan penonton atau penikmat sastra selama turun temurun sebelum ditulis.
Tidak heran bahwa kisah pertempuran, petualangan, dan mitologi ini sangat mengena di hati orang-orang Yunani kuno dan masih dibaca sampai saat ini. Hobi yang ini patut dicontoh, membiasakan membaca dan mengapresiasi karya sastra.
2. Bermain Ludo
Orang-orang bermain permainan papan atau semacam ludo dan ular tangga selama ribuan tahun. Termasuk juga orang Yunani kuno.
- Warga Yahukimo Diduga Dibunuh Orang Tak Dikenal, di Leher Ada Sabetan Senjata Tajam
- Deretan Aksi Girang Orang Merayakan Hujan Turun, Bahagia Kemarau Panjang Telah Berakhir
- Hobi Tak Biasa Para Orang Kaya, Jalan-Jalan ke Luar Angkasa Hingga Cicipi Anggur Ratusan Tahun
- Momen Kepulangan Jemaah Haji Asal Jateng dan DIY, 72 Orang Meninggal Dunia
Jenis permainan papan yang digemari orang Yunani kuno disebut Senet. Permainan ini telah dimainkan sejak 3000 SM.
Permainan ini biasa dilakukan ketika berkumpul dengan teman dan keluarga untuk seru-seruan bareng.
3. Ikut Olimpiade
Olimpiade, agenda olahraga empat tahun sekali berawal dari Yunani kuno. Olimpiade pertama kali digelar pada tahun 776 Masehi. Pertandingan Olimpiade diiikuti para atlet dari berbagai wilayah di Yunani kuno. Permainan ini bertujuan untuk merayakan keunggulan fisik dan mental.
Tidak hanya pertandingan olahraga, Olimpiade disertai dengan upacara dan ritual korban.
4. Taruhan atau Judi
Tentu saja ini hobi yang tidak patut ditiru. Taruhan ini hal biasa yang dilakukan masyarakat Yunani kuno. Taruhan dipandang sebagai cara untuk bersantai dan menikmati kompetisi persahabatan. Permainan dadu sangat trendi, tetapi orang Yunani juga senang bertaruh pada pertandingan gulat atau balapan kereta kuda.
Semangat untuk berjudi ini menjadi semakin populer karena semakin banyak kota Yunani yang mulai terbentuk – dengan beberapa orang Yunani bahkan mengubahnya menjadi sebuah profesi.
Berjudi juga dianggap sebagai cara untuk bersenang-senang dan mencari teman. Selama bertahun-tahun, permainan judi telah berevolusi dan beberapa permainan judi klasik dapat dimainkan secara online, seperti poker dan roulette.