Demokrat Usung Syarief Hasan Jadi Pimpinan MPR
"Kita ajukan Bapak Syarif Hasan, beliau senior di partai dan kita minta doanya agar Pak Syarif Hasan bisa jadi Ketua MPR," kata Ketua Fraksi Demokrat di MPR, Guntur Sasono di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis (3/10).
Wakil Ketua Umum Partai Demokrat Syarief Hasan dipilih sebagai pimpinan MPR dari Demokrat. Syarief juga akan dicalonkan sebagai Ketua MPR periode 2019-2024.
"Kita ajukan Bapak Syarif Hasan, beliau senior di partai dan kita minta doanya agar Pak Syarif Hasan bisa jadi Ketua MPR," kata Ketua Fraksi Demokrat di MPR, Guntur Sasono di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis (3/10).
-
Apa yang menjadi gebrakan Mentan yang dipuji oleh Ketua MPR? "Saya mengapresiasi langkah-langkah yang sudah dilakukan oleh Pak Mentan dalam mengatasi berbagai persoalan yang menyangkut ketahanan pangan seperti mengantisipasi potensi bencana yang akan terjadi di beberapa waktu ke depan, termasuk ancaman El Nino, yang kalau kita tidak waspadai dan kita tidak mempersiapkan diri, maka kita akan dihadapkan pada defisit pangan," ujar Bamsoet dalam pertemuannya bersama Mentan di Kementan Jakarta, Senin, (1/4).
-
Kapan Partai Demokrat dideklarasikan? Selanjutnya pada tanggal 17 Oktober 2002 di Jakarta Hilton Convention Center (JHCC), Partai Demokrat dideklarasikan.
-
Siapa yang akan memimpin pertemuan pengurus pusat Partai Demokrat? "ke depan akan ada beberapa pertemuan yang sedang diagendakan oleh Mas AHY (Agus Harimurti Yudhoyono) sebagai ketua umum.
-
Kenapa PPP mengajukan gugatan ke MK? Wakil Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Amir Uskara meminta agar tidak ada persepsi partai berlambang kabah tidak lolos Parlementary Threshold (PT) 4 persen. PPP akan mengajukan gugatan hasil Rekapitulasi Pemilu 2024 ke Mahkamah Konstitusi (MK). "Kalau kita sih belum punya cerita PPP enggak lolos. Jadi kalau ada yang mimpi PPP tidak lolos, ya biarkanlah," ujarnya di Kantor Gubernur Sulsel, Kamis (21/3).
-
Kapan PPP akan mengajukan gugatan ke MK? Wakil Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Amir Uskara meminta agar tidak ada persepsi partai berlambang kabah tidak lolos Parlementary Threshold (PT) 4 persen. PPP akan mengajukan gugatan hasil Rekapitulasi Pemilu 2024 ke Mahkamah Konstitusi (MK). "Kalau kita sih belum punya cerita PPP enggak lolos. Jadi kalau ada yang mimpi PPP tidak lolos, ya biarkanlah," ujarnya di Kantor Gubernur Sulsel, Kamis (21/3).
-
Apa yang diusulkan oleh Partai Demokrat terkait penunjukan Gubernur Jakarta? Hal senada juga disampaikan Anggota Baleg Fraksi Demokrat Herman Khaeron. Dia mengatakan, pihaknya tetap mengusulkan agar Gubernur Jakarta dipilih secara langsung. "Kami berpandangan tetap, Pilgub DKI dipilih secara langsung. Bahkan wali kota juga sebaiknya dipilih langsung," kata Herman Khaeron.
Terkait munculnya nama Bambang Soesatyo dan Ahmad Muzani sebagai Ketua MPR Guntur tidak berbicara banyak. Kata dia, mencalonkan Ketua MPR adalah hak semua fraksi.
"Ini adalah hak semua fraksi dan hak semua yang diajukan untuk menjadi Ketua," ungkapnya.
Guntur ingin terkait pemilihan pimpinan MPR ini dilakukan secara musyawarah mufakat. Walaupun sekarang sudah dilakukan lobi-lobi.
"Kami terserah kepada mekanisme masing-masing ketua fraksi, sekarang diadakan lobi-lobi, karena tak semuanya jadi Ketua MPR, Ketua MPR cuma satu. Dan kita kedepankan musyawarah mufakat," ucapnya.
Baca juga:
PAN Beri Sinyal Dukung Bamsoet Menjadi Ketua MPR
Incar Ketua MPR, Fadel Muhammad Lobi Partai Koalisi Jokowi
PDIP Dukung Bamsoet Ketua MPR, Gerindra Ungkit Demokrat Dukung Taufiq Kiemas di 2009
Demokrat Minta Pemilihan Ketua MPR Dilakukan Lewat Musyawarah
PKB Bulat Dukung Bamsoet Jadi Ketua MPR
PKS Mengusung Kembali Hidayat Nur Wahid Sebagai Wakil Ketua MPR