Berapa Lama Sebenarnya Telur Bisa Disimpan Sebelum Dimasak?
Merdeka.com - Liputan6.com, Jakarta - Telur merupakan salah satu bahan makanan yang banyak dikonsumsi. Di samping harga yang ekonomis, pengolahan super mudah nan sederhana juga jadi alasan telur merupakan bahan andalan tak sedikit orang.
Karenanya,telur sering kali dibeli dalam jumlah cukup banyak untuk kemudian disimpan lebih dulu sebelum diolah. Terbilang tahan lama, telur nyatanya bisa disimpan selama satu tahun dan tetap bisa dikonsumsi. Tapi, ada trik untuk membuatnya bisa bertahan sebegitu lama.
Dilansir dari Pop Sugar, Rabu, 27 Maret 2019, telur mentah biasanya bertahanhinggatiga minggu dari tanggal pembelian dan tahan selama empat sampai lima minggu dari tanggal yang tertera dalam kemasan jika ditaruh di kulkas.
-
Bagaimana cara menyimpan telur agar tahan lama? Menurut Australian Eggs, cara terbaik untuk menjaga telur tetap segar dan tahan lama ialah dengan menyimpannya sesegera mungkin ke kulkas setelah dibeli.
-
Kenapa telur perlu disimpan dengan benar? Namun, sayangnya, jika tidak disimpan dengan baik, telur bisa cepat rusak dan tidak tahan lama.
-
Bagaimana cara menyimpan telur? Simpan telur di kulkas dalam kemasan aslinya untuk menjaga kesegaran dan mencegah penyerapan bau. Jangan mencuci telur sebelum disimpan, karena lapisan pelindung di cangkangnya dapat hilang.
-
Bagaimana menyimpan telur agar awet? Informasi lengkap dapat dilihat pada Rabu (26/6/2024) kemarin. Siapkan Bahan dan Alat Pisahkan Telur Bersihkan Telur Gunakan Minyak Goreng Masukkan Telur ke Wadah Kering
-
Bagaimana cara menyimpan telur yang baik? Karenanya, tempat yang paling efisien untuk menyimpan telur adalah di rak tengah atau belakang kulkas, terutama di dalam chiller. Suhu di rak-rak tersebut biasanya lebih dingin dan stabil.
-
Mengapa telur perlu dicuci sebelum disimpan? Telur yang dihasilkan oleh ayam dapat terkontaminasi oleh kotoran, debu, pasir, bulu, atau mikroba yang ada di lingkungan kandang. Kontaminasi ini dapat menempel pada cangkang telur, yang memiliki pori-pori yang memungkinkan masuknya mikroba ke dalam telur.
Telur rebus dan telur yang dipecahkan dari cangkang tak lagi memiliki masa sebegitu lama. Cangkang telur memiliki pori dan lapisan tipis minyak mineral yang menutupi, juga melindungi telur. Merebus dan mencuci telur menghilangkan lapisan tersebut dan membuatnya rentan terhadap bakteri.
Telur rebus yang telah dikupas harus dimakan dalam satu hari. Telur mentah yang dipecahkan harus dimakan dalam waktu dua hari. Putih telur yang dipisahkan dari kuningnya dapat bertahan hingga empat hari, sedangkan kuning telur hanya bertahan dua hari.
Cara mudah untuk menentukan telur segar dan tidak ialah cukup siapkan air dalam wadah tinggi yang diisi air. Bila telur tenggelam, berarti telur masih segar. Telur yang mengambang menandakan telur sudah tidak segar.
Bila Anda ingin memanjangkan umur telur, masukan telur ke dalam freezer. Telur utuh, kuning telur, dan putih telur yang beku dapat bertahan hingga satu tahun.
Jangan kaget, kuning telur akan menebal saat dibekukan. Cara yang dapat dilakukan untuk membuatnya cair kembaliadalahdengan mengocok telur bersama 1/8 sdt garam atau satu1/2 sdt gula untuk empat kuning telur. Bila Anda menemukan perbedaan tekstur, itu sangat wajar dan telur masih tetap bisa dikonsumsi. (Fairuz Fildzah)
Saksikan video pilihan di bawah ini:
(mdk/)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Mau tempe tetap segar dan awet sampai 3 bulan? Simpan di freezer saja! Dengan tips sederhana ini, tempe tetap nikmat saat diolah kembali.
Baca SelengkapnyaDengan cara ini, tempe dapat tetap segar selama satu minggu tanpa perlu tambahan bahan apapun. Berikut adalah prosedurnya.
Baca SelengkapnyaMenurut Australian Eggs, cara terbaik untuk menjaga telur tetap segar dan tahan lama ialah dengan menyimpannya sesegera mungkin ke kulkas setelah dibeli.
Baca SelengkapnyaUntuk perlu diperhatikan cara penyimpanan daging tetap segar dan awet.
Baca SelengkapnyaSagu mutiara bisa matang dengan sempurna tanpa perlu direbus lama-lama. Ini dia caranya.
Baca SelengkapnyaTelur menjadi pilihan ideal karena kandungan proteinnya yang tinggi, yang berfungsi sebagai sumber energi, membantu membangun dan memelihara jaringan tubuh
Baca SelengkapnyaWalau tidak dibekukan di freezer, nyatanya daging sapi bisa tetap fresh sampai seminggu. Begini cara simpan daging sapi yang tepat.
Baca Selengkapnya