Unik dan Menggoda, Ini 5 Kuliner Khas Jepang yang Wajib Kamu Coba!
Jepang mempunyai banyak makanan khas dengan cita rasa yang unik.
Unik dan Menggoda, Ini 5 Kuliner Khas Jepang yang Wajib Kamu Coba!
Jepang mempunyai banyak makanan khas dengan cita rasa yang unik.
Bahkan beberapa makanannya mengutamakan bahan mentah dan fresh.
-
Apa saja contoh cemilan khas Jepang? Beberapa cemilan khas Jepang cukup populer di kalangan masyarakat. Selain enak disantap, cemilan khas Jepang juga bisa jadi ide bisnis yang menguntungkan dan jarang ditemukan.
-
Apa jenis makanan khas Jepang selain sushi? Walaupun begitu, sebenarnya ada banyak hidangan lain di restoran Jepang yang layak dicoba.
-
Dimana bisa mencicipi cemilan Jepang? Saat ini mulai banyak bermunculan bisnis makanan bertema Jepang. Meski demikian, makanan Jepang juga bisa dicoba sendiri di rumah dengan resep yang mudah dilakukan.
-
Apa saja yang membuat Masakan Jepang populer? Masakan Jepang kini semakin banyak digemari oleh masyarakat Indonesia. Rasa yang lezat ditambah dengan tampilan yang menarik menjadi daya tarik tersendiri.
-
Kenapa cemilan Jepang populer? Makanan khas Jepang cukup banyak digemari oleh orang-orang Indonesia. Selain memiliki cita rasa yang lezat, beberapa makanan Jepang memang memiliki bentuk yang unik.
-
Bagaimana cara membeli KitKat rasa unik di Jepang? Tertarik untuk membawa KitKat dengan rasa unik buat oleh-oleh dari Jepang? Coba cari di tempat-tempat berikut!
Surga Kuliner
Dengan sajian dan rasanya yang unik, menjadikan kuliner khas Jepang banyak diburu wisatawan. Selain itu, Jepang juga dikenal sebagai surganya kuliner unik mulai dari makanan yang manis, camilan, hingga makanan berat.
1. Dango
Dango merupakan makanan tradisional Jepang yang memiliki cita rasa manis.
Kue dango berbentuk bulat dengan warna coklat yang biasanya ditusuk seperti sate.
2. Daifuku
Daifuku terbuat dari tepung beras yang dilapisi dengan tepung kentang. Kue ini juga mempunyai isian berupa pasta kacang manis.
3. Natto
Natto merupakan kacang kedelai fermentasi yang memiliki bau menyengat. Biasanya, natto menjadi pelengkap dari santapan utama masyarakat Jepang.
4. Taiyaki
Taiyaki merupakan cemilan khas Jepang berupa kue ikan dengan isian pasta kacang. Tak hanya berisi pasta kacang saja, tapi juga keju, coklat, bahkan ubi manis dan sosis ada juga.
5. Manju
Manju memiliki tekstur yang lembut dengan rasa yang manis. Di dalam kue ini biasanya terdapat isian pasta kacang ataupun coklat.
Selamat Mencoba!
Kelima kuliner unik khas Jepang tersebut menjadi pelengkap liburan sehingga akan menambah pengalaman seru dan berkesan.