Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Menkumham Datangi Rutan Sialang Bungkuk: Kita Buru Napi Kabur Sampai Kapanpun

Menkumham Datangi Rutan Sialang Bungkuk: Kita Buru Napi Kabur Sampai Kapanpun Yasonna di Rutan Sialang Bungkuk. ©2018 Merdeka.com/Abdullah Sani

Merdeka.com - Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Yasonna H Lauly kembali berkunjung ke Rutan Sialang Bungkuk Pekanbaru setelah peristiwa keributan antara napi dan sipir, tahun lalu. Dia menilai kondisi rutan tersebut saat ini lebih baik dari sebelumnya.

"Sekarang kondisinya berbeda sekali, jauh lebih baik, tertib, dan lebih aman. Saya minta supaya itu dipertahankan dengan baik. Jangan sampai ada lagi pelarian," kata Yasonna di Rutan Sialang Bungkuk, Kamis (13/12).

Yasonna berjanji anak buahnya akan menangkap sisa napi yang masih kabur di luar. Sebab, pihaknya masih melakukan pencarian. "Masih akan terus diburu sampai kapanpun," kata dia.

Ternyata Yasonna juga memiliki agenda lain di Rutan tersebut. Dia meresmikan musala yang dibangun oleh warga binaan. Musala itu diberi nama Pengayoman Rutanku, dibangun dalam waktu 4 bulan sebagai wujud bakti warga binaan kepada negara.

Bahkan Yasonna juga meresmikan pusat layanan informasi berbasis IT, lounge dan cafe serta taman Madani yang terletak di dalam Rutan. Yasonna berharap agar Rutan dan Lapas bisa kondusif dengan adanya kreativitas para napi.

"Kondisi (Rutan) memang tidak ideal karena over kapasitas. Tapi itu permasalahan kita di seluruh Indonesia bukan hanya disini," kilahnya.

Namun Yasonna mengaku tetap berusaha untuk memperbaiki segala kekurangan rutan dan Lapas. Salah satunya, pembangunan Lapas khusus narkotika yang sedang dibangun di Rumbai Kota Pekanbaru.

Dia berharap bangunan itu agar segera selesai. "(Bangunan) Itu mungkin akan menyelesaikan masalah disini," tutupnya.

(mdk/ded)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Yusril Cari Solusi Atasi Kepadatan Lapas, Singgung Pengguna Narkoba Direhabilitasi Bukan Dipenjara
Yusril Cari Solusi Atasi Kepadatan Lapas, Singgung Pengguna Narkoba Direhabilitasi Bukan Dipenjara

Yusril Ihza Mahendra mengatakan pihaknya sedang berusaha untuk mencari jalan keluar permasalahan kepadatan lembaga pemasyarakatan (lapas)

Baca Selengkapnya
Jumlah Tahanan Dua Kali Lipat Daya Tampung, LSM Tawarkan Solusi Bagi Masalah Klasik Kepadatan Lapas dan Rutan
Jumlah Tahanan Dua Kali Lipat Daya Tampung, LSM Tawarkan Solusi Bagi Masalah Klasik Kepadatan Lapas dan Rutan

Masalah daya tampung lapas dan rutan tidak mudah diatasi.

Baca Selengkapnya
DPR Ungkap Kondisi Lapas Salemba usai 7 Tahanan Kabur: Penuh Sesak dan Tidak Layak
DPR Ungkap Kondisi Lapas Salemba usai 7 Tahanan Kabur: Penuh Sesak dan Tidak Layak

Ketua Komisi XIII DPR RI Willy Aditya membongkar kondisi Rutan Kelas I Salemba usai inspeksi mendadak (sidak).

Baca Selengkapnya
Penjelasan KemenkumHAM Ada 3 Tahanan Tewas Tak Wajar di Palembang dalam Satu Bulan, Ternyata Ini Motifnya
Penjelasan KemenkumHAM Ada 3 Tahanan Tewas Tak Wajar di Palembang dalam Satu Bulan, Ternyata Ini Motifnya

Mayoritas kematian mereka tak wajar, bahkan sengaja dibunuh.

Baca Selengkapnya
Komisi XIII DPR Sidak Rutan Salemba Usai 7 Tahanan Kabur
Komisi XIII DPR Sidak Rutan Salemba Usai 7 Tahanan Kabur

Salah satu tahanan yang kabur adalah gembong narkoba Murtala Ilyas.

Baca Selengkapnya
Kajari Jaksel Pastikan Dito Mahendra Belum Dipindah ke Lapas Gunung Sindur
Kajari Jaksel Pastikan Dito Mahendra Belum Dipindah ke Lapas Gunung Sindur

Kajari Jaksel mengatakan Dito Mahendra masih ditahan di Rutan Salemba

Baca Selengkapnya
Dikawal Ketat Tengah Malam, Ini Momen Pemindahan 40 Napi Lapas Jatim ke Nusakambangan
Dikawal Ketat Tengah Malam, Ini Momen Pemindahan 40 Napi Lapas Jatim ke Nusakambangan

Pemindahan napi dikawal ketat oleh 15 personel anggota Batalyon C Pelopor Kota Madiun, serta pendamping dari Polisi Khusus Pemasyarakatan.

Baca Selengkapnya
Bakal Ada Penjara 'Special Maximum Security' Khusus Kasus Narkoba di Nusakambangan
Bakal Ada Penjara 'Special Maximum Security' Khusus Kasus Narkoba di Nusakambangan

Jokowi memberikan arahan agar jajarannya bekerja sama dengan seluruh pemangku kepentingan untuk menjalankan program penanggulangan narkotika secara terukur

Baca Selengkapnya
Sudah Dinyatakan Bebas, Tahanan ini Malah Masih Betah Ogah Keluar dari Penjara Bikin Polisi Bingung
Sudah Dinyatakan Bebas, Tahanan ini Malah Masih Betah Ogah Keluar dari Penjara Bikin Polisi Bingung

Seorang tahanan ogah keluar dari penjara dengan alasan betah. Polisi yang bertugas bahkan sempat mengusir dan memintanya untuk segera berkemas pulang.

Baca Selengkapnya
Sewakan Ponsel Rp50.000 per 2 Jam, Petugas Rutan Kupang Diadukan Napi ke Ombudsman
Sewakan Ponsel Rp50.000 per 2 Jam, Petugas Rutan Kupang Diadukan Napi ke Ombudsman

Sejumlah napi yang pernah mendekam di Rutan Kelas IIB Kupang mengadukan penyimpangan petugas penjara itu kepada Ombudsman NTT.

Baca Selengkapnya
Memprihatinkan, 46 Lapas di Jateng Overload, Ada yang Kelebihan Sampai 150 Persen
Memprihatinkan, 46 Lapas di Jateng Overload, Ada yang Kelebihan Sampai 150 Persen

Distribusi narapidana merupakan program yang cukup efektif guna mengurangi angka overload di dalam lapas.

Baca Selengkapnya
Temukan Rutan dan Lapas Dikuasai Segelintir Caleg, Junimart PDIP Minta Bawaslu Kawal Ketat saat Pencoblosan
Temukan Rutan dan Lapas Dikuasai Segelintir Caleg, Junimart PDIP Minta Bawaslu Kawal Ketat saat Pencoblosan

Hal itu dikatakan Wakil Ketua Komisi II DPR RI, Junimart Girsang dalam rapat dengar pendapat dengan KPU, Bawaslu, DKPP dan Mendagri di kompleks parlemen.

Baca Selengkapnya