Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Rumah Sakit Darurat Di Pulau Galang Hampir Selesai, Mess Dokter Segera Dibangun

Rumah Sakit Darurat Di Pulau Galang Hampir Selesai, Mess Dokter Segera Dibangun Kapolri dan Panglima TNI Tinjau Pembangunan RS Covid-19 di Pulau Galang. ©2020 Istimewa

Merdeka.com - Rumah Sakit Khusus Corona yang dibangun dibekas kamp pencari suaka asal Vietnam di Kampung Sijantung, Pulau Galang, Kepulauan Riau, perkembangannya sudah mencapai 91 persen.

"Sesuai laporan dari Pangdam I/BB (Panglima Komando Daerah Militer I/Bukit Barisan) sudah mencapai 91 persen," kata Panglima Komando Gabungan Wilayah Pertahanan (Pangkogabwilhan) I Laksdya TNI Yudo Margono, saat dikonfirmasi, Minggu (29/3).

Dia menuturkan, masih banyak pekerjaan yang harus diselesaikan. Karena banyak sekali yang harus dibangun.

"Di antaranya 3 mess perawat, mess petugas, mess dokter, gedung laundry, gedung isolasi ICU, 3 gedung observasi, insinerator," ungkap Yudo.

Sebelumnya, Panglima TNI Jenderal Hadi Tjahjanto mengatakan, pembangunannya masih terus dilakukan. Dan perlu melatih tenaga medis soal perawatan pasien Corona agar bisa mengoperasikan rumah sakit ini sehingga efektif pada Senin, 30 Maret 2020.

"Rumah sakit ini sudah bisa dioperasionalkan itu harapan kita semua," kata dia.

Adapun fasilitas rumah sakit khusus ini selain tempat pendukung untuk tenaga medis juga terdapat sarana lain di antaranya ruang farmasi, radiologi, dan gizi.

"Pembangunan terus dilakukan sampai target yang kita inginkan tercapai saat ini untuk ruang observasi sudah siap 340 tempat tidur dan untuk ruang isolasi sendiri sudah siap 20 tempat tidur," kata Hadi.

Reporter: Putu Merta (Liputan6.com)

(mdk/did)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Dulunya Kamp Pengungsian Vietnam, Ini Sejarah Pulau Galang yang Disebut Bakal Jadi Tempat Penampungan Rohingya
Dulunya Kamp Pengungsian Vietnam, Ini Sejarah Pulau Galang yang Disebut Bakal Jadi Tempat Penampungan Rohingya

Pulau Galang kabarnya menjadi opsi tempat penampungan para pengungsi Rohingya yang mendapat penolakan dari masyarakat Aceh.

Baca Selengkapnya
Naik Helikopter Tempur TNI, Momen Lawas Presiden Soeharto Datangi Para Pengungsi Vietnam 1979
Naik Helikopter Tempur TNI, Momen Lawas Presiden Soeharto Datangi Para Pengungsi Vietnam 1979

Momen lawa Presiden Soeharto berkunjung ke kamp pengungsi Vietnam beredar di media sosial.

Baca Selengkapnya
Lama Tak Terdengar Kabar, Begini Kondisi Terbaru RS Indonesia di Gaza Setelah Diserang & Dijadikan Markas Tentara Israel
Lama Tak Terdengar Kabar, Begini Kondisi Terbaru RS Indonesia di Gaza Setelah Diserang & Dijadikan Markas Tentara Israel

Kondisi terkini Rumah Sakit (RS) Indonesia di Gaza, Palestina.

Baca Selengkapnya
Menengok Kondisi Terbaru Wisma Atlet, Tempat Isolasi Pasien Covid-19 yang Kini jadi Semak Belukar
Menengok Kondisi Terbaru Wisma Atlet, Tempat Isolasi Pasien Covid-19 yang Kini jadi Semak Belukar

Rumah Sakit Darurat Covid-19 (RSDC) Wisma Atlet Kemayoran Jakarta resmi ditutup pada Jumat, 31 Maret 2023

Baca Selengkapnya
Pecah Ombak dan Terjang Badai, Begini Perjuangan Nakes yang Antar Pasien ke RS dengan Naik Perahu
Pecah Ombak dan Terjang Badai, Begini Perjuangan Nakes yang Antar Pasien ke RS dengan Naik Perahu

Sebuah video memperlihatkan nakes yang berjuang lewati badai dan ombak untuk mengantarkan pasien untuk berobat ke rumah sakit.

Baca Selengkapnya
FOTO: Kondisi Terbaru RS Indonesia di Gaza Usai Diserang dan Dikepung Tank Israel: Hancur, Tak Bisa Dipakai Lagi
FOTO: Kondisi Terbaru RS Indonesia di Gaza Usai Diserang dan Dikepung Tank Israel: Hancur, Tak Bisa Dipakai Lagi

RS Indonesia, fasilitas medis terbesar dan terakhir di Jalur Gaza utara, hancur setelah penyerbuan dan pengepungan berhari-hari oleh pasukan zionis Israel.

Baca Selengkapnya
Penampungan Belum Jelas, Begini Kondisi 36 Pengungsi Rohingya yang Baru Tiba di Bireuen
Penampungan Belum Jelas, Begini Kondisi 36 Pengungsi Rohingya yang Baru Tiba di Bireuen

Belum diketahui di mana para pengungsi ini akan ditampung.

Baca Selengkapnya
Kearifan Lokal, Desain RS Bhayangkara Polda Riau Berbentuk Tanjak
Kearifan Lokal, Desain RS Bhayangkara Polda Riau Berbentuk Tanjak

Rumah Sakit Bhayangkara ini dilengkapi dengan sejumlah fasilitas penunjang

Baca Selengkapnya
Rumah Sakit Vertikal Kementerian Kesehatan Mulai Dibangun di IKN
Rumah Sakit Vertikal Kementerian Kesehatan Mulai Dibangun di IKN

RS ini akan dikembangkan sebagai pusat pelayanan rujukan bertaraf internasional.

Baca Selengkapnya
Alat Medis Terseret Banjir Bandang, Rumah Sakit Santa Anna Tutup Total Pelayanan
Alat Medis Terseret Banjir Bandang, Rumah Sakit Santa Anna Tutup Total Pelayanan

Hal ini dilakukan sebab banjir yang ikut melanda rumah sakit tersebut menenggelamkan seluruh areal beserta alat medis yang terdapat di dalamnya

Baca Selengkapnya
Potret Gedung Pusat Karantina Haji Pertama di Indonesia, Dulu Terkenal Mewah Kini Terbengkalai
Potret Gedung Pusat Karantina Haji Pertama di Indonesia, Dulu Terkenal Mewah Kini Terbengkalai

Dulu, jemaah haji Indonesia harus menjalani masa karantina selama sebulan sebelum berangkat ke Tanah Suci Makkah.

Baca Selengkapnya
Intip Sederet Keunikan Rumah Sakit Internasional Pertama di Depok, Punya Konsep Ramah Lingkungan
Intip Sederet Keunikan Rumah Sakit Internasional Pertama di Depok, Punya Konsep Ramah Lingkungan

Rumah sakit ini nantinya akan membantu pemenuhan faskes di Depok dan Jawa Barat dengan sejumlah inovasi.

Baca Selengkapnya