Posisi tidur pengaruhi risiko seseorang terkena Alzheimer?
Merdeka.com - Menurut penelitian terbaru, posisi tidur kita setiap hari dapat mempengaruhi risiko kita terkena penyakit seperti Alzheimer. Para peneliti mengatakan bahwa tidur menyamping lebih mampu membersihkan otak saat tidur.
Mereka mengatakan bahwa kebanyakan manusia dan hewan tidur dalam posisi menyamping, dan itu dianggap bisa menjadi cara terbaik untuk melindungi otak dari penyakit.
Saat tidur, otak bekerja keras untuk mengeluarkan racun yang dihasilkan saat tubuh beraktivitas. Penelitian sebelumnya yang dilakukan oleh University of Rochester di New York menemukan bahwa tidak seperti bagian tubuh lainnya, yang tergantung pada sistem limfatik (yang bertugas menguras racun), otak memiliki metode sendiri dalam mengeluarkan racun.
-
Gimana tidur siang bisa bantu kurangi risiko kanker? Tidur siang dapat memberikan penyegaran yang luar biasa untuk hari Anda. Tidur siang dapat meningkatkan kognisi dan mengurangi rasa kantuk serta kelelahan.
-
Kenapa tidur siang bisa kurangi risiko kanker? Bagi individu yang memiliki pola tidur yang baik dan konsisten, tidur sebentar di siang hari dapat membantu mendukung tidur yang sehat dan berpotensi mengurangi risiko kanker.
-
Bagaimana pengaruh kualitas tidur pada penuaan otak? Kualitas tidur yang buruk serta kesulitan untuk tertidur dan bangun di pagi hari memiliki keterkaitan dengan penuaan otak. Hal ini terutama berlaku bagi orang yang mengalami masalah tidur tersebut selama minimal lima tahun.
-
Kenapa orang sering tidur berisiko penyakit jantung? Penelitian menunjukkan bahwa orang yang tidur lebih dari 9-10 jam per malam memiliki risiko lebih tinggi terkena penyakit jantung dan stroke.
-
Apa pengaruh tidur siang terhadap risiko kanker? Tidur siang di siang hari mungkin memberikan penyegaran bagi orang yang tidur dengan baik. Namun, bagi yang memiliki kualitas tidur yang buruk, tidur siang mencerminkan kebutuhan tidur tambahan karena pola tidur yang tidak mencukupi atau terpecah-pecah.
-
Apa manfaat tidur telentang bagi kesehatan? Tidur dengan posisi telentang, dengan bantal di bawah punggung, sering direkomendasikan bagi mereka yang mengalami nyeri punggung.
Sekarang, bekerja sama dengan para peneliti di Stony Brook University, tim peneliti dari University of Rochester telah mendapatkan temuan yang baru. Mereka mengatakan bahwa tidur dalam posisi menyamping lebih efektif dapat menghapus limbah otak.
Oleh karena itu, tidur dalam posisi menyamping bisa menjadi praktik penting untuk membantu mengurangi kemungkinan terkena Alzheimer, Parkinson dan penyakit neurologis lainnya.
(mdk/des)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Tidur siang bisa memberi banyak manfaat bagi kesehatan termasuk menurunkan risiko kanker.
Baca SelengkapnyaDokter asal London Inggris sebut manfaat tidur miring ke kanan dalam kesehatan seperti yang diajarkan Rasulullah SAW.
Baca SelengkapnyaTerlalu sering tidur menyebabkan berbagai risiko kesehatan
Baca SelengkapnyaKurang tidur dapat menimbulkan berbagai dampak negatif bagi kesehatan, baik fisik maupun mental.
Baca SelengkapnyaPenelitian terbaru mengungkap bahwa tidur ternyata juga bisa menjadi cara bagi otak kita untuk meprediksi masa depan.
Baca SelengkapnyaCahaya di malam hari, baik itu dari lampu atau blue light, dapat membuat sulit tidur nyenyak dan mempengaruhi kesehatan secara keseluruhan.
Baca SelengkapnyaMenjaga rutinitas tidur dan pencegahan depresi bisa dilakukan dengan mengatur paparan cahaya yang kita terima setiap hari.
Baca SelengkapnyaTidur merupakan fase penting untuk memulihkan kerja tubuh. Walau begitu, terlalu banyak tidur ternyata bisa menjadi penyebab masalah kesehatan tertentu.
Baca SelengkapnyaPada saat usia bertambah, kita bisa lebih kerap mengalami masalah tidur terutama kesulitan untuk mulai tidur.
Baca SelengkapnyaMendengkur ternyata bukannya tanda tidur pulas. Sebab, ada dampak negatif yang menyertainya
Baca SelengkapnyaTidur siang harus memperhatikan durasi yang cukup.
Baca SelengkapnyaMencegah Alzheimer di usia muda memerlukan perhatian khusus pada berbagai aspek gaya hidup dan kesehatan.
Baca Selengkapnya