100 Orang ini rela mati di Mars
Merdeka.com - Sudah sejak lama manusia bermimpi untuk bisa hidup di planet Mars. Nah, kali ini impian itu siap menjadi kenyataan, meskipun nyawa yang menjadi taruhannya.
Mars One, proyek pengiriman koloni manusia pertama ke Mars sudah memasuki tahap seleksi astronot yang diharapkan menjadi yang pertama menginjakkan kaki di planet Merah. Dari seleksi yang ketat, Mars One telah mendapat 100 kandidat utama mereka.
Padahal awalnya, ada sekitar 200.000 orang yang mendaftar sebagai calon penduduk Mars. Seratus orang yang terpilih itu terdiri dari pria dan wanita dengan perbandingan 50:50.
-
Apa kendala bawa orang ke Mars? Hanya saja, rencananya itu ditentang oleh ilmuwan NASA, Michele Thallter. Alasannya adalah persoalan teknologi.
-
Siapa saja astronot yang terjauh dari Bumi? Adapun misi yang menyebabkan manusia melakukan perjalanan terjauh dari Bumi, diberikan kepada Apollo 13 dan tiga astronot di dalamnya: John “Jack“ Swigert, Fred Haise, dan James Lovell.
-
Apa yang dicari ilmuwan di Mars? Misalnya, mereka mencari tanda-tanda fotosintesis, yaitu proses yang menggunakan sinar matahari dan karbon dioksida untuk mengumpulkan energi dan tumbuh.
-
Apa saja masalah yang dihadapi astronot setelah kembali dari luar angkasa? Seperti yang dialami Frank Rubio. Seorang astronot NASA yang baru kembali dari luar angkasa selama setahun. Menurut para tim medis, Rubio mengalami penurunan massa otot serta pengeroposan tulang.
-
Kenapa NASA ingin cari kehidupan di Mars? Misi Viking 1 NASA yang mulai mengorbit Mars di 1976 bertujuan mencari kehidupan di Mars. Pesawat tersebut dilengkapi dengan alat pendarat untuk melihat apakah ada bentuk kehidupan di tanah Mars.
-
Apa tujuan NASA dari pesawat nuklir ke Mars? NASA berencana memangkas waktu perjalanan ke Mars dengan pesawat bertenaga nuklir. Perlu diketahui, perjalanan ke Mars saat ini memakan waktu sekitar tujuh bulan, mencakup perjalanan 300 juta mil yang mengejutkan.
Mayoritas kandidat astronot berasal dari benua Amerika, yakni 39 orang. Sisanya, 31 dari Eropa, 16 dari Asia, 7 dari Afrika, dan 7 dari kawasan Oceania.
Kandidat astronot Mars paling muda adalah Zaskia, umurnya masih 20 tahun. Sementara yang paling tua adalah Reginald, kakek 60 tahunan yang berasal dari Pakistan, The Verge (18/02).
Meskipun terdengar sangat membanggakan, ternyata tersimpan resiko tinggi bagi para calon astronot Mars itu. Bagaimana tidak, proyek Mars One nantinya hanya akan mengantarkan 100 astronot itu ke Mars, tanpa ada perjalanan kembali ke Bumi.
Terlepas dari sukses atau tidaknya misi ini, koloni manusia pertama di Mars diharapkan bisa bekerja, melakukan penelitian, bertahan hidup, dan pada akhirnya meninggal di Mars.
Perusahaan Belanda yang menciptakan proyek Mars One, Mars One and Interplanetary Media Group, rencananya bakal mulai mengirim astronot ke Mars di tahun 2025 nanti.
Apabila Anda ingin melihat 100 kandidat astronot yang bersedia mati di Mars itu, berikut videonya.
(mdk/bbo)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Luar angkasa merupakan sesuatu hal yang sangat berbahaya bagi manusia. Bukan hanya sulit, manusia bisa mati seketika bila tidak dengan perhitungan matang.
Baca SelengkapnyaTak mudah membawa 1 juta orang ke Planet Mars. Ini Jawabannya.
Baca SelengkapnyaAda syarat dan ketentuan jika manusia ingin berwisata ke Planet Mars.
Baca SelengkapnyaElon Musk berambisi membangun koloni di Mars, namun tantangan biaya dan kompleksitas bisa menghambat realisasi misi ini dalam waktu dekat.
Baca SelengkapnyaKemajuan ilmu pengetahuan telah jelas menyatakan bahwa hal ini akan terjadi di masa depan.
Baca SelengkapnyaTanda-tanda kehidupan di Planet Mars pada dasarnya sudah pernah ditemukan puluhan tahun lalu.
Baca SelengkapnyaNASA ingin segera mewujudkan mimpi manusia tinggal di Planet Mars. Oleh sebab itu, mereka membuka kesempatan.
Baca SelengkapnyaTak semua orang bisa tinggal di Mars. Ada karakter tertentu yang sulit beradaptasi di sana.
Baca SelengkapnyaWaktu untuk mewujudkan manusia ke planet Mars lama. Sulit rasanya jika hal itu terjadi namun Elon Musk masih hidup.
Baca SelengkapnyaPakaian astronot tidak sekadar gaya, tetapi ada alasan khusus memakainya.
Baca SelengkapnyaBiaya menjadi salah satu pertanyaan besar bila berwisata ke Planet Mars suatu saat dibuka. Ini jawabannya.
Baca SelengkapnyaBerikut curhatan seorang astronot NASA yang pada 27 September 2023 akan pulang ke Bumi.
Baca Selengkapnya