Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

India Jadi Negara Ekonomi Terbesar di Dunia 2030, Siapa Nomor 1?

India Jadi Negara Ekonomi Terbesar di Dunia 2030, Siapa Nomor 1? pertumbuhan ekonomi. shutterstock

Merdeka.com - Managing Director Chief Market Strategist, Asia HSBC Private Banking, Fan Cheuk Wan memprediksi pada 2030, India akan menjadi kekuatan ekonomi ketiga di dunia. Menurutnya, emerging markets Asia akan berkontribusi sebesar 55 persen terhadap pertumbuhan ekonomi dunia dan 35 persen terhadap PDB dunia.

Oleh karena itu, kekuatan konsumen Asia akan berdampak besar pada global. "Populasi kelas menengah Asia yang besar akan mendatangkan banyak peluang untuk sektor layanan perorangan, produk ritel premium, e-Commerce, hiburan, perjalanan, pendidikan, kesehatan, dan keuangan," tuturnya seperti ditulis Sabtu (22/6).

Dia juga memprediksi Tiongkok atau China akan menggantikan Amerika Serikat (AS) sebagai kekuatan ekonomi terbesar di dunia. Itu berarti tiga negara ekonomi terbesar di dunia pada 2030 akan ditempati oleh Tiongkok, Amerika Serikat, baru kemudian disusul oleh India.

"Kita tahu pada tahun ini Tiongkok sedang berusaha menggantikan AS sebagai pasar retail terbesar di dunia. Ini berkat pasar e-commercenya yang lumayan cepat," kata dia.

"Walaupun populasi usia produktif mulai menurun di Tiongkok, Korea Selatan, Singapura, dan Thailand, konsumen Asia sebenarnya sedang memasuki usia konsumsi puncak dengan pengeluaran tahunan yang cukup tinggi," tandasnya.

Sumber: Liputan6

Reporter: Bawono Yadika Tulus

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ekonomi Indonesia Bakal Disalip India di Tahun 2075
Ekonomi Indonesia Bakal Disalip India di Tahun 2075

Pertumbuhan ekonomi India diprediksi bisa mengalahkan Amerika Serikat dan India pada tahun 2075 mendatang.

Baca Selengkapnya
Tanda-Tanda Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Kalah dari Vietnam
Tanda-Tanda Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Kalah dari Vietnam

Vietnam melakukan langkah secara konsisten demi meraup keuntungan dari arus masuk investasi asing.

Baca Selengkapnya
Pertumbuhan Ekonomi Digital ASEAN Diprediksi Capai USD 2 Triliun, Indonesia Kebagian Berapa?
Pertumbuhan Ekonomi Digital ASEAN Diprediksi Capai USD 2 Triliun, Indonesia Kebagian Berapa?

DEFA bisa turut mendongkrak pertumbuhan ekonomi digital ASEAN hingga dua kali lipat, termasuk untuk Indonesia.

Baca Selengkapnya
Jokowi Prediksi Indonesia Masuk Negara Perekonomian Terkuat di ASIA, Setara China dan India
Jokowi Prediksi Indonesia Masuk Negara Perekonomian Terkuat di ASIA, Setara China dan India

Namun, menurut Jokowi, untuk menuju tiga negara yang memiliki kekuatan ekonomi di Asia, masih dihadapkan dengan berbagai tantangan.

Baca Selengkapnya
Ketidakpastian Masih tinggi, Ekonomi Global Diyakini Bisa Tumbuh 2,7 Persen di 2023
Ketidakpastian Masih tinggi, Ekonomi Global Diyakini Bisa Tumbuh 2,7 Persen di 2023

BI memperkirakan pertumbuhan ekonomi global tahun 2023 tetap sebesar 2,7 persen (yoy), yang disertai dengan pergeseran sumber pertumbuhan.

Baca Selengkapnya
Kalahkan Amerika Serikat, China Bakal Jadi Negara Adidaya Pada 2028
Kalahkan Amerika Serikat, China Bakal Jadi Negara Adidaya Pada 2028

Prediksi tersebut berkaca terus membaiknya laju perekonomian China selama lima tahun terakhir.

Baca Selengkapnya
Kalahkan Beijing, Kota di India Ini Jadi Tempat Tinggal Orang Kaya Dunia
Kalahkan Beijing, Kota di India Ini Jadi Tempat Tinggal Orang Kaya Dunia

Hal itu berdasarkan, laporan 2024 Hurun India Rich List atau daftar orang terkaya India 2024 versi Hurun, yang dikutip dari NDTV, ditulis Sabtu (31/8).

Baca Selengkapnya
Ekonomi Global Masih Belum Stabil, ADB Proyeksi Pertumbuhan di Asia Pasifik Bisa Tumbuh 5 Persen di 2024
Ekonomi Global Masih Belum Stabil, ADB Proyeksi Pertumbuhan di Asia Pasifik Bisa Tumbuh 5 Persen di 2024

ADB merilis proyeksi perekonomian di kawasan Asia-Pasifik pada tahun 2024.

Baca Selengkapnya
Fantastis, Kenaikan Harta Orang Kaya Indonesia Diprediksi Peringkat 4 Tertinggi Dunia
Fantastis, Kenaikan Harta Orang Kaya Indonesia Diprediksi Peringkat 4 Tertinggi Dunia

Kekayaan global di negara-negara berkembang akan menembus batasan 30 persen pada tahun 2024.

Baca Selengkapnya
Prajogo Pangestu Diprediksi Tempati Peringkat 4 Triliuner Dunia, Kalahkah Bos Louis Vuitton
Prajogo Pangestu Diprediksi Tempati Peringkat 4 Triliuner Dunia, Kalahkah Bos Louis Vuitton

Kekayaan para konglomerat di dunia diprediksi bakal terus meningkat.

Baca Selengkapnya
Proyeksi 2024, Ekonomi AS Masih Lebih Perkasa Dibandingkan China
Proyeksi 2024, Ekonomi AS Masih Lebih Perkasa Dibandingkan China

AS dan China tengah terlibat dalam persaingan menjadi raksasa ekonomi dunia.

Baca Selengkapnya