Ilmuwan China bikin teleskop terbesar sejagat buat buru alien
Ukuran teleskop itu 30 kali lebih besar ketimbang lapangan sepak bola.
Tak mau kalah dengan pusat antariksa Amerika Serikat (NASA) yang bisa menemukan ada kehidupan di luar angkasa, para ilmuwan China membuat teleskop terbesar di dunia untuk berburu alien. Tak tanggung-tanggung, besar teleskop itu lima ribu meter.
Teleskop bulat ini diberi nama FAST. Benda ini disinyalir dapat mengambil sinyal lemah atau samar yang jauh lebih efektif dibanding teleskop luar angkasa yang pernah ada.
"Ukuran teleskop ini 30 kali lebih besar dibanding lapangan sepak bola. Dan jika ada sinyal yang merupakan kehidupan di luar angkasa, kita dapat dengan segera mengetahuinya," ujar seorang ilmuwan, seperti dilansir dari situs Metro, Selasa (13/10).
Selain itu, kepala proyek FAST, Nan Rendong mengatakan teleskop ini memang sangat sensitif.
"Teleskop ini sangat sensitif dan dapat menangkap dengan jelas jika ada sinyal kehidupan di luar sana. Sinyal itu akan terdengar di radio kita, dan kita akan jadi yang pertama mengetahuinya," seru Nan.
FAST diharapkan selesai pada 2016 mendatang. Dan disebut-sebut akan mengalahkan teleskop tanaman milik Puerto Rico yang berdiameter 300 meter.
Proyek FAST memang sengaja dibuat di daerah terpencil. Alasannya memang supaya minim gangguan.
Baca juga:
Hanya ada di Pluto, langit biru saat air dan es berwarna merah
Lupakan soal air, ini 6 alasan planet Mars tak bisa dihuni manusia
Beginilah kondisi kabut asap Indonesia diambil dari satelit NASA
Tornado raksasa di matahari ini buat Bumi tampak kerdil!
Ilmuwan temukan galaksi terjauh, hampir setua alam semesta
Video ini menjelaskan mengapa ada air di Mars
-
Apa yang ditemukan oleh ilmuwan di China? Ilmuwan menemukan fosil larva cacing yang hidup sekitar 500 juta tahun lalu.
-
Warna apa yang diprediksi para ilmuwan akan dimiliki alien? Mengutip Live Science, Selasa (11/6), penelitian menunjukkan bahwa alien mungkin memiliki warna merah, biru, atau hijau untuk melindungi diri dari sinar ultraviolet yang ekstrem. Mereka mungkin memiliki pigmen atau protein yang menyerap sinar UV, sehingga membuat mereka bersinar dalam warna yang aman.
-
Apa yang ditemukan oleh ilmuwan China di bawah permukaan Mars? Ilmuwan luar angkasa asal Tiongkok menemukan struktur poligon di bawah tanah planet Mars. Poligon ini diduga memiliki keterkaitan dengan keberadaan air yang telah lama hilang di planet merah.
-
Apa yang ditemukan para ilmuwan pada Tembok Besar China? Sebuah penelitian yang diterbitkan pada 8 Desember di jurnal Science Advances mengungkapkan, peneliti sedang mencari cara terbaik untuk melindungi Tembok Besar China dari angin dan erosi. Mereka mencatat struktur tersebut "sebagian besar dihuni oleh biocrust."
-
Dimana alien mungkin tinggal? Meskipun konsep tentang UFO dan piring terbang sering diidentikkan dengan fiksi ilmiah, realitasnya mungkin jauh berbeda.
-
Apa yang baru saja ditemukan oleh ilmuwan China? Ilmuwan dari China telah menciptakan desain baterai berbasis air terbaru yang lebih aman dan lebih efisien dalam menyimpan energi dibandingkan dengan baterai ion litium (Li-ion) yang saat ini banyak digunakan oleh manusia.