Aksi koboi Teza Iriawan, polisi periksa pihak Perbakin
Kasubdit Resmob Polda Metro Jaya, AKBP Aris Supriyono, enggan memberitahu ada beberapa pertanyaan yang akan dilontarkan. "Nanti setelah periksa ya," ujarnya.
Penyidik Subdit Resmob Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya tengah memeriksa pihak Persatuan Penembakan Indonesia (Perbakin). Pemeriksaan ini terkait aksi koboi Teza Iriawan alias Eza (23) di Gerbang Tol Kuningan II.
Kasubdit Resmob Polda Metro Jaya, AKBP Aris Supriyono, membenarkan perihal pemeriksaan itu. Pihak yang Perbakin yang hadir adalah bagian advokat.
-
Apa yang menjadi sisa kejayaan lalu lintas kereta api di Bandung? Konon, rel ini menggambarkan sisa kejayaan lalu lintas kereta api rute Bandung Kota hingga Ciwidey, Kabupaten Bandung.
-
Di mana peristiwa pria ngamuk menembakan senjata api terjadi? Peristiwa yang terjadi di daerah Kecamatan Percut Sei Tuan, Deli Serdang, Sumatera Utara (Sumut) beredar di media sosial.
-
Bagaimana senjata api Basoka Lawiya ditemukan? "Senjata api tersebut kami temukan di rumah korban kebakaran yakni saudara Fahri dan diduga senjata api tersebut yang dipakai oleh pelaku saat melakukan penembakan terhadap saudara Arwin saat hendak berpura-pura membeli rokok. Namun pelurunya mengenai helm yang digantung pada dinding rumah," kata Ka Ops Damai Cartenz-2024.
-
Dari mana keberangkatan kereta api Lebaran di Jakarta? Pertama, keberangkatan Kereta Api (KA) lebaran dari Jakarta dilakukan dari empat stasiun, yakni Stasiun Pasar Senen, Stasiun Gambir, Stasiun Manggarai, dan Stasiun Bekasi.
-
Siapakah Letkol Atang Sendjaja? Nama Atang Sendjaja diketahui berasal dari seorang prajurit kebanggaan Jawa Barat, yakni Letnan Kolonel (Letkol) Atang Sendjaja.
-
Siapa yang mengacungkan senjata api di kampung Al Furqan? Kejadian berlangsung pada Minggu (9/7), petang. Menurut dia kondisi seketika mencekam, karena dua dari gerombolan itu mengacungkan senjata api.
"Iya benar (pemanggilan pihak Perbakin), sedang diperiksa ya," kata Aris kepada merdeka.com, Senin (9/4).
Aris enggan memberitahu ada beberapa pertanyaan yang akan dilontarkan. "Nanti setelah periksa ya," ujarnya.
Sebelumnya, polisi hingga kini masih memeriksa tersangka Teza Iriawan alias Eza (23), pengemudi mobil Fortuner warna hitam yang ugal-ugalan sembari mengeluarkan airsoft gun revolver.
Selain senjata tersebut, polisi juga menemukan kartu anggota Persatuan Penembak Indonesia (Perbakin).
"Itu izinnya. Cuma bukan atas nama dia (Teza)," kata Kanit I Resmob Polda Metro Jaya Kompol Malvino di Polda Metro Jaya, Jumat (30/3).
Untuk asal usul kepemilikan airsoft gun Teza, polisi masih mendalami. "Sedang kita dalami hari ini. Lalu untuk mobil bukan atas nama dia. Pengakuannya baru beli, tapi belum dibalik nama. Sedang kita dalami dengan Ditlantas," ujarnya.
Baca juga:
Cuitan kocak bikin ngakak yang sindir Ratna Sarumpaet
Merasa dipermalukan, pengemudi Ertiga ludahi Polantas buat laporan polisi
Mau ditilang, pengemudi Ertiga lindas dan ludahi polisi
Buntut kasus Ratna Sarumpaet, Sandi minta petugas Dishub tak ragu bertindak
Kasus mobil Ratna Sarumpaet diderek petugas dishub, Anies tegaskan tak ada intervensi
Tingkah nekat pengendara lawan arus di Ciledug
Senin depan, polisi panggil Perbakin terkait aksi koboi Teza Iriawan