Istri bungkam usai menjenguk Setya Novanto di rutan KPK
Istri bungkam usai menjenguk Setya Novanto di rutan KPK. Deisti menjenguk Setya Novanto sekitar satu jam.
Istri tersangka kasus proyek e-KTP Setya Novanto, Deisti Astriani Tagor menjenguk suaminya di rumah tahanan Klas 1 Jakarta Timur, cabang KPK. Deisti menjenguk Novanto bersama dua orang perempuan.
Deisti menjenguk Setya Novanto sekitar satu jam. Dia datang sekitar pukul 11.00 WIB, dan keluar dari rutan KPK sekitar pukul 12.11 WIB.
Dia memakai kerudung biru dan memakai kemeja biru. Deisti tidak mau melihat sorotan kamera awak media. Deisti juga tidak mau menceritakan kondisi suaminya saat ditanya awak media. Dia hanya melempar senyum tipis ketika ditanya bagaimana keadaan suaminya. Ketika ditanya oleh awak media, Deisti hanya tersenyum.
Tidak hanya Deisti yang hari ini menjenguk Setya Novanto. Ada juga Wakil Bendahara Umum Partai Golkar Zulhendri Hasan yang juga datang menjenguk ketua DPR itu dengan membawa buku untuk dibaca Setya Novanto di dalam tahanan.
"Saya memberikan buku kepada beliau buku ini judulnya renungan kalbu mudah-mudahan beliau dengan buku ini dapat pencerahan apa yang beliau hadapi ini tentu beliau kuat dan tabah yang namanya inilah dinamika kehidupan," kata Zulhendri usai menjenguk Setya Novanto di Rutan KPK, Jakarta Selatan, Kamis (23/11).
Baca juga:
Fahri Hamzah minta hakim praperadilan Novanto tak diintimidasi
Anas Urbaningrum akui bertemu Setnov dua kali, bantah bahas e-KTP
KPK izinkan Setya Novanto dijenguk keluarga usai empat hari ditahan
KPK izinkan Setya Novanto dijenguk keluarga usai empat hari ditahan
'Golkar harus sadar akan tetap tersandera jika Setnov tak dicopot'
Sam Aliando kasih Rp 1 M buat yang tangkap perusak karangan bunga buat Setnov
Barisan pembela Setya Novanto saat didesak mundur dari DPR
'Idrus itu Sekjen kenapa mau jadi Plt Ketum yang pangkat lebih rendah'
-
Siapakah Letkol Atang Sendjaja? Nama Atang Sendjaja diketahui berasal dari seorang prajurit kebanggaan Jawa Barat, yakni Letnan Kolonel (Letkol) Atang Sendjaja.
-
Siapa Lettu Soejitno? Lettu R.M. Soejitno Koesoemobroto lahir di Tuban pada 4 November 1925. Ia merupakan putra R. M. A. A. Koesoemobroto, bupati Tuban ke-37. Semasa hidupnya, ia mengalami tiga zaman yaitu zaman penjajahan Belanda, Jepang, dan Kemerdekaan RI.
-
Siapa Fredy Pratama? "Enggak (Tidak pindah-pindah) saya yakinkan dia masih Thailand. Tapi di dalam hutan," kata Direktur Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Polri Brigjen Mukti Juharsa, Rabu (13/3).
-
Siapa yang mengajukan gugatan praperadilan untuk Pegi Setiawan? Pegi Setiawan beserta tim kuasa hukum lantas mengajukan gugatan praperadilan ke Pengadilan Negeri Bandung.
-
Kapan Pegi Setiawan ditangkap? Pegi Setiawan ditangkap petugas Polda Jabar di Bandung pada Selasa (21/5/2024) malam.