Dianggap titisan roh jahat, orang albino diburu di Tanzania
Merdeka.com - Di Tanzania orang albino mengalami nasib menyedihkan. Sekitar 1400 orang albino di sana diburu karena dianggap mereka lahir dari kekuatan jahat yang disebut dengan tokolosh.
Dikutip Dailymail, orang-orang albino diserang oleh sekelompok orang yang dikenal dengan mgangi. Masyarakat percaya mgangi mampu mengusir roh jahat pada orang-orang albino dengan cara memotong organ tubuh mereka.
Setelah itu, bagian tubuh orang-orang albino yang biasanya anak-anak, dijual dengan harga kisaran Rp 20 juta sampai Rp 3 miliar. Masyarakat Tanzania percaya bagian tubuh orang albino dapat mendatangkan keberuntungan dan rezeki.
-
Bulu burung apa yang terjual dengan harga fantastis? Bulu langka dan sangat berharga dari burung huia yang telah punah di Selandia Baru terjual seharga hampir setengah miliar.
-
Dimana bulu burung itu dilelang? Leah Morris, kepala seni dekoratif di rumah lelang Webb yang berbasis di Auckland, tempat bulu tersebut dijual pada hari Senin, meyakini kondisi bulu tunggal tersebut sangat baik, berkat upaya melindungi bulu tersebut dengan kertas arsip dan kaca UV, serta cerita tentang huia yang meningkatkan penawaran.
-
Mengapa orang melakukan diskriminasi? Dari segi psikologi, seseorang yang melakukan sikap diskriminasi, mungkin dipengaruhi oleh faktor sejarah atau masa lalu. Bisa jadi, orang yang melakukan diskriminasi, pernah mendapatkan perlakuan yang berbeda dan tidak adil oleh orang lain.
-
Bagaimana ular piton bola albino lavender menjadi mahal? Pada suatu waktu, ular piton bola albino lavender adalah jenis ular yang demikian. Satu ular dijual seharga USD40.000 atau Rp652 juta, menjadikannya harga tertinggi yang pernah diketahui untuk ular piton bola hingga saat ini.
-
Apa yang dikorbankan? Anak laki-laki dan perempuan menjadi sasaran pembunuhan ritual pada masa itu, namun karena sebagian besar korban adalah remaja, para peneliti kesulitan untuk menentukan jenis kelamin yang tepat.
-
Siapa yang menjadi korban diskriminasi? Contohnya, seperti diskriminasi yang ditujukan kepada orang keturunan etnis Tionghoa di Indonesia.
Josephat Torner adalah kakak dari seorang albino yang merasa terancam dengan kebudayaan penduduk Tanzania ini. Bahkan dia dan keluarganya merasa sewaktu-waktu masyarakat bisa saja memburu adiknya untuk keuntungan semata. "Mungkin mereka menggunakan adik saya untuk stok kebutuhan hidup, saat mereka butuh mereka bisa saja memotong-motong adik saya," katanya sedih.
Sudah dua tahun ini, pemburuan terhadap orang-orang albino semakin meningkat. Bahkan tercatat terjadi 72 pembunuhan dan 156 penyerangan terhadap orang albino. Kendati demikian, Sekretaris dalam negeri Mathias Chikawe membantah hal tersebut. (mdk/rep)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Ular ini sangat langka dan warnanya cukup mencolok untuk menarik perhatian dan uang.
Baca SelengkapnyaAyam hias yang seluruh bagian tubuhnya berwarna hitam ini sangat diminati kolektor dan peneliti di berbagai negara.
Baca SelengkapnyaBagian tubuh tersebut berupa kepala, potongan telapak tangan kanan dan kiri dan potongan telapak kaki kanan dan kiri.
Baca SelengkapnyaDi Indonesia, ada pasar-pasar misterius yang terletak jauh dari pemukiman.
Baca SelengkapnyaKambing bertanduk lima ini hanya akan dilepas pemiliknya saat ada yang berani membayar Rp15 juta
Baca SelengkapnyaPerkara TPPO ini berupa perdagangan organ tubuh ginjal oleh 15 orang terdakwa.
Baca SelengkapnyaTak sedikit para kolektor yang menjadikan ular sanca sebagai binatang peliharaan.
Baca SelengkapnyaMengenal tradisi Mangai Binu dari Nias, perburuan kepala manusia sebagai bentuk status sosial.
Baca SelengkapnyaSebelum diciduk polisi, kedua tersangka saat itu masih mencari pembeli dengan harga tertinggi
Baca SelengkapnyaIbu berinisial T awalnya melaporkan bayinya diculik. Namun akhirnya terungkap fakta bayinya dijual.
Baca SelengkapnyaJika ada yang mau menjual bayi maka akan diberikan sejumlah uang. Kisarannya antara Rp 10-15 juta yang dijual di Bali.
Baca SelengkapnyaWarganet menyoroti hukuman yang diberikan pada pelaku karena sama dengan hukuman yang diberikan pada koruptor.
Baca Selengkapnya