Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ikut Perang di Ukraina, Dua Warga Inggris Divonis Hukuman Mati

Ikut Perang di Ukraina, Dua Warga Inggris Divonis Hukuman Mati Aiden Aslin (kiri) dan Shaun Pinner (tengah) serta Brahim Saadun. ©Reuters

Merdeka.com - Dua warga Inggris dan seorang Maroko yang tertangkap ketika berperang untuk Ukraina divonis hukuman mati oleh pengadilan di Donetsk yang pro Rusia.

Media Rusia mengatakan Aiden Aslin dan Shaun Pinner serta Brahim Saadun didakwa sebagai tentara bayaran yang berperang untuk Ukraina.

Inggris dan Ukraina mengecam hukuman ini karena melanggar hukum internasional tentang perlindungan terhadap tawanan perang.

Keluarga dua warga Inggris itu berkukuh mereka adalah anggota tentara Ukraina yang sudah sejak lama bertugas dan bukan tentara bayaran.

Pengacara keduanya mengatakan mereka berharap mengajukan banding atas keputusan pengadilan itu. Demikian dilaporkan media Rusia Tass, seperti dilansir laman BBC, Jumat (10/6).

Sementara media RIA Novosti menyebut ketiga orang itu sebagai tentara bayaran yang didakwa tengah mengikuti pelatihan untuk melakukan kegiatan teroris.

Kantor Perdana Menteri Inggris menyatakan "sangat prihatin" atas vonis hukuman mati kepada kedua warganya itu. Inggris mengatakan mereka sedang bekerja sama dengan Ukraina untuk membebaskan keduanya.

Seorang juru bicara kantor perdana menteri mengatakan tawanan perang seharusnya tidak boleh dieksploitasi untuk kepentingan politik seperti yang tertuang dalam hukum perang Konvensi Jenewa.

Menteri Luar Negeri Inggris Lizx Truss mengutuk hukuman itu dan menyebutnya "vonis palsu yang tidak sah".

"Saya ikut berduka bersama keluarga mereka. Kami terus berupaya melakukan segalanya untuk mendukung mereka."

(mdk/pan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Serda Adan Pembunuh Casis TNI AL Iwan Sutrisman Asal Nias Terancam Hukuman Mati
Serda Adan Pembunuh Casis TNI AL Iwan Sutrisman Asal Nias Terancam Hukuman Mati

Untuk proses hukum Muhammad Alvin akan diserahkan kepada Polres Sawahlunto.

Baca Selengkapnya
Keluarga Korban Berharap Serda Adan Dijatuhi Hukuman Mati
Keluarga Korban Berharap Serda Adan Dijatuhi Hukuman Mati

Pembunuhan terhadap Iwan Sutrisman Telaumbanua (21) memberi luka mendalam kepada keluarga korban.

Baca Selengkapnya
Hakim Tolak Eksepsi Serda Adan yang Bunuh Casis TNI Iwan Sutrisman Telaumbanua di Sumbar
Hakim Tolak Eksepsi Serda Adan yang Bunuh Casis TNI Iwan Sutrisman Telaumbanua di Sumbar

Hakim pun memerintahkan oditur militer untuk dapat menghadirkan para saksi-saksi dan barang bukti dipersidangan selanjutnya pada 2 September 2024 mendatang.

Baca Selengkapnya
Iran Eksekusi Empat Mata-Mata Israel, Terungkap Sedang Rencanakan Pembunuhan Pejabat
Iran Eksekusi Empat Mata-Mata Israel, Terungkap Sedang Rencanakan Pembunuhan Pejabat

Eksekusi dilakukan hanya beberapa hari setelah Israel membunuh komandan Garda Revolusi Iran di Damaskus, Suriah.

Baca Selengkapnya
Terlilit Utang Ratusan Juta Ulah Serda Adan, Keluarga Iwan Sutrisman Berharap Bantuan Pemerintah
Terlilit Utang Ratusan Juta Ulah Serda Adan, Keluarga Iwan Sutrisman Berharap Bantuan Pemerintah

Sejak 2022 hingga Maret 2024, Serda Adan telah meminta uang kepada keluarga korban sebanyak Rp221 jutaa

Baca Selengkapnya
Ketika Cita-Cita Jadi Tentara Dibayar dengan Nyawa
Ketika Cita-Cita Jadi Tentara Dibayar dengan Nyawa

Harapan keluarga agar Iwan Sutrisman Telaumbanua (21) menjadi personel TNI Angkatan Laut harus dibayar dengan harta dan nyawa pemuda itu.

Baca Selengkapnya
Terungkap, Motif Serda Adan Bunuh Casis Bintara TNI AL Iwan Asal Nias di Sumbar
Terungkap, Motif Serda Adan Bunuh Casis Bintara TNI AL Iwan Asal Nias di Sumbar

Serda Adan turut dibantu oleh seorang warga sipil asal Kota Solok, Sumbar bernama Muhammad Alvin

Baca Selengkapnya
10 WNI Diklaim Ikut Perang di Ukraina, Mabes TNI: Kita Tidak Mengenal Tentara Bayaran
10 WNI Diklaim Ikut Perang di Ukraina, Mabes TNI: Kita Tidak Mengenal Tentara Bayaran

ugraha juga menerangkan terkait doktrin jati diri sebagai Prajurit TNI yang memiliki empat nilai yakni, TNI Rakyat, TNI Pejuang, TNI Nasional, dan Profesional.

Baca Selengkapnya
Sidang Pembunuhan Casis TNI AL, Saksi Cerita Detik-Detik Eksekusi Korban Bersama Serda Adan
Sidang Pembunuhan Casis TNI AL, Saksi Cerita Detik-Detik Eksekusi Korban Bersama Serda Adan

Dirinya kenal dengan Serda Adan saat masih sekolah di pesantren pada 2012 silam.

Baca Selengkapnya
Ini Tampang 2 Pengkhianat Jadi Mata-mata Israel yang Dihukum Mati Pejuang Palestina
Ini Tampang 2 Pengkhianat Jadi Mata-mata Israel yang Dihukum Mati Pejuang Palestina

Para pengkhianat itu memberi informasi pada Pasukan Pertahanan Israel (IDF) dan intelijen Israel tentang orang-orang yang dicari mereka.

Baca Selengkapnya
Terbukti Bunuh Casis TNI AL Iwan Sutrisman, Serda Adan Divonis Penjara Seumur Hidup & Dipecat!
Terbukti Bunuh Casis TNI AL Iwan Sutrisman, Serda Adan Divonis Penjara Seumur Hidup & Dipecat!

Hakim juga memberikan hukuman tambahan berupa pemecatan dari institusi TNI.

Baca Selengkapnya
Saudi Eksekusi Dua pejabat Pertahanan karena Berkhianat Kepada Negara
Saudi Eksekusi Dua pejabat Pertahanan karena Berkhianat Kepada Negara

Penangkapan dua mantan personel tersebut terjadi atas laporan berbagai kejahatan militer pada September 2017.

Baca Selengkapnya