Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

5 Olahan kambing yang nggak melulu gulai dan sate

5 Olahan kambing yang nggak melulu gulai dan sate Ilustrasi martabak telur. ©2014 Merdeka.com/shutterstock/Om Yos

Merdeka.com - Setelah hari raya Idul Adha seperti ini, biasanya persediaan daging di rumah jadi berlimpah. Apalagi yang namanya daging kambing. Sementara ibu-ibu sudah mulai kehabisan ide masakan. Lagi-lagi gulai dan sate.

Sebenarnya masih ada banyak makanan enak yang bisa dibuat dari daging kambing. Misalnya beberapa jenis olahan di bawah ini. Tetapi sebelumnya hilangkan bau prengus daging dengan tips ini.

Meat loaf

Orang lain juga bertanya?

ilustrasi meatloaf

Ilustrasi meatloaf © Epicurious

Daging kambing yang cukup berlemak bisa diolah menjadi meat loaf. Teksturnya seperti kornet daging, tetapi lebih padat. Bisa disajikan langsung atau disimpan di freezer untuk laut awetan. Kemudian diiris dan digoreng dengan balutan tepung atau telur. Simak cara pembuatannya di sini.

Martabak telur

ilustrasi martabak telur

Ilustrasi martabak telur ©2017 Merdeka.com/Tantri Setyorini

Martabak telur atau martabak asin biasanya memang dibuat dengan cincangan daging kambing. Meskipun banyak juga penjual martabak yang menggunakan daging sapi.

Jika kamu kurang lihai membuat kulit martabak sendiri, gunakan kulit yang sudah jadi atau kulit pangsit. Tumis daging cincang dengan bumbu gulai, kemudian campur dengan telur ayam dan irisan daun bawang perai.

Dendeng

ilustrasi dendeng

Ilustrasi dendeng © Beef Jerky Recipes

Selain meat loaf, daging kambing yang diolah menjadi dendeng atau meat jerky juga bisa disimpan lebih lama. Setelah dijemur atau dikeringkan di dalam oven, lauk ini bisa bertahan hingga berminggu-minggu.

Kari kambing

ilustrasi kare kambing

Ilustrasi kare kambing © Taste

Kari kambing khas Melayu atau India bisa menjadi solusi untuk mengolah daging kambing dengan cara yang lain. Meskipun menggunakan banyak bumbu, kari seperti ini tidak menggunakan santan. Jadi akan terasa lebih ringan disantap jika dibandingkan gulai.

Nasi goreng kambing

ilustrasi nasi goreng kambing

Ilustrasi nasi goreng kambing © Taste

Selain untuk campuran martabak telur, daging kambing yang ditumis dengan bumbu gulai bisa digunakan untuk memasak nasi goreng. Kali ini gunakan potongan daging yang lebih besar untuk ditumis. Kira-kira seukuran satu suapan. Kemudian masak daging dan bumbunya beserta nasi. Tanpa minyak samin pun tetap terasa enak.

Itulah beberapa jenis olahan daging kambing untuk menambah variasi masakan di hari raya Idul Adha. Selamat mencoba.

(mdk/tsr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
5 Resep Sate Kambing Bumbu Kecap, Lezat Anti Alot
5 Resep Sate Kambing Bumbu Kecap, Lezat Anti Alot

Sate adalah olahan favorit daging kurban. Selain bumbu kacang, Anda juga bisa mencoba sate bumbu kecap!

Baca Selengkapnya
5 Resep Masakan Daging Kambing Sederhana, Gurih dan Lezat
5 Resep Masakan Daging Kambing Sederhana, Gurih dan Lezat

Daging kambing memiliki cita rasa gurih dan aroma yang khas.

Baca Selengkapnya
5 Resep Sate Kambing Kurban Anti Bau, Empuk, Sederhana dan Rasanya Nagih
5 Resep Sate Kambing Kurban Anti Bau, Empuk, Sederhana dan Rasanya Nagih

Sate kambing jadi menu favorit saat Idul Adha, selain mudah cara membuatnya, rasanya juga membuat orang ketagihan, terlebih jika cara memasaknya benar.

Baca Selengkapnya
Tanpa Santan, Begini Resep Masak Tongseng Kambing yang Enak dan Mudah Dibuat
Tanpa Santan, Begini Resep Masak Tongseng Kambing yang Enak dan Mudah Dibuat

Tongseng kambing tanpa santan praktis dan menyehatkan dengan mengikuti resep ini. Mari temukan penjelasan dan langkah-langkahnya di sini!

Baca Selengkapnya
Resep Gulai Kambing Santan, Creamy Lezat dan Gurihnya Nampol
Resep Gulai Kambing Santan, Creamy Lezat dan Gurihnya Nampol

Ragam resep gulai kambing santan yang mudah dipraktikkan di rumah.

Baca Selengkapnya
Resep Olahan Daging Kambing Berkuah, Enak dan Mudah Dibuat
Resep Olahan Daging Kambing Berkuah, Enak dan Mudah Dibuat

Kumpulan resep olahan daging kambing berkuah yang mudah dibuat.

Baca Selengkapnya
Jelang Idul Adha, Ini 5 Resep Aneka Olahan Daging Sapi yang Dijamin Enak, Empuk dan Gak Bikin Bosan
Jelang Idul Adha, Ini 5 Resep Aneka Olahan Daging Sapi yang Dijamin Enak, Empuk dan Gak Bikin Bosan

Menu makanan klasik saat Idul Adha biasanya adalah rendang, dendeng, atau semur yang tidak berubah setiap tahunnya.

Baca Selengkapnya
Resep Bumbu Sate Kambing Sebelum Dibakar, Gurih dan Lezat
Resep Bumbu Sate Kambing Sebelum Dibakar, Gurih dan Lezat

Bumbu sate kambing perlu dimarinasi agar meresap hingga ke dalam daging.

Baca Selengkapnya
Wajib Dicoba, Ini 5 Resep Simpel Krengsengan Daging Sapi dan Kambing yang Enak Nagih
Wajib Dicoba, Ini 5 Resep Simpel Krengsengan Daging Sapi dan Kambing yang Enak Nagih

Tidak sulit, lima variasi resep krengsengan daging sapi dan kambing ini bisa dicoba di ruma. Berikut pemaparannya.

Baca Selengkapnya
Cara Bikin Sate Kambing Bebas Prengus, Tekstur Empuk Tanpa Dimarinasi
Cara Bikin Sate Kambing Bebas Prengus, Tekstur Empuk Tanpa Dimarinasi

Dengan menggunakan bumbu yang dan teknik memasak yang cermat, sate kambing bisa memiliki tekstur yang lembut dan tidak berbau. Berikut langkah-langkahnya.

Baca Selengkapnya
Resep Oseng Daging Kambing Berbagai Bahan, Pedas Menggugah Selera
Resep Oseng Daging Kambing Berbagai Bahan, Pedas Menggugah Selera

Oseng daging kambing cita rasa gurih yang nikmat. Berikut resepnya!

Baca Selengkapnya
Resep Olahan Daging Kurban Tanpa Santan, Lezat dan Praktis Dibuat
Resep Olahan Daging Kurban Tanpa Santan, Lezat dan Praktis Dibuat

Resep olahan daging kurban tanpa santan yang enak dan menggugah selera

Baca Selengkapnya