Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pemprov DKI bakal bongkar JPO dipasang reklame di tiga lokasi ini

Pemprov DKI bakal bongkar JPO dipasang reklame di tiga lokasi ini Jembatan Penyeberangan Orang. ©2016 merdeka.com/ronald

Merdeka.com - Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta akan membongkar reklame di Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) mulai, Rabu (5/10) nanti. Langkah ini diambil usai terjadi pendataan reklame setelah ambruknya JPO di Pasar Minggu, Jakarta Selatan.

Kepala Dinas Perhubungan dan Transportasi DKI Jakarta Andri Yansyah mengatakan, setidaknya ada tiga lokasi bakal dibongkar, yakni Daan Mogot, Pondok Indah, dan Warung jati. Mereka memilih pembongkaran dilakukan malam hari karena tidak mengganggu ketertiban umum.

"Rabu malam paling lambat, karena keterbatasan crane, kalau cranenya banyak ya banyak," katanya di Balai Kota DKI Jakarta, Senin (3/10).

Dia menjelaskan, papan reklame dibongkar lantaran tidak memiliki izin. Reklame itu juga dinilai berbahaya karena menutupi pandangan pengguna jalan, struktur reklame yang menumpuk pada pagar JPO. Bahkan,‎ tidak hanya reklame yang akan menjadi perhatian tetapi juga videotron.

Andri menambahkan, dalam melakukan penertiban ini pihaknya akan berkoordinasi terlebih‎ dahulu dengan Dinas Pelayanan Pajak sebagai penerima pajak reklame, dan Badan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (BPTSP) sebagai pemberi izin.

‎Berdasarkan data dari Dinas Pelayanan Pajak terdapat 193 videotron yang telah membayar pajak. Wakil Kepala Dinas Pelayanan Pajak Edi Sumatri mengakui dari 193 videotron kemungkinan ada yang memiliki izin. Edi mengatakan data itu kini tengah diteliti bersama dengan Dinas Perhubungan dan BPTSP.

Untuk diketahui, kasus reklame mencuat semenjak kejadian ambruknya JPO di Pasar Minggu (24/9). Salah satu akibat robohnya JPO karena reklame yang tak berizin menghambat laju angin. Seminggu kemudian, videotron di Jakarta Selatan menayangkan adegan porno. Diketahui videotron itu tak seharusnya berdiri di sana lantaran terkendala izin.

(mdk/ang)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Rusak Pemandangan Ibu Kota, Deretan Alat Peraga Kampanye Ubah JPO Ini Jadi Mirip
FOTO: Rusak Pemandangan Ibu Kota, Deretan Alat Peraga Kampanye Ubah JPO Ini Jadi Mirip "Mading"

Pemasangan Atribut Peraga Kampanye (APK) Pemilu 2024 tersebut telah melanggar Peraturan KPU.

Baca Selengkapnya
FOTO: Penampakan JPO Berkonsep Modern yang Sedang Dikebut Pemprov DKI Jakarta
FOTO: Penampakan JPO Berkonsep Modern yang Sedang Dikebut Pemprov DKI Jakarta

Pembangunan JPO PGC Cililitan, JPO Sunter Barat, JPO Mas Mansyur dan JPO Dukuh ditargetkan rampung pada November 2024.

Baca Selengkapnya
Jelang Pilkada Surakarta, Muncul Spanduk Provokasi 'Suaranya Warga Bukan Suara Raja'
Jelang Pilkada Surakarta, Muncul Spanduk Provokasi 'Suaranya Warga Bukan Suara Raja'

Kepala Satpol PP Kota Surakarta Didik Anggono mengatakan hal itu sesuai dengan Peraturan Daerah.

Baca Selengkapnya
FOTO: Penampakan Spanduk dan Baliho Kampanye Bertebaran di Jakarta: Rusak Pemandangan hingga Langgar Aturan
FOTO: Penampakan Spanduk dan Baliho Kampanye Bertebaran di Jakarta: Rusak Pemandangan hingga Langgar Aturan

Menjelang Pemilu 2024, alat peraga kampanye (APK) bertebaran hampir di setiap sudut Jakarta.

Baca Selengkapnya
FOTO: Penertiban Alat Peraga Parpol, Satpol PP Copoti Bendera Partai Politik di Jalan Raya Jakarta-Bogor
FOTO: Penertiban Alat Peraga Parpol, Satpol PP Copoti Bendera Partai Politik di Jalan Raya Jakarta-Bogor

Petugas Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) DKI Jakarta menertibkan alat peraga partai politik berbentuk bendera di kawasan Jalan Raya Bogor.

Baca Selengkapnya
Alat Peraga Kampanye Bakal Langsung Dicopot Jika Dipasang di Wilayah Jakarta Ini
Alat Peraga Kampanye Bakal Langsung Dicopot Jika Dipasang di Wilayah Jakarta Ini

Adapun APK yang dimaksud meliputi baliho, reklame, spanduk, umbul-umbul, pamflet, bendera, brosur dan sebagainya.

Baca Selengkapnya
Hati-Hati, Lantai Besi JPO Daan Mogot Bolong-Bolong Diduga Dicuri Maling
Hati-Hati, Lantai Besi JPO Daan Mogot Bolong-Bolong Diduga Dicuri Maling

Hati-Hati, Lantai Besi JPO Daan Mogot Bolong-Bolong Diduga Dicuri Maling

Baca Selengkapnya
FOTO: Penampakan Alat Peraga Kampanye yang Masih Mengumuhkan Wajah Jakarta
FOTO: Penampakan Alat Peraga Kampanye yang Masih Mengumuhkan Wajah Jakarta

Polda Metro Jaya mendorong masyarakat untuk melaporkan ke pihak berwajib apabila menemukan Alat Peraga Kampanye (APK) melanggar aturan.

Baca Selengkapnya
Pedagang Protes Harga Sewa Kios di Tanah Abang Naik, Heru Budi: Saya Tidak Bisa Ikut Campur
Pedagang Protes Harga Sewa Kios di Tanah Abang Naik, Heru Budi: Saya Tidak Bisa Ikut Campur

Heru bilang, kebijakan ihwal tarif sewa antara Sarana Jaya dan pedagang merupakan proses business to business (B2B).

Baca Selengkapnya
Penataan Kabel Semrawut di Jaksel Ditargetkan Rampung Agustus 2024
Penataan Kabel Semrawut di Jaksel Ditargetkan Rampung Agustus 2024

Tak hanya itu, pihaknya juga berkoordinasi dengan PLN. Sebab, ia tak bisa memindahkan kabel milik BUMN itu.

Baca Selengkapnya
FOTO: Pemprov DKI Akhirnya Tertibkan Kabel-Kabel Semrawut di Jakarta
FOTO: Pemprov DKI Akhirnya Tertibkan Kabel-Kabel Semrawut di Jakarta

Kabel-kabel semrawut di Jakarta akhirnya mulai ditertibkan setelah menelan korban.

Baca Selengkapnya
Rekayasa Lalin di Sekitar Jalan Tambak Imbas Proyek LRT Jakarta Velodrome-Manggarai
Rekayasa Lalin di Sekitar Jalan Tambak Imbas Proyek LRT Jakarta Velodrome-Manggarai

Sejumlah ruas jalan juga akan ditutup secara bertahap hingga 2 Januari 2024.

Baca Selengkapnya