Berkebun ampuh turunkan risiko penyakit jantung dan stroke
Merdeka.com - Lansia yang sudah pensiun dari pekerjaannya cenderung rentan terkena penyakit jantung dan stroke. Namun berkebun bisa menurunkan risiko kedua penyakit tersebut.
Sebuah penelitian dari Swedia tepatnya menyebutkan kalau beraktivitas fisik di kebun sama baiknya dengan berolahraga di pusat kebugaran. Sebab selain bisa menjaga kesehatan, lansia juga menurunkan risiko penyakit jantung dan stroke.
Sebagaimana dilansir dari Daily Mail, sebanyak 4.000 lansia berusia 60 tahun terlibat dalam penelitian tersebut.
-
Mengapa lansia rentan terhadap penyakit jantung? Penyakit ini lebih umum terjadi pada individu dengan riwayat hipertensi dan kolesterol tinggi.
-
Apa saja penyakit yang sering dialami lansia? Oleh karena itu, penting untuk mengetahui beberapa penyakit yang sering dialami oleh lansia, seperti yang dilaporkan oleh VerywellHealth pada Senin (9/9/2024).1. Penyakit KardiovaskularOrang-orang yang berusia lanjut rentan terhadap penyakit dalam, termasuk kardiovaskular. Penyakit ini dapat muncul dalam bentuk serangan jantung, kanker, dan gangguan paru-paru, yang semuanya berisiko mengancam nyawa. Salah satu contohnya adalah penyakit jantung yang disebabkan oleh penyumbatan arteri yang mengalirkan darah ke jantung.
-
Siapa yang berisiko tinggi penyakit jantung di kantor? Para pria yang mengalami tekanan pekerjaan atau ketidakseimbangan antara usaha dan penghargaan mereka menghadapi lonjakan risiko penyakit jantung sebesar 49 persen.
-
Siapa yang berisiko tinggi mengalami serangan jantung? Seseorang dengan risiko tinggi mengalami serangan jantung mendadak biasanya menunjukkan sejumlah tanda fisik yang bisa kita kenali.
-
Kenapa pekerja kantoran rentan penyakit jantung? Penelitian ini mengungkapkan hubungan signifikan antara stres di lingkungan kerja dan kesehatan jantung. Lebih mengejutkan lagi, risiko penyakit jantung tampaknya dapat melipatgandakan ketika pekerja mengalami tekanan pekerjaan yang tinggi dan penghargaan yang minim.
-
Siapa yang paling rentan terkena serangan jantung? Serangan jantung biasanya disebabkan oleh penyakit jantung koroner, yaitu penyakit di mana pembuluh darah koroner mengalami pengerasan atau penyempitan akibat penumpukan plak, yaitu zat lemak yang menempel pada dinding pembuluh darah.
Peneliti kemudian meminta responden melakukan tes kesehatan dan menanyakan informasi seputar gaya hidup yang dilakukan, seperti diet, kebiasaan merokok atau minum alkohol, dan aktivitas fisik sehari-hari.
Responden juga ditanya apakah mereka suka berkebun, suka memperbaiki peralatan di rumah yang rusak, dan aktivitas mandiri lainnya.
Setelah itu, kesehatan kardiovaskular diperiksa untuk mengecek kadar lemak dalam darah, kadar gula, faktor pemicu penggumpalan darah, dan hal lainnya yang bisa meningkatkan risiko penyakit jantung dan stroke.
Hasilnya, lansia yang aktif berkebun atau sekadar melakukan kesibukan lain di rumah memiliki risiko penyakit jantung dan stroke yang lebih rendah meski tidak berolahraga di pusat kebugaran.
Baca juga:Kalori terbakar berlebihan, baik atau buruk?Ikuti 5 tips ini agar tetap berdiet saat liburanLemak vs gula, mana yang lebih buruk untuk diet?Teman adalah penyebab kegemukan, kenapa?10 Cara ampuh hentikan kebiasaan makan berlebihan (mdk/riz)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Hobi yang tepat bisa menjadi jalan bagi lansia untuk menjaga kesehatan dan kebugaran dengan tepat.
Baca SelengkapnyaJantung bisa mengalami penuaan semakin bertambah usia, namun ada pula faktor-faktor yang mempercepat penuaan jantung.
Baca SelengkapnyaPenyebab serangan jantung di usia 60 tahun ke atas perlu diwaspadai. Usia 60 tahun ke atas memiliki kerentanan yang lebih tinggi terhadap serangan jantung.
Baca SelengkapnyaTerdapat sejumlah mitos keseahtan terkait kondisi lansia yang perlu dipahami.
Baca SelengkapnyaAnak muda wajib mengetahui berbagai faktor penyebab stroke, gejala, hingga cara mencegahnya.
Baca SelengkapnyaStroke dapat terjadi pada orang-orang muda, termasuk mereka yang masih dalam masa produktif.
Baca SelengkapnyaBanyak mitos penyakit jantung yang tidak memiliki bukti penjelasan logis.
Baca SelengkapnyaStroke adalah ancaman serius bagi kesehatan, tetapi ada harapan karena 90 persen kasusnya dapat dicegah.
Baca SelengkapnyaPada saat ini semakin banyak anak muda di usia-20an yang mengalami penyakit jantung.
Baca SelengkapnyaPenelitian dalam jurnal Scientific Reports menemukan bahwa penduduk di lingkungan dengan kepadatan pohon cenderung lebih sehat.
Baca SelengkapnyaKenali penyakit yang dapat menyerang orang tua Anda saat lanjut usia. Mulai dari penyakit kardiovakular hingga kehilangan fungsi otak seperti hilang ingat.
Baca SelengkapnyaSejumlah faktor risiko terjadinya stroke di usia muda kerap tidak kita sadari sehingga terlanjur terjadi.
Baca Selengkapnya