Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ditjen APTIKA rombak struktur organisasi

Ditjen APTIKA rombak struktur organisasi Semuel Abrijani Pangerapan. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Direktorat Jenderal Aplikasi dan Informatika (APTIKA) Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo) melakukan transformasi struktur organisasi. Saat ini dan sebelumnya, terdapat 5 direktorat di bawah APTIKA. Hanya saja, perubahan tugas dan beban kerja berbeda dari sebelumnya.

"Sesuai dengan perubahan dari Peraturan Presiden (Perpres) Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN), kita harus berubah dengan dinamika yang terjadi di lapangan. Jadi tidak hanya orang-orangnya tapi juga struktur organisasinya," ujar Dirjen APTIKA Kemkominfo, Semuel A. Pangerapan usai pelantikan pejabat baru di Gedung Kemkominfo, Jakarta, Senin (3/9).

Adapun 5 direktorat yang berubah nama dan tugasnya antara lain; Direktorat Layanan Aplikasi Pemerintahan, Direktorat Tata Kelola Aptika, Direktorat Pemberdayaan Informatika, Direktorat Ekonomi Digital, dan Direktorat Pengendalian APTIKA. Dari kelima direktorat itu, yang terbaru adalah Direktorat Tata Kelola. Direktorat Tata Kelola ini, sebelumnya adalah Direktorat e-business.

Orang lain juga bertanya?

"Dulu, tata kelola ini ada di setiap direktorat. Nah, sekarang kita buat direktorat tersendiri. Semua tentang tata kelola seperti aturan, pendaftaran-pendaftaran di Kominfo," jelasnya.

Selain Direktorat Tata Kelola, yang baru juga Direktorat Ekonomi Digital. Direktorat Ekonomi Digital dulunya adalah Direktorat PII. Tugasnya adalah koordinasi lintas kementarian yang bersinggungan dengan ekonomi digital.

"Selain itu juga, ada subit khusus tentang pengendalian data pribadi, di direktorat pengendalian, jadi kita punya permen tentang pengendalian data pribadi yang bentar lagi jadi undang-undang, nah itu di situ ada kasubdit yang menangani itu. Ya tentang itu perlindungan data pribadi. Makanya ada pelanggaran atau ada kebocoran," katanya. (mdk/faz)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Daftar Jabatan Baru di Kantor Menkomdigi Meutya, Ada Dirjen Pengawasan Ruang Digital
Daftar Jabatan Baru di Kantor Menkomdigi Meutya, Ada Dirjen Pengawasan Ruang Digital

Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) resmi mengubah struktur organisasi mereka.

Baca Selengkapnya
Sejarah Panjang Kominfo sebelum Berganti Nama Kementerian Komunikasi dan Digital
Sejarah Panjang Kominfo sebelum Berganti Nama Kementerian Komunikasi dan Digital

Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) sebelumnya pernah gonta-ganti nomenklatur.

Baca Selengkapnya
Prabowo Rombak Struktur Kemenkeu: Badan Kebijakan Fiskal Dihapus dan Bentuk 2 Direktorat Baru
Prabowo Rombak Struktur Kemenkeu: Badan Kebijakan Fiskal Dihapus dan Bentuk 2 Direktorat Baru

Badan Kebijakan Fiskal (BKF) dihapus dari struktur organisasi Kemenkeu. Fungsi BKF kini dilebur ke Ditjen Strategi Ekonomi dan Fiskal.

Baca Selengkapnya
Kapolda Metro Jaya Mutasi Jajaran Kapolsek sampai Kasatreskrim, Berikut Daftarnya
Kapolda Metro Jaya Mutasi Jajaran Kapolsek sampai Kasatreskrim, Berikut Daftarnya

Mutasi itu tertuang dalam surat telegram ST/27/2/VIII/KEP/2024 yang ditandatangani Kepala Biro SDM Polda Metro Jaya Kombes Pol Langgeng Purnomo.

Baca Selengkapnya
Komitmen Kapolri Lindungi Perempuan dan Anak, Brigjen Desy Ditunjuk Jadi Dirtipid PPA dan PPO
Komitmen Kapolri Lindungi Perempuan dan Anak, Brigjen Desy Ditunjuk Jadi Dirtipid PPA dan PPO

Hal ini bentuk komitmen Jenderal Sigit dalam upaya mewujudkan keadilan bagi perempuan dan anak.

Baca Selengkapnya
Polri Buat Direktorat Siber di 8 Polda, Ini Daftarnya
Polri Buat Direktorat Siber di 8 Polda, Ini Daftarnya

Untuk surat persetujuan ini pada 20 November 2023.

Baca Selengkapnya
Supratman Bocorkan Struktur di Kementerian Hukum
Supratman Bocorkan Struktur di Kementerian Hukum

Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan disebutnya kurang lebih ada sekitar tujuh ditjen.

Baca Selengkapnya
Bocoran 46 Kementerian Kabinet Prabowo-Gibran, Ada Kementerian 'Baru Rasa Lama'
Bocoran 46 Kementerian Kabinet Prabowo-Gibran, Ada Kementerian 'Baru Rasa Lama'

Terlihat ada sejumlah kementerian yang baru di pemerintahan Prabowo-Gibran mendatang.

Baca Selengkapnya
Polri Rotasi 211 Personel, Kabid Humas Polda Jawa Barat dan Sulawesi Selatan Diganti
Polri Rotasi 211 Personel, Kabid Humas Polda Jawa Barat dan Sulawesi Selatan Diganti

Rotasi jabatan di tubuh Polri merupakan bagian dari penyegaran dan pengembangan karir.

Baca Selengkapnya
Daftar Mutasi Pejabat Utama Polda Metro Jaya: Wakapolda, Dirresnarkoba hingga Kapolres
Daftar Mutasi Pejabat Utama Polda Metro Jaya: Wakapolda, Dirresnarkoba hingga Kapolres

Daftar Mutasi Pejabat Utama Polda Metro Jaya: Wakapolda, Dirresnarkoba hingga Kapolres

Baca Selengkapnya
Kapolri Mutasi 211 Personel dan ada 14 Perwira Bertugas ke Luar Polri, Berikut Daftarnya
Kapolri Mutasi 211 Personel dan ada 14 Perwira Bertugas ke Luar Polri, Berikut Daftarnya

Berdasarkan Surat Telegram ST/171/I/KEP./2024 terdapat sejumlah pejabat Polri diberikan tugas ke beberapa instansi.

Baca Selengkapnya
PNS yang Kerja di IKN Bakal Sharing Kantor
PNS yang Kerja di IKN Bakal Sharing Kantor

Perubahan ini akan meningkatkan produktivitas dan menciptakan lingkungan kerja yang lebih dinamis dan efisien.

Baca Selengkapnya