Pertama Kali Ditemukan, Hewan yang Tidak Perlu Bernapas untuk Hidup
Sebuah parasit mirip ubur-ubur yang ditemukan hidup di dalam otot ikan salmon, ternyata tidak memerlukan oksigen untuk bertahan hidup.
Dalam penemuan yang mengejutkan, tim ilmuwan dari Tel Aviv menemukan hewan yang bisa hidup tanpa oksigen.
Pertama Kali Ditemukan, Hewan yang Tidak Perlu Bernapas untuk Hidup
Sebuah parasit mirip ubur-ubur bernama Henneguya salminicola, yang ditemukan hidup di dalam otot ikan salmon, ternyata tidak memerlukan oksigen untuk bertahan hidup.
Penemuan ini telah mengguncang pandangan konvensional kita tentang organisme multiseluler yang mengharuskan bernapas untuk bertahan hidup.
-
Siapa yang memberikan kesaksian tentang penyiksaan di penjara Israel? Dia memberikan kesaksiannya itu kepada pengacaranya selama ditahan di penjara Israel Sde Teiman di Gurun Negev. Terbaru, seorang mantan tahanan Guantanamo, Asadullah Haroon, juga memberi kesaksian mengejutkan saat diperlihatkan foto-foto warga Palestina yang ditahan di penjara-penjara Israel.
-
Siapa yang menolak kapal perang Israel? Mengutip laporan Reuters, Minggu (30/6) Menteri Luar Negeri Spanyol Jose Manuel Albares Spanyol tidak akan mengizinkan kapal yang membawa senjata bagi Israel untuk singgah di pelabuhan tenggara Cartagena.
-
Apa yang ditemukan pejalan kaki di Israel? Seorang pejalan kaki di Israel melihat sebuah benda kecil berkilauan ketika dia sedang melintasi daerah pegunungan di Tabor Stream Reserve di Galilee Bawah. Benda itu ternyata sebuah stempel kerajaan yang berasal dari masa 2.800 tahun lalu.
-
Di mana kejadian tentara Israel melempar jasad warga Palestina terjadi? Dilansir Middle East Eye, video tersebut memperlihatkan tiga tentara memanjat ke atas atap, memegangi mayat-mayat dan melemparkannya satu per satu dari atas atap.
-
Bagaimana Israel mencegat rudal dari Yaman? Dengan teknologi hit-to-kill, rudal yang masuk dapat dihancurkan Arrow dengan diluncurkan secara vertikal dan bergerak menuju titik intersepsi yang diperkirakan.
-
Apa yang ditemukan oleh para tentara Israel di perbatasan Gaza? Dua tentara cadangan Israel baru-baru ini menemukan sebuah lampu minyak kuno dari zaman Bizantium yang berumur 1.500 tahun di perbatasan Gaza.
Ditemukan di dalam salmon, parasit ini hanya memiliki sepuluh sel dan tergolong dalam kelas Myxozoa, yang dikenal sebagai kelompok hewan laut yang bersifat parasit.
Meskipun terlihat seperti berudu, hewan ini sebenarnya berkerabat dengan ubur-ubur dan karang. Keduanya melakukan pernapasan aerobik. Namun, parasit yang hidup di ikan salmon ini telah meninggalkan jalur penting untuk mendapatkan energi dan menjadi organisme multiseluler pertama yang dapat hidup tanpa oksigen.
Hebatnya, tim di Universitas Tel Aviv merakit genom Henneguya tanpa melakukan terobosan ilmiah yang besar.
Penemuan ini terjadi secara tidak sengaja ketika diamati genom tersebut tidak menyertakan genom mitokondria, yang mengkode mitokondria tempat oksigen ditangkap untuk menghasilkan energi.
Padahal tanpa fitur sel ini, parasit tidak dapat memproses oksigen sebagai alat pernapasan.
Sumber: IFL Science
- Misteri di Balik Kemunculan Ikan Pari yang Hamil Diduga Karena Hiu Jantan Mulai Terkuak
- Ikan Paus Ini Hidup Sejak Zaman Purba, Punya Paruh Seperti Tang dan Telurnya Beracun
- Ratusan Tahun Terabaikan, Fosil Rahang Hewan Ini Ungkap Evolusi Makhluk Raksasa 19 Juta Tahun Lalu
- Ilmuwan Temukan Kerangka Utuh Naga Biru, Monster Laut Pasifik yang Hidup 72 Juta Tahun Lalu
Aerobik
This is description
"Secara umum diperkirakan selama evolusi, organisme menjadi semakin kompleks, dan organisme sederhana bersel tunggal atau bersel sedikit adalah nenek moyang organisme kompleks," kata Profesor Huchon dari Sekolah Zoologi di Fakultas Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Tel Aviv.
"Namun, di hadapan kita, ada hewan yang berevolusi dalam arah yang berlawanan. Meskipun hidup dalam lingkungan tanpa oksigen, ia telah melepaskan gen-gen yang bertanggung jawab atas proses pernapasan aerobik dan menjadi organisme yang lebih sederhana."
Kehidupan di planet lain
Penemuan ini tidak hanya menggoyahkan pemahaman kita tentang kehidupan di Bumi, tetapi juga membuka pintu bagi pertanyaan baru tentang kehidupan di planet lain.
Ada kemungkinan lingkungan luar Bumi yang dulunya terpinggirkan karena kekurangan oksigen berpotensi menampung organisme multiseluler yang mampu bertahan hidup tanpa oksigen, seperti Henneguya salminicola.
Sumber: IFL Science