Duet kopi dan rokok, tersangka penyebab hipertensi
Satu lagi alasan untuk menjauhi kopi dan rokok
Naiknya tekanan darah tinggi atau hipertensi merupakan gangguan kesehatan yang memerlukan perhatian serius. Sebab jika dibiarkan, maka tekanan darah yang naik ini akan mempengaruhi kinerja jantung.
Mencegah merupakan tindakan yang paling tepat sebelum penyakit hipertensi benar-benar menggawat. Salah satunya adalah menjauhi penyebabnya.
Dilansir dari boldsky.com, kopi ditengarai menjadi minuman yang bisa membuat tekanan darah jadi naik.
"Memang benar jika minum kopi mampu meningkatkan hormon adrenal dalam tubuh. Namun saat kamu minum kopi terlalu banyak maka kamu bisa jadi stres dan mengganggu sistem metabolisme dalam tubuh. Dan pada akhirnya, tekanan darahmu akan naik karena semua sistem tubuhmu menegang," terang penelitian ini. "Untuk itu ada baiknya jika kamu yang merupakan pecandu kopi menguranginya sedikit demi sedikit."
Selain itu penelitian ini juga menemukan bahwa rokok yang menjadi teman duet dalam minum kopi juga bisa membuat tekanan darah naik. Sebabnya karena rokok mengandung beragam racun yang mempengaruhi kesehatan sirkulasi darah.
Baca juga:
Pangkas risiko stroke dengan banyak makan ikan
Selain haram, ini 6 bahaya makan bacon
Wanita yang sering PMS parah ternyata punya risiko hipertensi
-
Kenapa kesehatan lidah penting? Seiring dengan fungsinya yang kompleks, kesehatan lidah dapat mencerminkan kondisi keseluruhan dari kesehatan seseorang. Perubahan warna, tekstur, atau adanya gejala seperti luka, bintik, atau pembengkakan pada lidah bisa menjadi tanda awal masalah kesehatan yang lebih serius.
-
Di mana penelitian tentang hubungan antara teh dan sakit kepala dilakukan? Namun, hasil data yang dipublikasikan pada tahun sebelumnya dalam jurnal Scientific Reports menunjukkan bahwa tidak terdapat indikasi keterkaitan antara konsumsi teh dan risiko migrain pada populasi di Eropa.
-
Siapa yang terlibat dalam penelitian tentang tes darah untuk gagal jantung? Penelitian yang dipublikasikan di European Journal of Heart Failure ini dipimpin oleh Profesor Neil Herring, Profesor Kedokteran Kardiovaskular dan Konsultan Kardiologi di DPAG, bekerja sama dengan Profesor Pardeep Jhund dari University of Glasgow.
-
Mengapa penelitian ini penting untuk memahami perkembangan tubuh dan penyakit? Studi ini memberikan pemahaman lebih lanjut tentang proses perkembangan yang mendasari, yang dapat membantu dalam penelitian dan penanganan penyakit di masa depan.
-
Siapa yang melakukan penelitian mengenai keheningan? “Sejauh ini, sampai penelitian kami muncul, belum ada tes empiris utama untuk pertanyaan ini. Dan itulah yang ingin kami berikan,” kata Rui Zhe Goh, peneliti bidang Sains dan Filsafat dari Johns Hopkins University. Goh dan para profesornya mengerjakan ilusi sonik untuk memahami jika orang merasakan keheningan saat mereka memproses suara dari perspektif kognitif.
-
Di mana penelitian ini dilakukan? Tim peneliti dari Universitas Yonsei di Seoul, Korea Selatan, berhasil mengembangkan varietas beras hibrida yang dipadukan dengan protein daging sapi dan sel lemak.