Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Semangka Zaman Batu Berusia 6.000 Tahun Dulu Tumbuh di Gurun Sahara, Ini Buktinya

Semangka Zaman Batu Berusia 6.000 Tahun Dulu Tumbuh di Gurun Sahara, Ini Buktinya Ilustrasi semangka. ©Pexels

Merdeka.com - Peneliti temukan genom atau informasi genetika tanaman tertua yang berasal dari biji semangka.

Dilansir dari Live Science, biji semangka berusia 6000 tahun ini ditemukan pada penggalian arkeologi situs gua di Sahara, Libya tahun 1900-an.

Biji buah berair ini ditemukan dalam keadaan telah dikunyah oleh penggembala domba Zaman Batu di Sahara.

Biji ini merupakan bagian dari semangka liar berdaging pahit, yang merupakan salah satu tanaman tertua di Afrika.

Para peneliti kemudian mengurutkan DNA semangka kuno dari puluhan spesies semangka.

Hasilnya menunjukkan para penggembala dengan sengaja mengumpulkan atau membudidayakan semangka berdaging pahit ini.

Temuan ini membantu penjelasan mengapa ada bekas gigi di biji semangka pada penemuan ini.

Lantas, mengapa ada orang yang mau memakan biji dari buah yang begitu pahit?

Arkeolog dan ahli botani dari Universitas College, London bernama Dorlan Fuller menjelaskan ternyata ada sejumlah nutrisi dalam biji semangka liar kuno tersebut.

"Benihnya tinggi lemak yang dapat dimakan, dan dapat disimpan serta dibawa-bawa," jelas Fuller.

Reporter magang: Yobel Nathania

(mdk/pan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Arkeolog Temukan Gambar Hewan Ternak di Batu Berusia 4.000 Tahun, Jadi Bukti Gurun Sahara Dulu Pernah Hijau Subur
Arkeolog Temukan Gambar Hewan Ternak di Batu Berusia 4.000 Tahun, Jadi Bukti Gurun Sahara Dulu Pernah Hijau Subur

Arkeolog Temukan Gambar Hewan Ternak di Batu Berusia 4.000 Tahun, Jadi Bukti Gurun Sahara Dulu Pernah Hijau Subur

Baca Selengkapnya
Sedang Cabut Pohon Zaitun, Petani Temukan Artefak Kuno Berusia 2.000 Tahun
Sedang Cabut Pohon Zaitun, Petani Temukan Artefak Kuno Berusia 2.000 Tahun

Petani di Spanyol tak sengaja menemukan artefak kuno saat sedang mencabut pohon zaitun di daerah semak di Baena.

Baca Selengkapnya
"Kapsul Waktu" Berusia 4.500 Tahun Ditemukan di Lahan Gambut, Isinya Bikin Melongo

Kapsul waktu ini berasal dari Zaman Neolitikum dan Zaman Perunggu.

Baca Selengkapnya
Setelah Mencari ke Tiga Negara, Ilmuwan Akhirnya Temukan Biji Anggur Tertua Berusia 60 Juta Tahun, Ungkap Peristiwa Kepunahan Massal
Setelah Mencari ke Tiga Negara, Ilmuwan Akhirnya Temukan Biji Anggur Tertua Berusia 60 Juta Tahun, Ungkap Peristiwa Kepunahan Massal

Tanaman buah anggur sudah ada sejak zaman dinosaurus.

Baca Selengkapnya
"Kapsul Waktu" Berusia 4.500 Tahun Ditemukan di Lahan Gambut, Isinya Bikin Melongoya Bikin Melongo

Temuan ini berasal dari Zaman Neolitikum dan Zaman Perunggu.

Baca Selengkapnya
Biji Tembakau di Perapian Kuno Ini Ungkap Sejak Kapan Manusia Mulai Merokok
Biji Tembakau di Perapian Kuno Ini Ungkap Sejak Kapan Manusia Mulai Merokok

Temuan biji tembakau di dekat perapian kuno menunjukan bukti manusia pertama yang menggunakan tembakau sebagai rokok.

Baca Selengkapnya
Arkeolog Temukan Bekas Lahan Pertanian Berusia 5.000 Tahun, Berisi Kapak Sampai Sisa Benih Tanaman
Arkeolog Temukan Bekas Lahan Pertanian Berusia 5.000 Tahun, Berisi Kapak Sampai Sisa Benih Tanaman

Situs ini sempat terbengkalai selama satu abad sebelum dilakukan penggalian baru-baru ini.

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Temukan Fosil Biji Anggur Berusia 60 Juta Tahun, Ada Kaitannya dengan Kepunahan Dinosaurus
Ilmuwan Temukan Fosil Biji Anggur Berusia 60 Juta Tahun, Ada Kaitannya dengan Kepunahan Dinosaurus

Ini adalah fosil biji anggur tertua yang pernah ditemukan di daerah neotropis barat.

Baca Selengkapnya
Penemuan Makam Berusia 9.500 Tahun Ungkap Sejarah Munculnya Budidaya Tanaman Paling Awal
Penemuan Makam Berusia 9.500 Tahun Ungkap Sejarah Munculnya Budidaya Tanaman Paling Awal

Makam ini berasal dari Zaman Perunggu Awal, ditemukan di wilayah Turki.

Baca Selengkapnya
Bikin Arkeolog Terperanjat, Gua Berusia 7.000 Tahun di Saudi Ini Dipenuhi Tumpukan Tulang Belulang
Bikin Arkeolog Terperanjat, Gua Berusia 7.000 Tahun di Saudi Ini Dipenuhi Tumpukan Tulang Belulang

Arkeolog sedang melakukan tes DNA terhadap tulang-tulang ini.

Baca Selengkapnya
Kapak Tangan dari Masa Pra-Islam Ditemukan di Saudi, Panjangnya Setengah Meter
Kapak Tangan dari Masa Pra-Islam Ditemukan di Saudi, Panjangnya Setengah Meter

Kapak tangan kuno ini ditemukan oleh tim arkeolog dari konsultan warisan TEOS Heritage.

Baca Selengkapnya