Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

5 Santapan yang Tepat bagi Anak yang Baru Mengonsumsi Makanan Padat

5 Santapan yang Tepat bagi Anak yang Baru Mengonsumsi Makanan Padat Ilustrasi bayi makan. ©Shutterstock.com/gresei

Merdeka.com - Pada saat bayi mulai memasuki usia enam bulan, buah hati sudah mulai tidak hanya terbatas mengonsumsi Air Susu Ibu. Setelah memasuki usia ini, bayi sudah mulai siap untuk mengonsumsi makanan padat.

Ketika memasuki usia tujuh atau delapan bulan, penting bagi bayi untuk mengonsumsi berbagai jenis makanan. Selain ASI dan susu formula, buah hati bisa mulai mengonsumsi sereal bayi, daging atau protein lainnya, buah, sayur, biji-bijian, yogurt, dan keju.

Terkait jenis makanan yang tepat untuk dikonsumsi ini, sebaiknya berkonsultasi dulu dengan dokter anak untuk memberikannya. Selain itu, sebaiknya perkenalkan makanan padat ini satu per satu saat makan.

Memberi anak jenis makanan yang berbeda secara perlahan ini bisa membantu untuk melihat apakah buah hati alergi dengan suatu makanan atau tidak. Dilansir dari The Health Site, berikut sejumlah makanan yang sebaiknya disantap oleh buah hati saat mulai belajar konsumsi makanan padat.

Avokad

Avokad merupakan makanan yang kaya dengan lemak tak jenuh sehat yang bisa membantu mempercepat perkembangan otak. Tumbuk avokad menggunakan garpu hingga cukup halus untuk diberikan pada buah hati.

Pisang

Pisang merupakan sumber yang sangat baik dengan kandungan potasium, vitamin B6 dan C, kalsium, serta zat besi yang sehat. Kamu bisa tumbuk dan haluskan pisang agar lebih mudah dikonsumsi buah hati.

Blueberry

Blueberry memiliki kandungan antioksidan dan flavonoid yang sangat baik di dalamnya. Kandungan ini bisa bermanfaat bagi mata, otak, serta saluran urine buah hati.

Brokoli

Brokoli memiliki kandungan serat, folat, serta kalsium yang sangat penting bagi perkembangan bayi. Kamu bisa mengukus sayur ini hingga empuk kemudian dinginkan dan potong kecil-kecil.

Ubi

Ubi merupakan makanan yang sangat disukai anak-anak karena rasa manis dan tekstur di dalamnya. Makanan ini juga merupakan sumber yang kara beta karoten, vitamin C, serta mineral.

Memilih jenis makanan yang tepat merupakan hal yang penting terutama bagi bayi. Makanan dengan kandungan yang tepat ini sangat penting dan bermanfaat bagi perkembangan bayi.

(mdk/RWP)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
7 Menu MPASI untuk Menambah Berat Badan Bayi 6 Bulan, Orang Tua Harus Tahu
7 Menu MPASI untuk Menambah Berat Badan Bayi 6 Bulan, Orang Tua Harus Tahu

Berikut menu MPASI untuk menambah berat badan bayi usia 6 bulan yang perlu diketahui orang tua.

Baca Selengkapnya
Mengenal 5 Tahapan Tekstur MPASI Bayi, Orang Tua Wajib Tahu
Mengenal 5 Tahapan Tekstur MPASI Bayi, Orang Tua Wajib Tahu

Jenis serta waktu pemberian makanan saat bayi mulai MPASI perlu diperhatikan oleh orang tua.

Baca Selengkapnya
Panduan Praktis Menyiapkan, Mengolah, dan Memberikan MPASI pada Bayi
Panduan Praktis Menyiapkan, Mengolah, dan Memberikan MPASI pada Bayi

Pedoman Gizi Seimbang dari Kemenkes RI memberikan komposisi yang tepat, termasuk MPASI lengkap dan sederhana, seperti padat energi, protein, dan zat gizi mikro

Baca Selengkapnya
5 Resep MPASI 6 Bulan Pertama yang Menyehatkan dan Padat Gizi, Bikin Berat Badan Bayi Bertambah
5 Resep MPASI 6 Bulan Pertama yang Menyehatkan dan Padat Gizi, Bikin Berat Badan Bayi Bertambah

Sementara itu, ada berbagai resep MPASI 6 bulan pertama yang dapat menggunakan bahan terjangkau dan sederhana.

Baca Selengkapnya
14 Makanan Penambah Berat Badan Bayi 6 Bulan, Pisang hingga Selai Kacang
14 Makanan Penambah Berat Badan Bayi 6 Bulan, Pisang hingga Selai Kacang

Penting untuk mengetahui faktor penyebab bayi susah makan.

Baca Selengkapnya
Cara Mudah dan Sehat Menambah Berat Badan Balita untuk Dukung Pertumbuhan Optimal
Cara Mudah dan Sehat Menambah Berat Badan Balita untuk Dukung Pertumbuhan Optimal

Pada balita dengan berat badan kurang, pemilihan makanan yang tepat sangat penting untuk perkembangan dan pertumbuhan yang optimal.

Baca Selengkapnya
Sering Dianggap Sehat, 7 Makanan Ini Justru Bisa Berbahaya untuk Bayi, Salah Satunya Susu Sapi
Sering Dianggap Sehat, 7 Makanan Ini Justru Bisa Berbahaya untuk Bayi, Salah Satunya Susu Sapi

Tujuh makanan ini dikenal sehat, tapi ternyata bisa berbahaya jika dikonsumsi oleh bayi, apa saja makanan itu ya? simak berikut ini.

Baca Selengkapnya
8 Makanan MPASI Tinggi Kalori yang Direkomendasikan, Ini Daftarnya
8 Makanan MPASI Tinggi Kalori yang Direkomendasikan, Ini Daftarnya

Pastikan MPASI anak Anda diisi dengan makanan-makanan berkalori yang tepat.

Baca Selengkapnya
8 Makanan Tinggi Kalsium untuk Bayi, Lengkapi Menu MPASI Buah Hati
8 Makanan Tinggi Kalsium untuk Bayi, Lengkapi Menu MPASI Buah Hati

Pastikan daftar makanan tinggi kalsium ini termasuk dalam menu harian si kecil.

Baca Selengkapnya
Tekstur Makanan Bayi 8 Bulan dan Jenisnya, Berikan MPASI dengan Baik
Tekstur Makanan Bayi 8 Bulan dan Jenisnya, Berikan MPASI dengan Baik

Tekstur makanan bayi 8 bulan jadi hal penting untuk diperhatikan pada masa MPASI bayi.

Baca Selengkapnya
MPASI DIharapkan Bisa Penuhi Kebutuhan Gizi Seimbang Anak Sejak Dini
MPASI DIharapkan Bisa Penuhi Kebutuhan Gizi Seimbang Anak Sejak Dini

Pemberian MPASI disarabkan bisa penuhi kebutuhan gizi seimbang anak sejak awal.

Baca Selengkapnya
7 Makanan Tinggi Kalori untuk Bayi, Bantu Penuhi Asupan Gizi
7 Makanan Tinggi Kalori untuk Bayi, Bantu Penuhi Asupan Gizi

Ada sejumlah makanan tinggi kalori untuk bayi yang bisa bantu memenuhi kebutuhan gizi si kecil.

Baca Selengkapnya