Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Bupati Tetty larang ormas intoleran hidup di Minahasa Selatan

Bupati Tetty larang ormas intoleran hidup di Minahasa Selatan Bupati Tetty. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Bupati Minahasa Selatan (Minsel) Christiany Eugenia Paruntu atau biasa disebut Tetty Paruntu menolak tegas keberadaan organisasi kemasyarakatan (ormas) intoleran di wilayahnya. Menurut Tetty, keberadaan ormas intoleran itu bertentangan dengan Pancasila dan UUD 1945.

"Saya dengan tegas menolak FPI dan HTI yang jelas-jelas sudah tidak sejalan dengan 4 Pilar Bangsa Indonesia yaitu Pancasila, UUD 1945, NKRI, dan Bhinneka Tunggal Ika," ujar Tetty kepada merdeka.com, Selasa (16/5).

Tetty mengatakan, sejengkal tanah pertiwi tidak boleh memberi ruang bagi kelompok-kelompok intoleran. Termasuk dengan ormas yang ingin memecah belah NKRI.

Orang lain juga bertanya?

"Tidak ada toleransi bagi ormas radikal yang ingin memecah belah NKRI. Perjuangan para leluhur kita harus kita pertahankan," kata dia.

Menurut dia, Indonesia harus berdaulat berlandaskan Pancasila karena perbedaan-perbedaan selalu melahirkan cinta persaudaraan. Sehingga segenap tumpah darah Indonesia harus bersatu dari Sabang sampai Merauke sesuai dengan cita-cita luhur para pendiri bangsa.

"Selain itu jangan mudah terprovokasi. Negara ini butuh orang-orang bijak dalam mencermati setiap masalah. Mari bahu-membahu mempertahankan NKRI terus damai. Seluruh bangsa terlebih khusus masyarakat Minahasa Selatan mari bergandeng tangan tanpa perbedaan," pungkasnya.

(mdk/gil)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Otorita IKN Respons Kabar Sebut Suku Adat Diberi 7 Hari buat Pindah: Itu Hoaks, Enggak Ada!
Otorita IKN Respons Kabar Sebut Suku Adat Diberi 7 Hari buat Pindah: Itu Hoaks, Enggak Ada!

Otorita IKN bertanggung jawab untuk melindungi masyarakat sekitar.

Baca Selengkapnya
Ketua MUI soal LGBT ASEAN Mau Kumpul di Jakarta: Yang Waras Jangan Diam, Lawan!
Ketua MUI soal LGBT ASEAN Mau Kumpul di Jakarta: Yang Waras Jangan Diam, Lawan!

Rencana diadakannya pertemuan komunitas LGBT se-ASEAN di Jakarta pada bulan Juli ini menimbulkan polemik dari berbagai pihak, tak terkecuali MUI.

Baca Selengkapnya
MUI: Tolak Gerakan Intoleransi Atas Nama Agama Apapun!
MUI: Tolak Gerakan Intoleransi Atas Nama Agama Apapun!

Semakin kita menyatakan diri sebagai orang yang punya iman, maka besar tanggung jawabnya untuk mengedepankan toleransi.

Baca Selengkapnya
Kata Habib Luthfi soal Ormas Agama Dapat Jatah Kelola Tambang dari Jokowi
Kata Habib Luthfi soal Ormas Agama Dapat Jatah Kelola Tambang dari Jokowi

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengizinkan organisasi masyarakat (ormas) keagamaan untuk mengelola pertambangan.

Baca Selengkapnya
Daftar Ormas Agama yang Menolak dan Menerima Izin Kelola Tambang
Daftar Ormas Agama yang Menolak dan Menerima Izin Kelola Tambang

Sejumlah ormas menolak tawaran tersebut, namun ada juga yang menerima.

Baca Selengkapnya
Pro Kontra Izin Kelola Tambang untuk Ormas Keagamaan, Bahlil 'Mau Apa sih Sebenarnya, Jangan Lebay'
Pro Kontra Izin Kelola Tambang untuk Ormas Keagamaan, Bahlil 'Mau Apa sih Sebenarnya, Jangan Lebay'

Berikut kata Bahlil soal pro kontra izin kelola tambang untuk Ormas keagamaan.

Baca Selengkapnya
Bahlil Respons Sejumlah Ormas Keagamaan Tolak Jatah Kelola Tambang: Kita Enggak Boleh Maksa
Bahlil Respons Sejumlah Ormas Keagamaan Tolak Jatah Kelola Tambang: Kita Enggak Boleh Maksa

Bahlil merespons sejumlah ormas keagamaan yang menolak izin kelola tambang

Baca Selengkapnya
VIDEO: Menko Luhut Akui Izin Tambang untuk Ormas Rawan Timbulkan Konflik
VIDEO: Menko Luhut Akui Izin Tambang untuk Ormas Rawan Timbulkan Konflik

Luhut memastikan bahwa izin pengelolaan tambang ini diberikan sebagai bentuk komitmen pemerintah

Baca Selengkapnya
PKS Minta Pemprov DKI Tolak Pertemuan LGBT se-ASEAN di Jakarta
PKS Minta Pemprov DKI Tolak Pertemuan LGBT se-ASEAN di Jakarta

Muhammad Taufik Zoelkifli mengatakan, LGBT bertentangan dengan norma agama dan Pancasila.

Baca Selengkapnya
Jaringan Gusdurian Menolak Izin Tambang untuk Ormas Keagamaan
Jaringan Gusdurian Menolak Izin Tambang untuk Ormas Keagamaan

Jaringan Gusdurian menolak izin ormas untuk mengelola tambang

Baca Selengkapnya
VIDEO: Keras DPR Kritik Bahlil Soal Tambang Ormas Agama
VIDEO: Keras DPR Kritik Bahlil Soal Tambang Ormas Agama "Kita Butuhnya Izin Pendirian Gereja!"

Menteri Investasi Bahlil Lahadalia rapat dengan Komisi VI DPR, Selasa (11/6).

Baca Selengkapnya
Terbaru, Ini Daftar Ormas Agama Terima dan Tolak Izin Kelola Tambang dari Pemerintah
Terbaru, Ini Daftar Ormas Agama Terima dan Tolak Izin Kelola Tambang dari Pemerintah

Saat ini, tercatat ada sejumlah ormas agama yang sudah menyatakan bersedia menerima izin kelola tambang.

Baca Selengkapnya