Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Dolar Zimbabwe Mata Uang Paling Tak Berharga di Dunia, 100 Miliar Dapat 3 Butir Telur

Dolar Zimbabwe Mata Uang Paling Tak Berharga di Dunia, 100 Miliar Dapat 3 Butir Telur Dolar Zimbabwe. Business Insider©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Dolar Zimbabwe semakin tak berharga seiring masyarakat setempat justru memilih untuk menggunakan dolar Amerika sebagai alat transaksi. Badan statistik nasional ZimStat melaporkan bahwa inflasi Zimbabwe pernah mencapai 269 persen pada bulan Oktober 2022 silam.

Kondisi yang terjadi pada Zimbabwe dapat dikatakan sebagai hiperinflasi. Akibatnya, mata uang Zimbabwe tak lagi berharga. Bahkan untuk membeli 3 butir telur saja, masyarakat harus membawa uang 100 miliar dolar Zimbabwe di 2015 silam, seperti dikutip dari situr cavenmansircur.com.

Kebijakan yang dikeluarkan Presiden yang saat itu diemban oleh Robert Mugabe, dianggap memicu terjadinya hiperinflasi.

Kebijakan yang dimaksud adalah distribusi lahan pada akhir 1990-an dan awal 2000an. Negara ini akhirnya mengalami kekurangan bahan pokok kronis. Sementara Bank Sentral Zimbabwe terus mencetak uang untuk membiayai defisit anggaran. Akibatnya, terlalu banyak uang yang beredar.

Pemerintah pun melakukan upaya keras agar devaluasi dolar Zimbabwe semakin terpuruk. Di antaranya adalah redenominasi dolar Zimbabwe.

Tercatat, pemerintah sudah melakukan tiga kali redenominasi mata uang, yaitu tahun 2006, 2008, dan 2009. Namun redenominasi tak mampu mendongkrak nilai dolar Zimbabwe.

Sebagai informasi, redenominasi adalah penyederhanaan mata uang menjadi lebih kecil. Namun tidak mengubah nilai dari mata uang tersebut.

Perjalanan Redenominasi

Pada tahun 2006, jumlah 0 pada dolar Zimbabwe dikurangi sebanyak tiga digit. Sehingga dari ZWN 1.000 berubah menjadi ZWN 1. Upaya ini gagal. Bahkan di 2007, inflasi Zimbabwe sempat mencapai 1000 persen.

Redenominasi kedua dilakukan pada 2008 dan mengalami perubahan kode dari ZWN ke ZWR. Saat itu, redenominasi yang dilakukan adalah mengubah dari ZWN 10.000.000.000 menjadi ZWR 1. Upaya ini kembali gagal, hal ini disinyalir karena masyarakat sudah kehilangan kepercayaan terhadap dolar Zimbabwe dan terbiasa menggunakan mata uang asing.

Pada tahun 2009, dollar Zimbabwe mengalami redenominasi lagi dan mengubah kode dari ZWR ke ZWL. Pemerintah memangkas 12 nol, jadi ZWR1.000.000.000.000 setara dengan ZWL1. Upaya ini tak berhasil karena menurunnya kepercayaan masyarakat.

Kini, nama mata uang Zimbabwe adalah dolar Zimbabwe (ZWL). Per 6 Juni 2023, nilai 1 dolar mata uang Zimbabwe ke rupiah adalah sebesar Rp46,16.

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
10 Mata Uang Terlemah di Dunia, Ada Rupiah Indonesia?
10 Mata Uang Terlemah di Dunia, Ada Rupiah Indonesia?

Pasca serangan balasan Iran ke Israel beberapa waktu, nilai tukar dolar terus menguat dan sebaliknya sejumlah negara mengalami pelemahan mata uangnya.

Baca Selengkapnya
Ternyata, Ini Buat Kurs Rupiah Anjlok Hingga Sentuh Level Rp16.420 per USD
Ternyata, Ini Buat Kurs Rupiah Anjlok Hingga Sentuh Level Rp16.420 per USD

Hal ini membuat nilai tukar mata uang dolar AS semakin menguat dibandingkan mata uang negara maju maupun berkembang, termasuk Indonesia.

Baca Selengkapnya
Venezuela Masih Dilanda Inflasi Tinggi, Tukar Uang USD100 Saja Sulit
Venezuela Masih Dilanda Inflasi Tinggi, Tukar Uang USD100 Saja Sulit

Sejak 2016 hingga saat 2022, Venezuela belum keluar dari kondisi peningkatan inflasi yang tidak terkendali dan cepat (hiperinflasi).

Baca Selengkapnya
Dampak Konflik Geopolitik, DPR Sebut Rupiah Masih Lebih Baik Ketimbang Mata Uang Lain
Dampak Konflik Geopolitik, DPR Sebut Rupiah Masih Lebih Baik Ketimbang Mata Uang Lain

DPR mencermati dinamika dan dampak dari konflik geopolitik

Baca Selengkapnya
Bank Indonesia Jelaskan Kenapa Dolar AS Begitu Kuat dan Buat Kurs Rupiah Anjlok
Bank Indonesia Jelaskan Kenapa Dolar AS Begitu Kuat dan Buat Kurs Rupiah Anjlok

Ketidakpastian ekonomi global membuat masyarakat melakukan langkah masif yang makin memperburuk keadaan.

Baca Selengkapnya
10 Mata Uang Terendah di Dunia Tahun 2023, Rupiah Indonesia Salah Satunya
10 Mata Uang Terendah di Dunia Tahun 2023, Rupiah Indonesia Salah Satunya

Uang adalah alat tukar universal yang sangat berpengaruh. Setiap negara memiliki kekuatan mata uang yang berbeda-beda.

Baca Selengkapnya
Manfaat Redenominasi Rupiah, Perkuat Nilainya Secara Global
Manfaat Redenominasi Rupiah, Perkuat Nilainya Secara Global

Redenominasi mata uang adalah praktik yang lazim dilakukan oleh banyak negara. Indonesia pun berencana melakukan redenominasi rupiah.

Baca Selengkapnya
Menteri Erick Minta BUMN Borong Dolar AS, Menko Airlangga: Itu Tidak Bijak
Menteri Erick Minta BUMN Borong Dolar AS, Menko Airlangga: Itu Tidak Bijak

Menko Airlangga tidak sepakat dengan pernyataan Erick Thohir kepada BUMN untuk memanfaatkan momen pelemahan Rupiah dengan memborong dolar AS.

Baca Selengkapnya
Daftar Nama Mata Uang Berbagai Negara di Dunia, Khususnya ASEAN
Daftar Nama Mata Uang Berbagai Negara di Dunia, Khususnya ASEAN

Mata uang dapat berbentuk kertas (uang kertas) atau logam (uang logam) dan biasanya dikeluarkan oleh bank sentral atau otoritas keuangan suatu negara.

Baca Selengkapnya
10 Mata Uang Paling Murah di Dunia, Salah Satunya Rupiah
10 Mata Uang Paling Murah di Dunia, Salah Satunya Rupiah

Dolar AS ini bukanlah mata uang yang terkuat di dunia, melainkan adalah Dinar Kuwait (KWD).

Baca Selengkapnya
Rupiah Melemah, DPR Ingatkan Jangan Terlena Data Inflasi Rendah
Rupiah Melemah, DPR Ingatkan Jangan Terlena Data Inflasi Rendah

Sebab inflasi rendah tidak bisa diartikan sebagai terkendalinya harga kebutuhan pokok rakyat.

Baca Selengkapnya
Awas! Dampak Pelemahan Rupiah Berpotensi Mirip Krisis Moneter 1998
Awas! Dampak Pelemahan Rupiah Berpotensi Mirip Krisis Moneter 1998

Rupiah kembali melemah hingga ke level Rp16.000 terhadap mata uang dolar AS seperti yang pernah dialami Indonesia saat krisis moneter 1998.

Baca Selengkapnya