Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kegagalan ASEAN-China implementasikan SDG, berdampak pada dunia

Kegagalan ASEAN-China implementasikan SDG, berdampak pada dunia China ASEAN. ©2016 Merdeka.com/Marcheilla Ariesta Putri Hanggoro

Merdeka.com - Penasihat Senior Yayasan Mae Fah Luang, Alessandro Calvani, mengatakan pengembangan sumber daya manusia di ASEAN sangat penting untuk mencapai tujuan pembangunan berkelanjutan (SDG). Karenanya, penetapan SDG oleh PBB dalam sidang Majelis Umum PBB untuk jangka waktu 2015-2030.

"Kenapa 2030 penting? Ini sangat esensial dan sebuah keharusan. Ini bukan soal pengembangan ekonomi, politik, atau yang lain, tetapi soal pengembangan manusia," ujar Penasihat Senior Yayasan Mae Fah Luang, Alessandro Calvani, kepada awak media, Senin (19/9).

Menurut dia, ASEAN dan China sangat penting untuk mencapai SDG sebagai tolok ukur dunia. Sebab, jumlah penduduk ASEAN dan China sangat besar.

Orang lain juga bertanya?

"Jika ASEAN-China gagal mengadopsi SDG, maka Eropa juga akan gagal. Dunia juga akan gagal," sambung Alessandro.

Sementara itu, Profesor Kebijakan Publik Universitas Peking, Fu Jun, memandang pentingnya semua kebijakan publik terkait SDG sampai kepada warganya.

Fu Jun berharap ASEAN-China dapat bekerja sama lewat mekanisme South-South Cooperation, kerjasama para pengambil kebijakan melakukan pertukaran sumber daya, teknologi, dan ilmu pengetahuan di antara sesama negara berkembang. (mdk/ard)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pertemuan Para Pemimpin ASEAN di Jakarta Dikritik, Ini Penyebabnya
Pertemuan Para Pemimpin ASEAN di Jakarta Dikritik, Ini Penyebabnya

Sedikit bukti adanya ASEAN menanggapi kebutuhan dan tantangan yang dihadapi masyarakat.

Baca Selengkapnya
Strategi Negara ASEAN Tingkatkan Potensi Ekonomi Hingga 2 Kali Lipat
Strategi Negara ASEAN Tingkatkan Potensi Ekonomi Hingga 2 Kali Lipat

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto memimpin pembahasan visi ASEAN 2045.

Baca Selengkapnya
Jokowi Tekankan soal 'Trust' saat pertemuan dengan China, Begini Respon PM Li Qiang
Jokowi Tekankan soal 'Trust' saat pertemuan dengan China, Begini Respon PM Li Qiang

Hal tersebut diungkapkan Jokowi dalam pertemuan ASEAN-China Summit yang dihadiri Perdana Menteri China, PM Li Qiang.

Baca Selengkapnya
Tak Bisa Sendiri, Negara ASEAN Perlu Kerja Sama Ciptakan Kemakmuran
Tak Bisa Sendiri, Negara ASEAN Perlu Kerja Sama Ciptakan Kemakmuran

Pentingnya kerja sama di antara negara-negara ASEAN untuk menciptakan kemakmuran bersama.

Baca Selengkapnya
Ketua ASEAN-BAC: Perlu Tindakan Nyata Untuk Capai Pembangunan Global
Ketua ASEAN-BAC: Perlu Tindakan Nyata Untuk Capai Pembangunan Global

KTT ASEAN menjadi momentum penting untuk mengingatkan negara-negara terkait untuk bersatu dalam menghadapi berbagai tantangan global.

Baca Selengkapnya
Di ISF 2023, IMF Sebut 4 Negara di Asia Terkena Dampak Besar dari Perubahan Iklim
Di ISF 2023, IMF Sebut 4 Negara di Asia Terkena Dampak Besar dari Perubahan Iklim

Perubahan iklim kini jadi perhatian seluruh negara.

Baca Selengkapnya
Genjot Daya Saing, Negara ASEAN akan Percepat Digitalisasi Perdagangan dan Investasi
Genjot Daya Saing, Negara ASEAN akan Percepat Digitalisasi Perdagangan dan Investasi

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan menghadiri ASEAN Investment Forum 2023 di Jakarta.

Baca Selengkapnya
Hadiri Pertemuan di Markas PBB, Mendes PDTT Pamerkan Pelokalan SDGs sampai ke Desa
Hadiri Pertemuan di Markas PBB, Mendes PDTT Pamerkan Pelokalan SDGs sampai ke Desa

High-Level Political Forum on Sustainable Development 2023 berlangsung pada tanggal 10-20 Juli 2023.

Baca Selengkapnya
Jokowi: Ekonomi Global Belum Pulih, Tapi ASEAN Mampu Asalkan Bersatu
Jokowi: Ekonomi Global Belum Pulih, Tapi ASEAN Mampu Asalkan Bersatu

Jokowi: Ekonomi Global Belum Pulih, Tapi ASEAN Mampu Asalkan Bersatu

Baca Selengkapnya
Sambangi PBB, Pimpinan BKSAP DPR Ingatkan Dana Perubahan Iklim 100 Miliar Dolar AS Wajib Ditepati
Sambangi PBB, Pimpinan BKSAP DPR Ingatkan Dana Perubahan Iklim 100 Miliar Dolar AS Wajib Ditepati

Pimpinan BKSAP DPR memaparkan isu Pembangunan Berkelanjutan saat menghadiri Inter-Parliamentary Union (IPU) Parliamentary Forum at The United Nation.

Baca Selengkapnya
Arsjad Rasjid: ASEAN Punya 3 Potensi untuk Jadi Pusat Pertumbuhan Global
Arsjad Rasjid: ASEAN Punya 3 Potensi untuk Jadi Pusat Pertumbuhan Global

ASEAN memiliki 3 potensi untuk menjadikan kawasan ASEAN yang kokoh, inovatif, dinamis dan berpusat pada masyarakat.

Baca Selengkapnya
Jokowi Ingin Pemimpin Negara ASEAN Lebih Kerja Keras dan Gesit Hadapi Tantangan Global
Jokowi Ingin Pemimpin Negara ASEAN Lebih Kerja Keras dan Gesit Hadapi Tantangan Global

Presiden Jokowi membuka Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-43 ASEAN.

Baca Selengkapnya