Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Diduga ilegal, home industri abon daging sapi di Surabaya digerebek

Diduga ilegal, home industri abon daging sapi di Surabaya digerebek Pabrik daging abon di Surabaya digerebek. ©2017 merdeka.com/moch andriansyah

Merdeka.com - Satreskrim Polrestabes bersama Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kota Surabaya, Jawa Timur, menggerebek home industri pembuat abon daging sapi, Selasa (16/5). Rumah produksi abon daging sabu itu diduga tidak mengantongi izin usaha.

Kasat Reskrim Polrestabes Surabaya, AKBP Shinto Silitongan yang memimpin langsung penggerebekan itu mengatakan, meski kemasan abon itu ditulis daging sapi, kenyataannya hanya 40 persen saja. Sementara 60 persennya, daging ayam.

"Selain itu, kami juga menemukan ketidaksesuaian informasi di kemasan yang menyebut berat isi 100 gram, ternyata hanya diisi 85 gram saja," ungkap Shinto.

Orang lain juga bertanya?

Penggerebekan rumah produksi abon di Jalan Soponyono Kecamatan Wonocolo itu dilakukan karena polisi juga menengarai adanya kecurangan lain. Yaitu abon berlogo dua kepala sapi itu dioplos dengan daging ayam.

Dari keterangan para pekerja, lanjut dia, abon yang diproduksi Karya Ibu Kabupaten Timor itu dipasarkan di Nusa Tenggata Timur (NTT). Home industri yang berada di Surabaya ini, sudah beroperasi selama 10 tahun.

"Ini baru temuan awal. Nanti kita tindak lanjuti hasil pemeriksaan administrasinya serta memeriksa saksi-saksi termasuk pemilik usaha," jelasnya.

Di tempat sama, Kasi Sarana Distribusi dan Logistik Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kota Surabaya, Achmad Bashori mengaku, pihaknya akan memeriksa kelengkapan izin usaha Karya Ibu Kabupaten Timor ini.

"Hasil pemeriksaan sementara, usaha pembuatan abon ini diketahui tidak dilengkapi izin dari BPOM. Tentu kami akan melakukan pengecekan untuk memastikannya," tandas Bashori.

(mdk/msh)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Terungkap, Ini Penyebab Takaran Gas LPG 3 Kg Berkurang
Terungkap, Ini Penyebab Takaran Gas LPG 3 Kg Berkurang

Konsumen berhak menimbang tabung gas di tempat pembelian jika ragu takarannya berkurang.

Baca Selengkapnya
Langgar Aturan Pemda, Peredaran 4,5 Kg Daging Anjing yang Dibikin Rawon & Rica-Rica Disita Satpol PP Bali
Langgar Aturan Pemda, Peredaran 4,5 Kg Daging Anjing yang Dibikin Rawon & Rica-Rica Disita Satpol PP Bali

Pada Perda Bali No 5 Tahun 2023, Pasal 28 tertib ternak atau hewan, ayat 1 huruf a disebut setiap orang dilarang mengedarkan dan memperjualbelikan daging anjing

Baca Selengkapnya
Temuan Daging Sapi Gelonggongan Bikin Geger Warga Surabaya, Begini Tips Pilih Daging Sehat di Pasar
Temuan Daging Sapi Gelonggongan Bikin Geger Warga Surabaya, Begini Tips Pilih Daging Sehat di Pasar

Jangan sampai keliru, ketahui ciri-ciri daging sapi segar saat berbelanja di Kota Surabaya.

Baca Selengkapnya
Ombudsman Duga Ada Penyalahgunaan Beras SPHP, Harusnya untuk Masyarakat Miskin Malah Dikemas Ulang Jadi Beras Komersial
Ombudsman Duga Ada Penyalahgunaan Beras SPHP, Harusnya untuk Masyarakat Miskin Malah Dikemas Ulang Jadi Beras Komersial

Beras SPHP merupakan program pemerintah yang digulirkan melalui Perum Bulog sejak 2023 untuk menjaga stabilitas pasokan beras di pasaran.

Baca Selengkapnya
Supplier Jual Bakso Daging Sapi 'Palsu' Sejak Tahun 2018 Cuan Rp15 Juta Tiap Bulan, Begini Modusnya
Supplier Jual Bakso Daging Sapi 'Palsu' Sejak Tahun 2018 Cuan Rp15 Juta Tiap Bulan, Begini Modusnya

Modus culas ini ternyata sudah dilakukan oleh MT sejak membangun bisnisnya pada 2018 dengan mempekerjakan lebih dari 10 karyawan

Baca Selengkapnya
Banyak Siswa Keracunan Latiao, YLKI Minta BPOM Sidak Produk Pangan Asal China
Banyak Siswa Keracunan Latiao, YLKI Minta BPOM Sidak Produk Pangan Asal China

YLKI pernah menemukan banyak produk impor yang tidak memenuhi standar masuk ke Indonesia pada ritel besar.

Baca Selengkapnya
Ingat, Kuota Impor Daging Sapi Harusnya Mengacu Rekomendasi Kementerian Pertanian
Ingat, Kuota Impor Daging Sapi Harusnya Mengacu Rekomendasi Kementerian Pertanian

Dalam tugasnya Kemendag akan mengeluarkan persetujuan impor. Kemudian, Bapanas bertugas untuk memberikan penugasan impor tersebut.

Baca Selengkapnya
BPOM Temukan Pabrik Produksi Mie Mengandung Formalin di Semarang
BPOM Temukan Pabrik Produksi Mie Mengandung Formalin di Semarang

Mie tersebut dijual dengan harga Rp22 ribu per kilogram. Saat ini jumlah karyawannya ada lima orang.

Baca Selengkapnya
Kasus Dugaan Mark Up Impor Beras, Pelapor Buka-bukaan Temuannya
Kasus Dugaan Mark Up Impor Beras, Pelapor Buka-bukaan Temuannya

Menurut hitungannya, angka dugaan rasuah tersebut mencapai lebih dari Rp2,7 triliun.

Baca Selengkapnya
Kemendag Bakal Cabut Izin Operasional Pengusaha Curang Pengisian Tabung Gas 3 Kg
Kemendag Bakal Cabut Izin Operasional Pengusaha Curang Pengisian Tabung Gas 3 Kg

Kemendag menemukan sejumlah stasiun pengisian gas elpiji mengurangi takaran 200-700 gram per tabung.

Baca Selengkapnya
Nyaris, Ratusan Kilogram Sosis Ayam Ilegal Diselundupkan ke NTT
Nyaris, Ratusan Kilogram Sosis Ayam Ilegal Diselundupkan ke NTT

Hal tersebut dilakukan dalam rangka mencegah penyakit hewan, pengawasan lalu lintas media pembawa HPHK harus diperketat.

Baca Selengkapnya
Bea Cukai Musnahkan Ratusan Ton Tepung Impor Tak Layak Konsumsi
Bea Cukai Musnahkan Ratusan Ton Tepung Impor Tak Layak Konsumsi

Barang yang dimusnahkan meat & bone meal atau tepung daging dan tepung tulang

Baca Selengkapnya